Select All
  • Mengulang Waktu Ru Yuan (TAMAT)
    18K 1.3K 45

    Bukan Terjemahan (18+) Wang Ru Yuan dijuluki wanita iblis berhati es, setelah menjadi istri Zhou Liyi kemudian balas dendam dengan meracuni satu persatu keluarga zhou, sampai terakhir dia meracuni suaminya yang mencintainya dengan tulus. Dia telah jatuh dalam kegilaan di akhir hidupnya, dia menelan racun dan terkapar...

    Completed  
  • Cold Duchess
    4.1M 408K 54

    "JIKA AKU DIBERIKAN KESEMPATAN KEDUA AKU AKAN MEMBALAS KETIDAKADILAN INI! KALIAN AKAN MERASAKAN APA YANG KURASAKAN! PEMBALASAN YANG SETIMPAL ATAS PERBUATAN KALIAN PADAKU!". Duchess Felicia berteriak lantang. Eksekusi Duchess kerajaan Legion Felicia Helge dikarenakan melakukan percobaan pembunuhan nona Issabel Rufin...

    Completed   Mature
  • Lana's Lullaby
    5.9M 421K 56

    Dalam novelnya Hestia Avolire disebut-sebut sebagai perempuan paling beruntung karena telah membuat Kaisar sedingin Yohan Haze jatuh cinta sampai ke tingkat obsesi parah. Tetapi, pernahkah kalian berpikir tentang Lana? Perempuan yang sedari awal dipercayakan untuk menjadi pendamping hidup Yohan harus berakhir terbuang...

    Completed   Mature
  • A VILLAIN'S SECRET [END]
    4.6M 333K 41

    [BUKAN NOVEL TERJEMAHAN!] Marie Lucianne mati di tangan Suaminya sendiri, namun bukannya pergi ke alam baka Ia justru kembali terbangun di beberapa bulan setelah Pernikahan mereka. ~~~ Atas semua kejahatan yang telah Ia lakukan, Marie di vonis hukuman mati dengan Gibson yang mengajukan diri sebagai Algojonya. Setela...

    Completed  
  • Lady Amethyst [END]
    1.7M 106K 46

    BRAKKK!!! Agnessa Ayudia Wicaksono, seorang anak konglomerat di Indonesia. Agnes berusaha membuka matanya saat tubuhnya terpental jauh dan kepalanya terbentur pembatas jalan dengan sangat kencang, ia penasaran benda apa yang sudah menabraknya. "Hahaha Sialan." Agnes terkekeh setelah melihat benda yang sudah menabrak...

    Completed  
  • SWITCHED
    4.9M 380K 70

    Saat bayi Malaikat dan Iblis tertukar, apa yang akan terjadi pada mereka? . . . . . DO NOT PLAGIARIZED MY STORY OR I'LL KICK YOU RIGHT ON YOUR FACE [Complete: Monday, 28 May 2018]

    Completed  
  • Time Travel Of A Freya (On Going)
    1.7M 194K 37

    Freya, anak konglomerat dari abad ke 21 tibatiba terlempar ke tubuh nona pertama di kediaman menteri ai. Entah apa alasan dia bertransmigrasi sampai ke era ini, yang pasti freya hanya ingin pulang ke tempat asalnya. Ai chunhua, putri pertama dari perdana menteri ai yaoshan. Yang terkenal lemah dan penakut. Tidak di su...

  • Ex-Fiance's Obsession
    1.1M 76.9K 43

    Kehidupan Evelyn yang sempurna berubah setelah kematian kedua orang tuanya. Ia harus menjual harta dan kediamannya untuk membayar hutang keluarga. Setelah kehilangan rumahnya, evelyn dan kedua adiknya tinggal disebuah rumah kecil yang ada di pinggiran ibu kota setelah tidak ada kerabat yang mau membantu mereka. Untuk...

