Select All
  • Summer Triangle (Revisi)
    1.6M 118K 48

    "Qi, bisa gak jangan kekanak-kanakan?! Kalo gue salah, kasih tau gue! Biar gue perbaiki!" Are tidak mengerti dengan perubahan sahabatnya akhir-akhir ini. Qira yang terbiasa mengganggunya dengan Lexa, kini menjauh secara tiba-tiba. Perempuan itu bersikap seolah tidak ingin mengenalnya lagi. "Kita sahabatan bukan satu...

    Completed  
  • Young Lady, Helene Morgan [END]
    841K 72.1K 32

    Ibuku bilang, selama ini kami harus hidup susah dan terus-menerus bersembunyi karena ayahku sangat membenci kami dan ingin membunuh kami. Namun ... Ketika aku bertemu langsung dengan ayahku, ternyata dia tidak seburuk itu. . . Start : 12-10-2023 End : 13-01-2024

    Completed  
  • REBIRTH : ADELIA [AGRIENT STORY KE-2]
    1M 99.3K 63

    [SEQUEL OF ALDANA] 3 kali mengulang kehidupan membuat Adelia tidak bisa mempercayai siapapun kecuali dirinya sendiri. Dikehidupan pertamanya, Adelia dibenci oleh keluarganya sendiri karena menjadi penyebab Ibunya meninggal. Dikehidupan kedua Adelia akhirnya memilih untuk meninggalkan rumah itu dengan tinggal bersama k...

  • REBIRTH : ALDANA [AGRIENT STORY KE-1]✔️
    4.2M 391K 49

    Canaria Adelia atau kerap di sapa Kana harus menjalani sisa hidupnya dengan cara yang menyakitkan, saat berada diambang kematian Kana dikejutkan dengan semua fakta yang selama ini tidak dia ketahui, oleh karena itu Kana memohon agar dia bisa kembali ke masa lalu untuk mengubah kehidupannya. Kana tidak akan lagi menjad...

  • SHERENA (Sudah Terbit)
    2.7M 179K 52

    FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA!! "𝓚𝓪𝓶𝓾 𝓪𝓭𝓪𝓵𝓪𝓱 𝓽𝓲𝓽𝓲𝓴 𝓪𝓴𝓾 𝓫𝓮𝓻𝓱𝓮𝓷𝓽𝓲, 𝓭𝓲𝓶𝓪𝓷𝓪 𝓼𝓮𝓶𝓮𝓼𝓽𝓪𝓴𝓾 𝓫𝓮𝓻𝓹𝓸𝓻𝓸𝓼 𝓭𝓮𝓷𝓰𝓪𝓷 𝓼𝓪𝓽𝓾 𝓷𝓪𝓶𝓪. 𝓢𝓱𝓮𝓿𝓪𝓷𝔂𝓪." ✎ᝰ. ⋆˚✿˖°♡₊˚ 🦢・₊✧ Reynand pikir, semua perempuan menyukainya hingga dia tidak perlu repot mengejar siapa pun karna terbiasa dikej...

  • Re'Life With My Ex! [END]
    183K 15.3K 25

    Dasha dan Arsenio adalah sepasang kekasih yang mendapat julukan 𝘭𝘰𝘷𝘦 𝘣𝘪𝘳𝘥𝘴 di sekolah. Namun tiba-tiba Arsenio memutuskan hubungan mereka tepat ketika mereka merayakan 𝘢𝘯𝘯𝘪𝘷𝘦𝘳𝘴𝘢𝘳𝘺 yang ke 3 tahun. Keputusan Dasha untuk menolong anak kecil yang hampir tertabrak, mengubah kehidupannya. Bagaimana bisa...

    Completed   Mature
  • Transmigrasi Ke Dalam Novel
    812K 46.7K 39

    [WARNING⚠⚠ Ada banyak adegan kekerasan dan Kata² Kasar, mohon bijak dalam membaca] ••• Achasa seorang gadis cantik keturunan mafia rusia yang tidak sengaja masuk ke dalam novel yang ia baca sebelum tidur. Apa jadinya jika gadis perfectionis seperti dirinya masuk ke dalam tubuh tokoh yang merupakan kembaran dari antag...

    Completed  
  • Balas Dendam Seorang Pelayan [NOVEL]
    141K 5.1K 13

    TERSEDIA DI SHOPEE PURE PUBLISHING "Ketika membuka mata, Aku menjadi pelayan yang ku benci, Apakah ini kesempatan untukku balas dendam?". Liliana Barnett seorang putri Count yang sedang sakit selalu disiksa selir ayahnya. Liliana yang telah meninggal bertransmigrasi menjadi Marie, pelayan Charlotte Barnett, adik tiri...

    Completed  
  • ÃŅŤÄĢØŇÌŞ Őŕ PÊÖŅÝ ?
    2.6M 351K 46

    Aku adalah teratai kotor, Yg memiliki hidup tak seindah putri bangsawan, tapi anehnya aku bereinkarnasi kembali setelah kematian tragisku. Tidak! Tidak lagi menjadi teratai, tapi akan kuubah menjadi bunga Peony yg mempesona tapi beracun. Akan kubalaskan setiap tindakan dan cinta mereka yg direbut dari dulu. Tak...

