Select All
  • The Station
    1.1M 123K 54

    Bagi Gendhis stasiun bukan hanya sekedar tempat untuk menunggu rentetan gerbong besi yang akan mengantarkannya. Stasiun menjadi tempat untuknya menuju sebuah rasa yang menjadi obat. Stasiun bukan hanya tentang kereta untuk Auriga. Stasiun menjadi sebuah tempat tentang melepaskan, menerima, dan sebuah sambutan. - sta·...

    Completed   Mature
  • Love: The Butterfly Effect [COMPLETED]
    1M 103K 52

    Luna dan Aksa menorehkan kisah rahasia yang tidak diketahui oleh siapapun. Mereka dipertemukan pertama kali di sebuah liburan singkat selama satu minggu ke Malang yang dirancang oleh Lisa, kembarannya Luna. Selama dua puluh empat jam per hari dalam seminggu, di kota yang asing dan penuh wisatawan, di tengah dinginnya...

    Completed  
  • Di Atas Kasta
    827K 52.9K 47

    Pernikahan yang terjadi tanpa landasan perasaan. Menjunjung tinggi wangsa nan tatanan budaya di masyarakat. Dan mengesampingkan seluruh kebahagiaan. Sentana Loka dan Mandala Bhuana telah terjebak dalam dalih pernikahan yang saling mengikat satu sama lain selama dua tahun lamanya. Memainkan opera sabun dan bersikap...

    Completed   Mature
  • Little Scandal
    6.7M 486K 52

    Rajen dan Abel bersepakat untuk merahasiakan status pernikahan dari semua orang. *** Selama dua bulan menikah, Rajen dan Abel berhasil mengelabui semua orang. Mereka berlagak layaknya orang asing ketika bertemu di kampus dan menjadi pasangan suami istri yang tetap asing ketika di rumah. Alasan Abel menyembunyikan pern...

    Completed   Mature
  • 14
    603K 79.5K 31

    Semoga romcom

    Completed   Mature
  • Wrongful Encounter [COMPLETED]
    530K 62.6K 39

    "Iis daripada ngekos sendiri, tinggal bareng kita aja, gimana?" Mendengar tawaran Bimo yang terdengar tercela itu, semua kepala kontan menoleh. "Dan jadi babu kalian, gitu? Thanks, but no thanks." Cewek berbudi luhur itu menggeleng, masih sempat-sempatnya pasang wajah tidak tersinggung. "Bukan buat dibabuin." Bimo seg...

    Completed  
  • Falling for You
    1.4M 110K 32

    Peringatan! Cerita ini mengandung unsur dewasa, Pembaca diharap bijak. "Makanya jangan kebanyakan ngobrol! Apalagi sampai nginap. Sarapan bareng juga nggak boleh. Semua bukan tanpa alasan, nanti takutnya jadi sayang." Kenyataannya, Kanaya mengabaikan peringatan dari Karen begitu saja, rasanya sia-sia sejak mengetahu...

    Completed   Mature
  • Gugat. [END - Telah Terbit]
    4M 361K 65

    Telah diterbitkan - tiga chapter akhir dipindah pada platform karyakarsa ** Setelah menjalani pernikahan hampa selama hampir delapan tahun, Gema akhirnya mendapatkan alasan valid untuk mengajukan gugatan cerai pada sang suami, Sagala Caturangga. Kehadiran putra semata wayang mereka cukup menjadi penghalang bagi Gema...

    Completed   Mature
  • Tujuh Belas Tahun
    513K 74.8K 37

    Nda dan Inyo, sudah berada di tepi jurang perceraian. Pernikahan keduanya, membosankan dan sangat melelahkan. Saat keduanya harus liburan di tengah-tengah pandemi, beberapa rahasia dan kisah masa lalu muncul, membuat Nda dan Inyo memikirkan ulang seluruh hal yang pernah terjadi selama 17 tahun saling mengenal.

    Completed   Mature
  • No Strings Attached
    698K 51.9K 51

    Lengkap✅️ [MATURE] Arabella Luda bukan pembuat keputusan yang baik saat ia sadar. Apalagi saat ia setengah tidak sadar. Dan karenanya, mau tak mau Abel harus terlibat dengan Agam Pangestu, brondong tampan dengan tubuh bongsor yang ia renggut kali pertamanya.

    Completed   Mature
  • Garwa (Selesai)
    2.7M 210K 80

    Kisah Ajeng Adiningrum dan Raden Mas Daneswara Adhinata melalui pernikahan yang dijodohkan oleh keluarga keraton Jawa.

