Select All
  • Tulisan Sastra✔
    15.5M 1.7M 31

    [SUDAH TERBIT] "Sahara, hidup itu perihal menyambut dan kehilangan. Kamu tahu lagu Sampai Jumpa-nya Endank Soekamti, kan? ya kira-kira begitu lah. Tapi kamu tahu alasan kenapa manusia punya perasaan? sebab itu adalah satu-satunya cara kamu mengingat dengan kesan yang tak habis-habis. Jadi jangan terlalu sedih jika men...

    Completed  
  • EZAQUEL [SUDAH TERBIT]
    5.4M 987K 45

    CERITA MASIH LENGKAP ✅ COMING SOON SERIES MD ENTERTAINMENT ✅ [EGRYON PART II | BISA DIBACA TERPISAH DENGAN CERITA SEBELUMNYA] ___________________________________ "Tidak pernah ada jalan keluar dari sebuah takdir, terima dan ikhlaskanlah." Ini tentang si Pangeran Es yang sudah terikat dengan seorang putri tidur sejak m...

  • GIBRAN DIRGANTARA
    20.3M 2M 55

    Sudah terbit dan tersebar di seluruh Gramedia Indonesia -Satu dari seratus sekian hati yang pernah singgah. Kamu, yang terakhir kalinya yang bakal singgah disini, selamanya. Ini cerita tentang Gibran Dirgantara dan Azzura Arabela. Gibran yang dijuluki sebagai playboy sejati serta Abel yang di juluki sebagai rentenir...

    Completed  
  • AREKSA
    34.7M 3.3M 64

    "Perasaan kita sama, tapi sayang Tuhan kita beda." ****** Areksa suka Ilona Ilona juga suka Areksa Tapi mereka sadar... kalau mereka berbeda keyakinan Di mata orang, Areksa Dirgantara adalah sosok lelaki yang tampan, bijaksana, dan keras sekaligus menakutkan. Ia adalah seorang ketua OSIS di SMA Taruna Bakti sekaligus...

    Completed  
  • [✔] 1. DEAR J
    48.9M 4.2M 39

    [Telah Dibukukan, Tidak tersedia di Gramedia] ❝Untukmu, Na Jaemin. Laki-laki tak sempurna Sang pengagum hujan dan sajak❞ ©tx421cph

    Completed  
  • Different Soul ★DERA☆ || Selesai ||
    1.7M 196K 64

    Tentang jiwa Delon yang berpindah ke raga Kara. _______ Delon Nugraha, remaja tengil yang sayangnya memiliki wajah menggemaskan serta manis secara bersamaan ini memiliki kenakalan yang luar biasa. Namun, kebebasan yang dia miliki membuatnya salah arah. Hingga malam itu, malam di mana Delon mengalami kecelakaan yang be...

    Completed  
  • 00.00
    57.1M 5.7M 51

    "𝚂𝚎𝚙𝚊𝚜𝚊𝚗𝚐 𝚕𝚞𝚔𝚊 𝚢𝚊𝚗𝚐 𝚋𝚎𝚛𝚊𝚔𝚑𝚒𝚛 𝚍𝚞𝚔𝚊." -𝒜𝓂𝑒𝓎𝓈𝒾𝒶𝒶, 𝟢𝟢.𝟢𝟢 "Tolong jemput gue, Ka," pinta gadis itu. "Gak bisa, gue mau jemput Nilam." Jawaban dari seberang sana. "Berarti gue boleh minta jemput Sekala?" tanya gadis itu akhirnya. "Ganjen banget! Pesen taksi kan bisa." Gadis itu memasa...

    Completed  
  • 1. ABOUT ME ✔️
    767K 141K 42

    Di SMA Banaspati Maratungga dikenal sebagai sosok remaja galak yang bodoh namun berbakat dalam melukis. Tidak ada yang berani dengan Maratungga, tapi ketika dihadapan seorang gadis bernama Aya Saraswati yang tidak lain adalah teman masa kecilnya sekaligus ketua ekstra taekwondo, Maratungga justru menjadi cowok bucin d...