    Completed  
  • GENRENYA SALAH! (Tamat)
    878K 89.4K 41

    Suamiku merupakan male lead dalam novel dewasa yang level kebenciannya patut dipertanyakan. Dia mapan, tampan, berkarisma, dan apa pun yang semua cewek inginkan ada dalam dirinya. Sekalipun pernikahan yang kujalani hanya hitam di atas putih, tidak ada bumbu romantisme sama sekali, tapi fasilitas nyonya besar yang kuda...

    Completed  
  • Roommate With Benefits
    5.8M 245K 56

    ⚠︎18+ // mention of kissing!!! "Let's start our kiss contract." Sahla Imelda mengira bahwa pertemuannya dengan cowok yang tak sengaja dia cium akan menjadi pertemuan pertama dan terakhir. Namun apa boleh buat, takdir berkata lain. Sahla dipertemukan kembali dengan cowok itu dan lebih sialnya lagi, Sahla harus tinggal...

    Completed  
  • THE CHOICE "SHERA"
    1.5M 159K 29

    Hidup kembali setelah kematian membuat Shera tidak mau meyianyiakan kesempatan kedua yang Tuhan berikan padanya. Bagai mimpi buruk bayangan itu terus terngiang dalam ingatannya. Shera terbangun dalam keadaan yang sangat berantakan. Tubuhnya terus menggigil dan bergetar. Teringat detik detik kematian orang tersayangnya...

    Completed   Mature
  • SNORETT: The Devil Lady
    733K 82.2K 52

    [Warn: 17+ | Harsh Word | Blood Scene] [Judul awal "Freedom for The Evil Lady"] Freedom series #1 Snorett McDeux of Dexter, seorang nona muda dari keluarga Grand Duke of Dexter yang sangat terpandang. Namun sayangnya hidup sebagai putri seorang Grand Duke pun tidak membawa kebahagiaan baginya. Warna matanya yang merah...

  • The Valcrone: Hidden Daughter & The Fallen Prince
    457K 42.3K 67

    BUKAN HISTORICAL FICTION, INI CERITA KERAJAAN MODERN ~~~ Gadis cerdas dengan jutaan tingkah anehnya namun mudah disogok dengan segala macam kudapan manis. Aletha Clarine Davenport, baru saja menginjakkan kaki kembali di Valcrone setelah 9 tahun lamanya menetap di negara tetangga. Sebagai calon anggota perwakilan Crims...

  • OPPORTUNITY
    994K 137K 41

    Alesha dikenal sebagai sampah keluarga Devonte. Dia mendapatkan julukan itu karena tidak memiliki kemampuan sihir penyembuhan seperti kedua orang tuanya dan juga kakaknya Mervyn. Namun Alesha tidak pernah perduli, karena kedua orang tuanya dan juga Mervyn tetap menyayanginya meski dia punya kekuarangan. Seperti gadis...

  • The Real Villain
    887K 94.1K 59

    [SLOW UPDATE] Setelah mengalami kecelakaan bus dan tewas, Renna bereinkarnasi menjadi salah satu anak dari tokoh villain psycopat dalam sebuah novel yang pernah ia baca. Parahnya lagi, kelak ia dan seluruh keluarganya akan dihukum mati oleh Male Lead dalam novel tersebut karena kejahatan yang ayahnya lakukan. Kini han...

  • Selingkuh, Yuk? [TAMAT]
    5.1M 388K 36

    Nara memergoki pacarnya berciuman dengan sahabat terdekatnya. Sakit hati, rasa dikhinati, semua berkumpul memenuhi rongga dadanya. Belum lagi orang-orang yang akan menatapnya iba. Berkata seberapa menyedihkan dia, ditikung sahabat sendiri. Tidak, itu tak boleh terjadi. Nara tak boleh dipandang sebagai pihak yang meny...

    Completed  
  • Nyonya D'Valter
    977K 147K 24

    Sequel 'Nyonya Duchess' 🔥🦋🦋🦋🔥 Menceritakan kembali kisah hidup seorang gadis cantik bernama Nurallisa Rulline. Kehidupannya yang penuh dengan kejutan dan komedi, kisah lucu yang harmonis terus menyelimuti kehidupannya selama ini. Memiliki sejarah hidup yang sangat luar biasa menantang, kembali ke kehidupannya set...

  • OLIVER'S PUZZLE [COMPLETED]
    601K 65.3K 88

    [Ambassador's Pick Oktober 2024] [Cerita ini akan tersedia gratis pada 6 Agustus 2021] *** Pembunuhan berantai di Andromeda City mengincar nyawa para Anak Spesial. Oliver harus menemukan kembali ingatannya yang hilang agar dapat menghentikan aksi seorang pembunuh berantai itu. *** Tiga minggu berlalu sejak kematian or...

