▪conclusion▪

118 14 4
                                    

Sinar matahari pagi menyinari kota seoul menandakan kepada manusia agar bisa melakukan aktivitas nya seperti biasa.

Seorang wanita berdiri di depan meja rias sambil mengeringkan rambut nya yang basah dengan handuk putih di tangan nya, seorang itu tidak lain adalah lisa.

Yahh lisa selalu bangun pagi untuk mandi dan sarapan, sebenar nya lisa dulu tidak seperti ini semenjak dia melakukan keinginan nya menjalajahi banyak tempat membuat nya banyak belajar untuk mendisplinkan diri nya sendiri.

"Lisa makanlah aku sudah membuat makanan" titah mina, lisa tetap lah lisa mempunyai kelemahan dalam bidang memasak hal lucu untuk wanita karena dia tidak bisa sama sekali memasak apalagi ayah nya seorang cheff.

"Nee mina, ah kau hari ini mau langsung mengajar?"

"Hm, aku akan usaha kan pulang cepat lisa-ya"

"Waeyo?, kau ada acara hari ini"

Mendengar tuturan pertanyaan lisa membuat mina terkekeh.

"Kau lupa yahh? Hari ini kan kita mau bertemu dengan eunha" jelas eunha

"Aish lisa pabbo, hehehe sorry aku lupa"
Ucap lisa sambil terkekeh.

                                                                                          
                            ♤♤♤♤♤♤

Ahh, lisa selalu merindukan udara pagi seoul yang cerah bukan nya hanya itu masa saat dia dan mina,bang chan,bambam dan pria itu satu universitas bersama. Dan juga dia tidak bisa melupakan masa masa dia mengenal wanita berambut bob yaitu eunha lisa berpikir dia dan eunha memiliki beberapa kesamaan.

Dia juga merindukan teman nya koo junhoe dan kim donghyuk, mereka adalah partner lisa paling dia percaya dan juga lisa tidak melupakan nya sahabat nya yang lebih tua dari dia bobby,kim hanbin, song minho, jung jaewon, pyo jihoon, dan pria tua kim jinhwan yang belum menikah.

Lisa pun tidak ingat bagaimana mereka bisa mengenal sampai membuat perkumpulan bersama, lisa sungguh menyesal tidak datang di pernikahan mereka apalagi hanbin karena hanbin menikah seminggu sebelum lisa kembali ke korea seharus nya dia memilih mempercepat kepulangan nya saat sahabat nya menikah. Mungkin setelah melamar kembali pekerjaan menjadi dokter dia akan mengadakan pertemuan.

Jaewon dan juga jinhwan double J yang belum menikah lisa melupakan jaewon dj club terkenal di seoul dan jinan pria memiliki trauma dengan cinta, yahh tidak jauh beda dengan nya.

Saat ini sangant merindukan kedua kakak nya well memang bukan kakak kandung nya tetapi sungguh lisa amat merindukan nya tiffany unnie dan seunghoon oppa.

Lisa mengenal tiffany saat lisa kuliah dan bekerja di caffe di salah satu distrik kota seoul, tiffany sendiri bos lisa saat dulu yang memiliki kegemaran yang sama yaitu menulis cerita mereka merasa cocok dan saling menganggap saudari.

Berbeda dengan hoony, lisa mengenal cukup menegangkan kejadian sedikit sialan tapi lisa bisa mendapat kakak pria.

Singkat cerita nya dulu lisa sangat suka pulang larut malam menikamati jalanan seoul kadang dia juga suka ke kedai untuk minum sebotol atau dua botol soju agar tubuh nya bisa merasa hangat dan menurut lisa sendiri minum adalah seseatu yang menenangkan hati nya.

Saat itu lisa memang sedang pulang larut malam, dan sial nya saat itu lisa di rampok oleh lelaki sialan tersebut dan saat itu lisa bertemu hoony seorang letnan tentara korea yang sedang memakai baju bebas.

hoony lah yang membantu lisa menangkap perampok tersebut.

Walaupun lisa bisa bela diri dia tetap wanita yang pasti tentu saja kekuatan nya kalah dengan pria ukuran berbadan besar seperti perampok tersebut.

IN SEOUL CITYTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang