Select All
  • Tulisan Sastra✔
    15.5M 1.7M 31

    [SUDAH TERBIT] "Sahara, hidup itu perihal menyambut dan kehilangan. Kamu tahu lagu Sampai Jumpa-nya Endank Soekamti, kan? ya kira-kira begitu lah. Tapi kamu tahu alasan kenapa manusia punya perasaan? sebab itu adalah satu-satunya cara kamu mengingat dengan kesan yang tak habis-habis. Jadi jangan terlalu sedih jika men...

    Completed  
  • stray society ✓
    204K 40.4K 27

    Sebagian orang tersesat. Dan sebagian lagi menyesatkan.

    Completed  
  • everyone has lies ✓
    345K 38.4K 10

    [Telah Dibukukan] *Sebagian part dihapus, untuk kepentingan penerbitan. ❝𝐊𝐢𝐦 𝐃𝐨𝐲𝐨𝐮𝐧𝐠 𝐬𝐮𝐝𝐚𝐡 𝐦𝐚𝐭𝐢. 𝐃𝐚𝐧 𝐬𝐚𝐥𝐚𝐡 𝐬𝐞𝐨𝐫𝐚𝐧𝐠 𝐝𝐚𝐫𝐢 𝐤𝐢𝐭𝐚 𝐚𝐝𝐚𝐥𝐚𝐡 𝐩𝐞𝐦𝐛𝐮𝐧𝐮𝐡𝐧𝐲𝐚.❞ 𝐄𝐯𝐞𝐫𝐲𝐨𝐧𝐞 𝐡𝐚𝐬 𝐥𝐢𝐞𝐬, 𝐞𝐯𝐞𝐫𝐲𝐨𝐧𝐞 𝐝𝐨𝐞𝐬 𝐥𝐢𝐞𝐬 𝐞𝐯𝐞𝐫𝐲𝐨𝐧𝐞 𝐧𝐞𝐞𝐝 𝐭𝐨 𝐬𝐭𝐢𝐥𝐥 𝐚...

    Completed  
  • 1| LOSE IN MAY 1999 [END]
    1.2M 206K 22

    Ini kisah kota yang mengalami banyak duka pada insiden jatuhnya pesawat Air 1125, 21 Mei 1999. Kepada yang kuat meninggalkan Bumi tanpa salam berpisah. Kepada bayangnya yang tak lagi mencerat di bawah Matahari benderang. Kepada hadirnya yang tersisa hanya kenangan. Tinggalkan jejak mu ditanah, namun jangan tinggalkan...

    Completed  
  • when the sky feels close ✓
    52.5K 10.4K 8

    Minho berhenti menjadi langit. Felix menurutinya. Dan Hyunjin membenci mereka berdua.

    Completed  
  • way back home ✓
    13.8K 4K 9

    ❝𝐒𝐞𝐦𝐮𝐚 𝐨𝐫𝐚𝐧𝐠 𝐦𝐞𝐦𝐢𝐥𝐢𝐤𝐢 𝐣𝐚𝐥𝐚𝐧 𝐩𝐮𝐥𝐚𝐧𝐠. 𝐓𝐚𝐩𝐢 𝐭𝐚𝐤 𝐬𝐞𝐦𝐮𝐚 𝐨𝐫𝐚𝐧𝐠 𝐢𝐧𝐠𝐢𝐧 𝐛𝐞𝐫𝐚𝐝𝐚 𝐝𝐢 𝐫𝐮𝐦𝐚𝐡.❞ -ᴡᴀʀɴ : ᴄᴏɴᴛᴀɪɴꜱ ʙʟᴏᴏᴅ, ᴄʀɪᴍɪɴᴀʟɪᴛʏ ᴀɴᴅ ᴍᴇɴᴛᴀʟ ᴅɪꜱᴏʀᴅᴇʀ.

    Completed  
  • 1. ABOUT ME ✔️
    766K 141K 42

    Di SMA Banaspati Maratungga dikenal sebagai sosok remaja galak yang bodoh namun berbakat dalam melukis. Tidak ada yang berani dengan Maratungga, tapi ketika dihadapan seorang gadis bernama Aya Saraswati yang tidak lain adalah teman masa kecilnya sekaligus ketua ekstra taekwondo, Maratungga justru menjadi cowok bucin d...

    Completed  
  • 00.00
    57M 5.7M 51

    "𝚂𝚎𝚙𝚊𝚜𝚊𝚗𝚐 𝚕𝚞𝚔𝚊 𝚢𝚊𝚗𝚐 𝚋𝚎𝚛𝚊𝚔𝚑𝚒𝚛 𝚍𝚞𝚔𝚊." -𝒜𝓂𝑒𝓎𝓈𝒾𝒶𝒶, 𝟢𝟢.𝟢𝟢 "Tolong jemput gue, Ka," pinta gadis itu. "Gak bisa, gue mau jemput Nilam." Jawaban dari seberang sana. "Berarti gue boleh minta jemput Sekala?" tanya gadis itu akhirnya. "Ganjen banget! Pesen taksi kan bisa." Gadis itu memasa...