    Completed  
  • Unfamiliar Twins (END)
    11.2M 1.5M 70

    TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA DAN TOKO BUKU ONLINE. PART DI WATTPAD MASIH LENGKAP! *** "Jadi lo, kembaran gue?" tanya sosok lelaki dengan sorot mata tajam yang menusuk. Kepala gadis itu pun terangkat, menatap ke arah lelaki di hadapannya. "Aku ... punya saudara kembar?" *** Menjadi murid beasiswa adalah suatu hal yang...

    Completed  
  • Time Paradox
    351K 38.4K 44

    SELESAI ✔️ Aku memejamkan mata. Ingatan samar kembali muncul. Kegelapan dan sesuatu seperti petir muncul di mana-mana. Hawa panas, rasa takut, tangisan pilu yang terus memanggil-manggil papa. Rasa terbakar di kaki yang bekasnya sampai sekarang. Ingatan yang tak jelas. Seperti berpindah. Aku berdiri di tengah jalan. Ru...

    Completed  
  • Can I Meet You Again?
    3.3M 424K 66

    SELESAI ✔️ Awal tahun 2012, Shareen tiba-tiba terbangun di halte sekolah dan tak ingat semua kejadian sepuluh tahun yang lalu selain tentang namanya, papa, dan juga hal aneh tentang mesin waktu. Kenzie, siswa SMA yang saat itu perasaannya sedang kacau, harus bertemu dengan Shareen yang terus meminta tolong kepadanya...

    Completed  
  • Matahari Dan Bintang
    458K 60.6K 57

    SELESAI ✔️ Bintang, cewek yang pernah tinggal di jalanan selama bertahun-tahun, tiba-tiba terbangun di sebuah kamar yang asing. Satu hal yang membuatnya kaget. Dia terbangun di atas kasur yang sama dengan seorang cowok yang sedang tertidur lelap di sampingnya. Bintang tak ingat apa pun, tak ingat siapa dirinya selai...

    Completed  
  • Anagapesis
    9M 913K 58

    "Di dunia ini gak dijual obat untuk sembuhin penyesalan. Jadi rasa itu akan terus ngebayangin lo sampai mati."

  • INEFFABLE [COMPLETED]
    1.4M 161K 51

    MULAI REVISI PELAN-PELAN ************* Alicia menyukai semua bacaan fiksi. Mulai dari novel sampai komik. Menyukai semua genre mulai dari horror sampai romantis. Yang paling ia suka adalah fiksi remaja. Di umurnya ke 18 ini ia memang sedang mendambakan kisah kasihnya. Alicia bukan orang yang tertutup tapi ia akan men...

    Completed  
  • Secret Change {Proses Penerbitan}
    40.5K 3.1K 40

    Nomor peserta : 087 Tema yang diambil: Mental Health Ivy memiliki segalanya, kecuali hati tunangannya sendiri, Reynard. Harta yang berlimpah, paras yang bagaikan Dewi dan otak encer ternyata tidak bisa menarik hati Reynard. Ivy selalu ingin menjadi nomor satu dalam hal apapun, dia benci kalah. Apalagi kalah dari Liz...

    Completed  
  • Infinity Darkness
    288K 45.2K 66

    Cahaya dan kegelapan.... Pada hakikatnya memiliki tempat masing- masing. Karena apabila dipaksa bersatu, salah satunya harus hilang..... ***** Aku Cahaya, dan kamu Kegelapan, bertemu dengan cara yang tidak kita inginkan. Mencoba melebur rasa satu sama lain, karena orang bilang saling meleng...

    Completed  
  • Double B
    5M 625K 62

    Entah kehidupan kedua atau penglihatan yang diberikan Tuhan padanya, ia menghindari kematian, berjanji akan membalas semua kepedihan yang pernah ia dapatkan. Secara kebetulan, Brianna dipertemukan dengan pasangan suami istri yang benar-benar tulus menyayanginya. Brianna dididik dan dilatih menjadi sosok yang tangguh...

    Completed  
  • SELINA: THE VOICE OF SIREN
    9.6K 1.1K 37

    [OnGoing Fantasy Story #2] Selina, seorang siren berbakat yang terlahir dengan suara paling indah dari para siren lainnya, harus menghadapi kenyataan bahwa suaranya telah dicuri. Suara yang menjadi kebanggaannya ini adalah satu-satunya hal yang membuat bangsanya disukai oleh Dewi Lautan. Dalam perasaan bingung dan put...

  • MISSION IN SCHOOL [END]
    278K 32.8K 44

    (TAMAT, PART DIACAK) Temukan cerita yang sama di Dreame/Innovel ________________________________ "Ikuti apa yang aku katakan!" "Melompatlah." Jangan, untuk saat ini jangan percaya pada siapapun. Ibarat berjalan di atas es tipis, jangan lengah. Bibir itu tersungging miring saat mereka melakukan apa yang ia rencanaka...

    Completed