    Completed  
  • ECCEDENTESIAST
    15.5M 220K 8

    Sudah terbit

    Completed  
  • Narasi, 2021✔
    3.8M 667K 31

    [SUDAH TERBIT] BAGIAN KEDUA TULISAN SASTRA Bulan juni datang lagi. Padahal sisa-sisa juni tahun lalu belum sepenuhnya selesai. Beberapa sedih dan sesal masih tertinggal dan membekas dengan baik. Tapi setiap kali Nana mendongak dan menatap langit yang biru, ia selalu merasa, "Aku pikir setelah dia pergi, dunia akan run...

    Completed  
  • DIA AURORA
    5.4M 464K 30

    "Tuhan, ajak dia bahagia lagi." -Angkasa Naufal Merapi Kisah ini tentang sebuah epilog yang dimulai kembali. Yang menyedihkan, yang menyakitkan, katanya, biarlah hidup dalam kemarin saja. Hari ini dan selanjutnya, tugasmu untuk merangkul bahagia. Tapi, setelah kepergiannmu? Apa mungkin bahagia lagi? ** November, 202...

    Completed  
  • 01.00
    8.8M 1M 48

    "𝙷𝚞𝚓𝚊𝚗 𝚓𝚞𝚐𝚊 𝚖𝚎𝚗𝚐𝚎𝚛𝚝𝚒 𝚔𝚎𝚗𝚊𝚙𝚊 𝚑𝚊𝚛𝚞𝚜 𝚝𝚞𝚛𝚞𝚗." -𝓐𝓶𝓮𝔂𝓼𝓲𝓪𝓪, 01.00 ••• "Kematian yang mencintai kehidupan." - 01.00 ••• "Akan aku jadikan kamu tokoh terfavorit dalam hidupku." - Lengkara Putri Langit ••• "Kamu adalah penulis favoritku, satu-satunya dan tidak ada duanya. Punyaku. Milikk...

    Completed  
  • 2. NOT ME ✔️
    10.8M 1.7M 71

    Cakrawala Agnibrata, dia selalu menebar senyum ke semua orang meskipun dunianya sedang hancur berantakan. Sampai pada akhirnya kepura-puraannya untuk bahagia justru merenggut kewarasannya. Ia sakit mental. "Setelah sekian bulan saya mengamati perilakunya, saya bisa menyimpulkan bahwa Cakrawala, salah satu siswa terba...

    Completed  
  • Hujan Terakhir (Tamat)
    1.7M 232K 53

    "Kenzo, aku hamil." Kenzo menjadikan Jihan rumah untuk pulang, sebaliknya, gadis itu membuat Kenzo patah hingga pincang. Cover by: painterest

    Completed  
  • NEOTEROS [END]
    1.4M 134K 57

    [PRIVATE ACAK! SILAHKAN FOLLOW SEBELUM MEMBACA] "NENEN HIKS.." "Wtf?!!" Tentang kehidupan Nevaniel yang biasa di panggil nevan. Seorang laki-laki yang berumur 14 tahun dengan tubuh pendek di tambah wajah nya yang baby face membuat banyak orang berpikiran jika anak ini masih di bawah 10 tahun. Hidup berkecukupan namun...

    Completed  
  • Different, D.A || Selesai ||
    893K 115K 79

    Ini kelanjutan story Different Soul★DERA☆ ya. kalau berkenan, mampir ke sana dulu~ ________ Bukan hanya menceritakan perbedaan sikap antara Delon dan Kara. Tapi, ini juga akan menceritakan kisah Argon dan Delon yang statusnya sudah berubah, yakni menjadi Ayah dan Anak. Delon, remaja nakal yang memiliki sikap keras kep...