    Completed  
  • LAKUNA ₍ₜᵣₑₐₛᵤᵣₑ ₀₂'ₛ₋₀₄'ₛ₎
    44.5K 10.5K 14

    [ᴸᵒᵏᵃˡ] Ft. Yedam Doyoung Haruto Jeongwoo Hidup tidak akan sempurna tanpa masalah. ᵂʳⁱᵗᵉʳ:ᵈˢᵗⁿᶻʰʳ ˢᵗᵃʳᵗᵉᵈ:²⁰²⁰/¹¹/⁴ ᶠⁱⁿⁱˢʰᵉᵈ:²⁰²⁰/¹²/⁵

    Completed  
  • unanswered questions ✓
    10.7K 3K 8

    Bis itu bergerak karena beberapa pertanyaan. Kemudian berhenti karena sudah menemukan jawaban.

    Completed  
  • 2. NOT ME ✔️
    10.8M 1.7M 71

    Cakrawala Agnibrata, dia selalu menebar senyum ke semua orang meskipun dunianya sedang hancur berantakan. Sampai pada akhirnya kepura-puraannya untuk bahagia justru merenggut kewarasannya. Ia sakit mental. "Setelah sekian bulan saya mengamati perilakunya, saya bisa menyimpulkan bahwa Cakrawala, salah satu siswa terba...

    Completed  
  • Juwita Malam Season 1 [TELAH TERBIT]
    248K 50.3K 32

    Mana kala hati jatuh pada yang jauh dari norma, Hattala bisa apa? Paras Gentala selalu elok bagai delima, buat dia tak bisa pindahkan pandangannya. Cinta yang tak bisa ditunjukkan pada seluruh dunia memang tak pernah bisa dapatkan akhir yang benar-benar lapangkan dada dan datangkan bahagia. Lantas, bagaimana nanti Hat...

    Completed   Mature
  • [✓] Satya dan 67 hari
    1.5M 233K 56

    [ SUDAH DIBUKUKAN ] ❝ aku masih mau berjuang, Al. tapi Tuhan pengen aku pulang.❞ -Satya Langit Aksara Pernah dengar istilah "orang tepat datang diwaktu yang tepat juga." itulah yang dapat mendeskripsikan pertemuan dari Satya dan Alya. Secarik kisah Satya dan Alya yang telah dirancang sang pencipta. Alya bilang, perte...

    Completed  
  • altero ✓
    78.2K 17.3K 22

    Keita menggantikan Gunho untuk bernapas menggunakan paru-parunya. Dia kemudian menyadari, tubuh itu--penuh dengan penyesalan.

    Completed  
  • birthdeath ✓
    171K 35.9K 22

    [Sudah Terbit] 𝐃𝐢𝐬𝐢𝐧𝐢𝐥𝐚𝐡 𝐚𝐰𝐚𝐥 𝐥𝐚𝐡𝐢𝐫𝐧𝐲𝐚 𝐤𝐞𝐦𝐚𝐭𝐢𝐚𝐧 𝐣𝐢𝐰𝐚, 𝐬𝐞𝐫𝐭𝐚 𝐦𝐞𝐧𝐢𝐧𝐠𝐠𝐚𝐥𝐧𝐲𝐚 𝐦𝐚𝐬𝐚 𝐥𝐚𝐥𝐮 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐩𝐞𝐧𝐮𝐡 𝐭𝐚𝐰𝐚. *sebagian part sudah dihapus

    Completed  
  • Sesajak Senja , Sunghoon✓
    118K 21.3K 34

    [ lokal au :: 성훈 ] ❝ Tentang seorang pemuda penyuka lukisan warna merah bata pada cakrawala Jogja.❞

    Completed  
  • PANCARONA {ᵀᴿᴱᴬˢᵁᴿᴱ ⁰¹'ˢ}
    51.1K 12.2K 13

    [ᴸᵒᵏᵃˡ ᴬᵁ] Ft. Mashiho Jaehyuk Asahi Begitu rumit tetapi menawan. ᵂʳⁱᵗᵉʳ:ᵈˢᵗⁿᶻʰʳ ˢᵗᵃʳᵗᵉᵈ:²⁰²⁰/¹²/⁶ ᶠⁱⁿⁱˢʰᵉᵈ:²⁰²¹/¹/¹⁷

    Completed  
  • ii. the day before today ✓
    72.3K 16.1K 6

    Giliran Jihoon untuk berjuang mencari pembenaran atas hari sebelum hari ini, yang juga hilang makna dan tak bersisa.