    Completed   Mature
  • Hello Shitty (COMPLETED)
    743K 76.3K 62

    Di antara banyaknya teman setongkrongan Kakaknya, kenapa harus Brian yang naksir Alit? Masalahnya, selain wajahnya yang ganteng dan terlahir dari keluarga tajir melintir, Brian enggak punya kelebihan lain yang sesuai dengan kriteria Alit. Bahkan sepertinya semua hal buruk yang ada di dunia ini sudah pernah pria itu la...

    Completed   Mature
  • OSAKA BREAK (COMPLETED)
    1M 74.7K 48

    CERITA INI BAGI MEREKA YANG SUDAH BERUSIA 18 TAHUN KE ATAS. MENGANDUNG BANYAK KONTEN DEWASA. Kiara merasa kariernya sebagai jurnalis sedang mandeg. Dia mendapat tugas peliputan penting di Osaka dan berharap ini jadi salah satu cara untuk meningkatkan karier. Christo, anak pengusaha terkemuka yang bakal mewariska...

    Completed   Mature
  • Additional Fee
    236K 33.4K 72

    Kalingga Dharma memiliki kehidupan yang tidak biasa. Lahir sebagai anak raja yang tak bertahta, keluarga dan ambisi adalah dua poros yang memaksanya terus melarikan diri. Terjalin takdir bersama Kanaya Deimena yang tak memiliki insting bertahan hidup, Kalingga berjanji untuk menjaga gadis itu selama hidupnya. Maka k...

    Completed   Mature
  • AFFAIR
    4.4M 391K 61

    Leonelle #1 | Sergio Leonelle dikenal sebagai seorang bandar narkoba yang sedang diintai oleh polisi. Dan sebagai salah satu agen yang ditugaskan dalam misi tersebut, Nala akan menghalalkan segala cara untuk mencapai tujuan yang dia inginkan yaitu menjebloskan Sergio ke penjara paling terkutuk yang pernah ada. Namun s...

    Completed   Mature
  • Warning: Physical Distancing! [COMPLETED]
    23.8M 2M 91

    [CHAPTER MASIH LENGKAP, EXTRA CHAPTER TERSEDIA DI KARYAKARSA] Sembari menunggu jadwal wisuda, Sabrina memutuskan menerima tawaran bekerja sementara di Event Planner startup milik seniornya di kampus. Tentu saja, dia nggak berharap banyak. Berurusan tiap hari dengan Bang Zane yang menyebalkan itu, siapa juga yang betah...

    Completed  
  • Dream Partner
    2M 241K 46

    Menjadi pengagum yang tersembunyi, Kalanaya Zavira akhirnya mendapatkan kesempatan untuk menghabiskan waktu satu malam bersama Moreno. Dari sebuah website rahasia yang dikelola oleh senior kampus, Lana memperoleh undangan yang ia idam-idamkan. Dan Moreno adalah Dream Partnernya. Bahagia? Tentu saja. Mulanya semua berj...

  • Let Me In
    2.1M 167K 60

    Kehancuran Alesia dimulai ketika ia menemukan bukti-bukti perselingkuhan pacarnya di saat dirinya tengah antusias membahas rencana pernikahan mereka. Tidak cukup sampai di situ, sebulan setelah putus, Alesia mendapati test pack-nya menampakkan hasil positif! Dunianya semakin kacau. Namun, Alesia tidak punya waktu untu...

    Mature
  • ROMANTIC ESCAPE
    339K 26.5K 29

    Gatari Naresdipati adalah seorang model berusia 27 tahun. Berkat sang ibu yang menjadi biro jodohnya, Gatari menikahi Atlas Shane Wijayanto--seorang arsitek yang seumuran dengannya. Di sinilah kisah pernikahan kontrak mereka yang penuh dengan lika-liku dan luka dimulai.

    Mature
  • Lembayung
    4.2M 442K 44

    Maha menjual dirinya kepada putra tertua keluarga Admoejo. Mungkin itu kalimat yang paling tepat untuk mendeskripsikan kondisi perempuan tersebut saat ini. Setelah bisnis rintisan keluarganya masuk dalam fase menuju kebangkrutan, Maha tidak memiliki pilihan lain selain bekerja di rumah keluarga Admoejo. Begitu pula ke...