  • DIA ANGKASA
    30.7M 2.1M 84

    [PO DIA ANGKASA 31 AGUSTUS 2021] [FOLLOW SEBELUM DI BACA] HIGHEST RANK #2 IN TEENFICTION ON 19 MARET 2021 ** -Tidak merasakan apa-apa jauh lebih baik dibanding memilih jatuh cinta kemudian terluka, sendirian- Pernah di anggap istimewa oleh seseorang? Pernah di buat terbang setinggi-tingginya, lalu di jatuhkan begitu...

    Completed  
  • Yes! Mr. Husband | TERBIT✓
    20.1M 2.7M 74

    Judul awal : Pak Dosen Pak Suami 🚫𝐊𝐀𝐋𝐀𝐔 𝐌𝐀𝐔 𝐇𝐄𝐁𝐀𝐓, 𝐉𝐀𝐍𝐆𝐀𝐍 𝐉𝐀𝐃𝐈 𝐏𝐋𝐀𝐆𝐈𝐀𝐓🚫 UNTUK 17 TAHUN KEATAS!! "Shella udah gedee Bunda, Shella udah dewasa, masa setiap mau pergi nggak pernah dikasih ijiin" "Kamu ngerasa udah dewasa?" "Udah" "Yaudah nikah" "LOH KOK NIKAAAAH?!!" "Terus apa? Daripada p...

    Completed  
  • ALTHARIO [SUDAH TERBIT]
    9.7M 9.2K 4

    [PART SUDAH DI HAPUS DEMI KEPENTINGAN PENERBITAN ‼️] __________________________________ "ALTHARIO MARGANAMAHENDRA!! TOLONG AJAK GUE BUAT BERUMAHTANGGA SAMA LO!!!!" Keyzia Marsella Ghisani 4B (Bobrok, Bego, Bawel, Bucin) Suara perempuan itu menggema di koridor utama SMA EXSA Dirgantara. Laki laki jangkung bernetra cokl...

  • Belenggu Hiro |Haruto| (TERBIT)
    1M 159K 38

    "Kamu tidak akan mati, kami akan menyembuhkanmu kembali." Segalanya bermula ketika dua Dokter muda mengadopsi Hiro dari panti asuhan. Hiro bahagia, karena dia pikir akan segera memiliki orang tua dan keluarga yang menyayanginya, sayangnya yang terjadi sama sekali tidak sesuai harapan. Mereka tidak memperlakukan Hiro...

    Completed  
  • Santri Pilihan Bunda [ SUDAH TERBIT & TERSEDIA DI GRAMEDIA ]
    54.9M 4.5M 69

    Serial adaptasi kini sudah tayang di Vidio! Gini rasanya jadi ISTRI seorang santri ganteng mantan badboy>< buruan lah mampir, siapa tau suka. FOLLOW SEBELUM BACA!^_^ Perjodohan yang tidak pernah ada dalam buku rencana Aliza. Yaitu harus menikah dengan seorang santri pilihan Bundanya. Kinaan Ozama El Fatih. Seor...

    Completed  
  • MARVELUNA: Let's Fly Together!
    8.8M 1.3M 45

    Sudah Terbit + Part Masih Lengkap! Marvel Algara dan Marvin Algara, kembar identik yang memiliki takdir berbeda. Jika sang ayah, Galvin, membebaskan Marvin untuk menempuh jalan hidupnya sendiri, maka hal sebaliknya terjadi pada Marvel. Cowok itu dididik sangat keras, fisik dan mental, supaya mampu meneruskan bisnis ke...

    Completed  
  • Saya Ayam Saya Diam
    666K 137K 34

    Bagi Justin, Marpoah adalah ayam betina paling menggoda di seluruh semesta dengan bulu putih nan lebat yang selalu sukses membuatnya jatuh cinta. Sedangkan bagi Marpoah, Justin hanyalah ayam jantan narsis bin tidak jelas yang suka mengganggu tanpa tahu waktu. Mereka tidak punya hubungan pasti, tapi Justin selalu munc...

    Completed