    Completed  
  • [✔] i. Kediri | Jake
    68.6K 14.7K 41

    [TELAH TERBIT] ❝ kala semesta menciptakan kamu, sungguh teramat candu bagiku. gemintang pada manik indahmu, meruntuhkan jagat dan seisi kalbu. kudengar, kamu sedang bersemu, sebab katanya, aku hanya milikmu ❞ ✧ ft. 제이크 ENHYPEN ⊹ ☽ [ 𝐓𝐑𝐈𝐋𝐎𝐆𝐈 𝐁𝐀𝐆𝐈𝐀𝐍 𝐈 ] HIGHEST RANK⤵ 1# kediri, re...

    Completed  
  • alive ✓
    375K 48.7K 22

    [Telah dibukukan] Just cause you're breathing Doesn't mean you're alive

  • Saya Ayam Saya Diam
    665K 137K 34

    Bagi Justin, Marpoah adalah ayam betina paling menggoda di seluruh semesta dengan bulu putih nan lebat yang selalu sukses membuatnya jatuh cinta. Sedangkan bagi Marpoah, Justin hanyalah ayam jantan narsis bin tidak jelas yang suka mengganggu tanpa tahu waktu. Mereka tidak punya hubungan pasti, tapi Justin selalu munc...

    Completed  
  • Istiqlal & Katederal > Na Jaemin [ Tamat]
    16.1K 1.4K 11

    - Usahakan Vote lah sebelum membaca!!. Satu vote dari kalian berharga bagi penulis - "Untuk yang tercinta Na jaemin. Terimakasih sudah mencintaiku, dan maaf kita tidak bisa bersama. Aku akui memang aku mencintaimu. Tapi aku juga sadar bahwa mencintaimu itu salah. Temukanlah seseorang yang seagama denganmu, dan lupakan...

  • de capo ✓
    22K 5K 11

    𝐒𝐞𝐦𝐮𝐚𝐧𝐲𝐚 𝐤𝐞𝐦𝐛𝐚𝐥𝐢 𝐤𝐞 𝐭𝐢𝐭𝐢𝐤 𝐚𝐰𝐚𝐥. 𝐌𝐞𝐬𝐤𝐢 𝐚𝐝𝐚 𝐩𝐢𝐥𝐢𝐡𝐚𝐧 𝐮𝐧𝐭𝐮𝐤 𝐛𝐞𝐫𝐩𝐮𝐭𝐚𝐫, 𝐉𝐚𝐤𝐞 𝐦𝐞𝐦𝐢𝐥𝐢𝐡 𝐮𝐧𝐭𝐮𝐤 𝐭𝐞𝐭𝐚𝐩 𝐝𝐢𝐚𝐦 𝐝𝐢 𝐭𝐞𝐦𝐩𝐚𝐭. 𝐏𝐚𝐫𝐤 𝐒𝐮𝐧𝐠𝐡𝐨𝐨𝐧 𝐩𝐞𝐧𝐲𝐞𝐛𝐚𝐛𝐧𝐲𝐚. 𝐁𝐞𝐫𝐚𝐥𝐮𝐧, 𝐚𝐭𝐚𝐮 𝐬𝐞𝐧𝐲𝐚𝐩.

    Completed  
  • lotus eater ✓
    20.2K 5.9K 11

    𝐣𝐨𝐨 𝐡𝐚𝐤𝐧𝐲𝐞𝐨𝐧 𝐭𝐚𝐧𝐩𝐚 𝐬𝐞𝐧𝐠𝐚𝐣𝐚, 𝐛𝐞𝐫𝐭𝐞𝐦𝐮 𝐝𝐞𝐧𝐠𝐚𝐧 𝐭𝐢𝐠𝐚 𝐨𝐫𝐚𝐧𝐠 𝐩𝐞𝐦𝐢𝐥𝐢𝐤 𝐥𝐨𝐭𝐮𝐬. 𝐬𝐞𝐦𝐞𝐬𝐭𝐚 𝐦𝐞𝐦𝐛𝐞𝐫𝐢𝐤𝐚𝐧 𝐭𝐞𝐠𝐮𝐫𝐚𝐧, 𝐡𝐚𝐤𝐧𝐲𝐞𝐨𝐧 𝐚𝐤𝐡𝐢𝐫𝐧𝐲𝐚 𝐭𝐞𝐫𝐬𝐚𝐝𝐚𝐫.

    Completed  
  • i. the day after today ✓
    146K 26.1K 6

    Yoon Jaehyuk beserta seluruh penyesalan yang mengiringi keputus-asaannya.

    Completed