[✔] Sweet Coral || Farhan UN1TY
[1/1] - Gracilaria Tsurraya bahagia, bukan hanya karena ia dapat menyelami laut yang terletak di belakang rumah sang kakek untuk pertama kali dalam seumur hidup, melainkan apa serta siapa yang ia temukan di sana sangatlah menarik. Lebih menarik dari dunia daratan yang selama ini ia tinggali. Diikutsertakan dalam Konte...