Select All
  • Kepada Bumi
    51.9K 9K 17

    Apa jadinya jika bumi dan seisinya berkata: kami minta ganti rugi. - Kumpulan cerpen tentang bumi dan seisinya. [ CERPEN ] © k i r a n a d a Update setiap: (random) #1 dalam saveearth (8-04-2020) Sampul: potret oleh Marvin Kuhr

  • Gadis yang Tidak Mengerti Kata Balas Budi
    379 58 1

    Membalas budi itu kebaikan dan keharusan, tapi jangan menunggu budimu dibalas. Copyright dreisqy (c) 2017

    Completed  
  • Gadis yang Membutuhkan Payung ✓
    3.3K 555 1

    ❝ Tidak ada tempat dengan sebutan rumah di dunia ini, bagi Rimbi. ❞ ©hidrolisis | 2018

    Completed  
  • Anomali di Negeri Ini ✓
    5.9K 1.1K 1

    Mereka yang memilih hidup di bawah realita kemanusiaan. Mereka yang memilih bertahan tanpa pernah tahu arti kebahagiaan. Biar kutunjukan padamu sebuah anomali, Anomali di negeri ini. ©auvanium | 2017

    Completed  
  • Si Kakek di Pinggir Jalan
    9.3K 1.8K 1

    Kakek itu terdiam. Memandangi lalu-lalang arus kendaraan di depan matanya tanpa mengindahkan betapa bisingnya suara yang memekakkan telinga. Dia di sana, sendirian, terduduk kaku dengan mata sayu yang mengharap belas kasih orang yang melewatinya. Namun, apa daya, tak ada satupun orang yang menyadari akan keberadaanny...

    Completed  
  • deformasi
    7.1K 1.4K 1

    [1/1] Gilang adalah siswa yang baik. Setidaknya begitu, sampai ia merasa lelah. Semestinya memang tak seperti ini, tetapi Gilang tak memiliki pilihan lain. [digubah di tahun 2017 oleh nona-hujan]

  • Ini Negeri Korupsi
    11.9K 1.8K 1

    Dan semuanya terjadi begitu saja. Korupsi © Adha Dzulhidja amazing cover by @hyderia

    Completed  
  • Puan, Mengapa Para Petinggi Itu Panjang Umurnya?
    32.4K 5.9K 1

    Wanita itu begitu lesu saat datang padaku, "Maukah Tuan membantu negeriku?" [ONESHOOT] pernah dipublish di blog pribadi: tienosaurus.wordpress.com copyright © 2015 AYUTIEN All Rights Reserved

    Completed  
  • Hitam Putih
    672 78 1

    PEMENANG KONTES AKSI MAHASISWA YAINDO Di mata Ahsya, Randra istimewa. Namun, sesuatu yang istimewa tidak selalu mengundang tawa, bukan? --- copyright by diffean

    Completed  
  • Manusia di Balik Kaca Jendela
    57.5K 10.9K 7

    Tahu kau hal apa yang paling tidak adil di dunia ini? Ya, itu dia. Tuhan menulis naskah komedi. Setiap orang adalah pemeran utama bagi dunianya sendiri: meronta, membuat orang lain tertawa. [KUMPULAN CERPEN] ©2017

  • Bayi Para Nepotis
    22.3K 4K 3

    Apalagi yang perlu saya cari di luar ketika lantai rumah saya sudah menumbuhkan bermacam-macam cara untuk bertahan hidup? Apalagi yang perlu saya cari di luar ketika atap rumah saya sudah lebih dari sekadar melindungi dari hujan? Serta apalagi yang perlu saya cari di luar ketika jendela-jendela rumah saya disuguhkan u...

    Completed  
  • Bocah Renta
    7.9K 1.8K 1

    satu yang berubah: bocah itu pulang dengan punggung anak-anaknya.

    Completed  
  • Es Potong dari Kota Sekedipan Mata [ONE SHOT]
    9.5K 1.5K 1

    [cerita pendek] Untuk kesekian kalinya tanganku meraih tengkuk leher, mengusapnya sejenak sembari berjalan melewati gerbang sekolahku yang selalu terlihat kukuh bagi orang awam lalu-lalang, yang berbisik riuh, berhenti sejenak lalu menerka-nerka seberapa megahnya kira-kira sekolah ini terlihat dari dalam. Ah, cuacanya...

    Completed  
  • Kami Kera, Lebih Manusiawi daripada Manusia [1/1]
    397 112 1

    [CERPEN] Salah jika kau bilang manusia adalah makhluk ciptaan Tuhan yang paling sempurna. Nyatanya mereka bahkan membutuhkan bantuan kami, para hewan, untuk mencetak uang demi kekayaan duniawi. Copyright © 2019 by Kamila Safar

    Completed  
  • Kedai Mie Ayam Bunda
    1.3K 301 1

    Kedai mie ayam bunda nyaris tidak pernah tutup, pun meski hujan badai menghantam bumi. Kata Bunda, siapapun boleh berteduh sampai hujan berhenti. Copyright : ©Jahterra 2020 Plagiarism is criminal, be original.

    Completed  
  • Perempuan Berdosa di Indonesia
    6.3K 1.1K 1

    [cerpen] Rembulan membuat pengakuan dosa kepada seluruh rakyat Indonesia. ilustrasi: pinterest © kahawah 2020

    Completed  
  • Mereka Yang Merendah Untuk Meninggi
    816 204 1

    [CERPEN SATU BAB] kalau mau dipuji tidak usah merendah. aku tahu maksudmu. ___ ©Copyright 2019

    Completed  
  • Siomay dan Perbincangan Sekali Duduk
    18.7K 5.1K 3

    [3/3] amati sekitar. barangkali, kamu yang selanjutnya dinanti-nanti oleh seorang Tukang Siomay Edan untuk berbincang-bincang dalam sekali duduk. dia memang orang asing, tapi ... gak ada salahnya kan kalau kamu coba?

    Completed  
  • Lelaki Tua yang Kehilangan Teman Baiknya
    12.7K 3.2K 1

    [1/1] Seperti kata Dul, dia tidak mati. Hanya hilang. Seperti jam tanganku--dia masih ada, masih bisa dicari dan ditemukan. Hanya saja, di mana?

    Completed  
  • (B)ilang
    19.1K 3.5K 4

    [bukan cerpen cinta-cintaan] Negeri ini membutuhkan suara kita, Sadewa, meski taruhannya adalah nyawa. Ketahuilah, mereka membungkam setiap orang karena mereka takut pada jiwa ksatria yang tumbuh pada diri orang baik yang berkata benar. Sebagaimana yang tertanam di jiwa kakakmu. Maka tetaplah menjadi orang baik yang...

    Completed