    Mature
  • Ini Gayatri, Istri Kangmas [21+]
    2.2M 119K 57

    Story Kedua Neo Ka🐰 Duda Series Pertama By: Neo Ka Gayatri Mandanu itu ingin hidup simpel, tidak ingin terlalu dikekang oleh siapapun bahkan kadang jiwa bebasnya mengambil alih, dengan kebebasannya berbicara di rumahnya yang selalu didengar oleh sang Ayah, membuat dia punya tekad besar hingga memilih besar di kota de...

  • Nyala Rahasia
    3M 275K 55

    Sebagai putra sulung, Harun diberi warisan politik yang membingungkan. Alih-alih bahagia, ia justru menderita sakit kepala tiada habisnya. Partai yang didirikan orangtuanya, menyisakan kader-kader kacau yang minta dibina. Hingga geliat saling sikut demi mencapai puncak tertinggi pun, semakin tak terkontrol. Biasanya...

  • RUMPANG
    990K 117K 40

    Rumpang : (nomina) sela (selang waktu, berhenti sebentar, dan sebagainya) ~~~ Mira sudah bersiap menata hidup yang baru. Hanya saja mantan suaminya datang dan mengatakan bahwa akta cerai mereka tak lebih dari dokumen palsu. Jelas saja, dunia Mira kembali gonjang-ganjing.

  • KAMU SEMU (Terbit)
    888K 58.5K 42

    Andhara cinta mati pada Batara, duda yang enggan menikah lagi sebab masih mencintai mendiang istrinya, Syahla. Namun Ganesa, anak Batara, ingin memiliki ibu dan kerap merengek meminta ibu seolah mencari ibu semudah mencari mainan baru. Maka, Batara melamar Andhara, wanita yang Ganesa sukai untuk jadi ibunya. Andhara m...

    Completed   Mature
  • Aksara Lingga
    2.4M 232K 44

    Lingga itu berandalan, liar dan serampangan, sumber kepusingan bagi Aruna, karena jabatan ketua seksi ketertiban-kerap membuatnya berseteru dengan si pembuat onar. 'Cowok tanpa masa depan' Begitu Runa melabeli Lingga saat mereka masih remaja. Sampai realita menamparnya 7 tahun kemudian. Ketika Lingga tampil sebagai a...

    Mature
  • GlowApp (Aplikasi Cari Jodoh)
    2.1M 326K 43

    [Pemenang Wattys 2022 Kategori New Adult] Berawal dari sindiran pedas trah Kakek Sadewo, Anin sebagai cucu perempuan satu-satunya yang belum punya pacar merasa tertekan. Demi membawa teman kondangan agar sindiran julit para tantenya terbungkam, ia memutuskan mencari pacar secara instan. Iklan GlowApp, aplikasi kencan...

    Completed  
  • A Game to Make Him Fall [PRE-ORDER]
    1M 36K 14

    Dear Future Ainara, Kalau kamu sampai membaca ini berarti posisiku sekarang sudah move on dari Mas Crush. Namun, jika kamu ketiban sial, bisa jadi statusmu sekarang diramalkan: 1. Jadian dengan Mas Crush Alasannya? Perempuan waras mana yang mampu mengabaikan pesona Arfando Melvin? Sekalipun aku rabun, lelaki dengan ey...

    Completed  
  • Ain't Your Daddy (COMPLETED)
    850K 104K 70

    SEASON 1, LENGKAP. SEASON 2, SEDANG BERLANJUT. Pernikahan Jamila Istari (30) dan Nadiem Arif Prakoso (38) sudah tiga tahun kandas, huru-hara dipicu oleh ketidak puasan Ami yang merasa kurang segala-galanya. Di zaman ini, di ekonomi yang begini, dia harus bertahan dengan Nadiem yang luntang-lantung setelah bisnisnya gu...

    Completed   Mature
  • Aphiemi ( EDITED)
    2.4M 264K 58

    Hi, aku Silka Loekito, employee no 27 from start up company Mother& Me. Aku direkrut langsung oleh Mbak Mel, employee no 2. Aku juga single mom dengan satu anak, Max Putra Loekito. Hidupku sebagai budak eh karyawan korporat biasa-biasa saja. Hingga kemunculan Jason Handojo di M&M HQ (Ya, maklum anak startup, banyak...

    Completed   Mature
  • Job Offer: Wifey
    894K 85.5K 36

    Mendadak kehilangan pekerjaannya, Runa Anantari kini sah menjadi orang paling memprihatinkan di keluarganya. Berusia tiga puluh tahun, jomblo, ditambah lagi pengangguran. Namun, dunia Runa dibuat jungkir balik ketika William Arlan, aktor paling ngetop se-Indonesia yang sukses menggeser posisi Nicholas Saputra sebagai...