  • Sky Academy
    168K 10.7K 42

    WARNING: sekali baca bikin langsung ketagihan^^ sebuah academy yang terletak di atas langit, dimana tidak semua orang yang bisa masuk kesana, hanya orang tertentu dengan bakat alami yang bisa masuk, Laila seorang gadis manis nan cantik, tetapi pemalu, suatu hari menemukan sebuah surat dengan berlogokan sebuah bintang...

  • Deuce
    51.4K 4.8K 26

    [TAMAT] Mova, ex-queen bee dan ratu lapangan tenis, kehilangan segala yang ia miliki dalam satu waktu: popularitas, kedudukan, hingga 2 orang yang paling ia sayangi, yaitu ibu dan pacarnya. Satu hari, sebuah undangan misterius tiba di kotak suratnya. SMA Veritas, sekolah elit dengan tim tenis terbaik, menawarkan beasi...

    Completed  
  • Fakta Mengerikan Dunia
    151K 23.1K 39

    Follow sebelum baca ... Ada banyak hal mengerikan yang tidak kamu ketahui di dunia tempat kamu tinggal ini. Kemari lah, dan temui yang ingin kamu lihat.

  • The Dreamless Land
    1.4K 390 29

    Di Tanah Farbelwin, semuanya hidup bahagia. Tak ada senjangnya strata maupun derita. Semua orang tertawa bersama-sama, tiada luka maupun duka yang mengekang mereka. Namun, benarkah begitu? Awalnya, Naomi pun berpikir tak ada anehnya Akademi dijadikan tempat rekreasi terbuka bagi semua warga. Tak ada yang aneh dengan a...

    Completed  
  • Blitheful Balloons
    81K 18.3K 38

    **PEMENANG WATTYS 2021** Peringatan: cerita ini mengandung konten sensitif seperti depresi, kekerasan, bunuh diri, dan beberapa hal negatif lainnya. Dimohon kebijakan pembaca. You've been warned. ****** Dia ada di sebuah kota yang tak dikenal, di salah satu persimpangan jalan. Dia akan mencari jiwa yang terluka, terko...

    Completed  
  • THE NEW GIRL [SELESAI]
    161K 23.1K 32

    Aku kaget sekali karena sekolah baruku adalah sekolah untuk pengendali, sebutan untuk anak-anak berkekuatan super! Misalnya nih si Tara, cewek yang duduk di sebelahku. Dia bisa mengendalikan waktu. Terus ada Reo, cowok cakep yang tampangnya mirip artis K-Pop, yang ternyata bisa membuat angin topan. Dan ada Meredith, c...

    Completed  
  • THE NEW GIRL 3: OBLIVION (TAMAT)
    17.4K 7.1K 35

    Buku terakhir dari trilogi The New Girl. Jen harus berhadapan dengan Antoinette, pengendali langka dengan kekuatan yang mengerikan. Di tengah-tengah usahanya untuk mengatasi Antoinette, Jen mendapat kabar buruk yang mengharuskannya kembali ke New York! Bagaimana cara Jen mengatasi semua tantangan ini? Silakan baca buk...

    Completed  
  • THE FOS ACADEMY
    1M 90.3K 34

    (Cover baru) Semakin aku membaca lembar demi lembar, semakin aku masuk di dunia bangsa Electra - Jasmine Candelle Kehidupan Jasmine Candelle (jessy) berubah. Di umurnya yang ke 16 tahun dia mengetahui bahwa dia bukan anak kandung dari Emily Syrenn, orang yang selama ini dianggap ibunya. Dia dikirim ke The Fos Academy...

    Completed  
  • THE FOS ACADEMY 2 : SHAKING GRASS
    683K 62.1K 31

    Ini adalah buku kedua dari The Fos Academy. Yang belum baca silahkan baca terlebih dahulu buku pertama. Biar tau jalan ceritanya yaaaa. Hehehehe ☆☆☆☆☆☆☆☆☆☆☆☆☆☆ Jasmine, Lykaios, dkk berhasil kabur dari the fos Academy. Tapi mereka masuk ke hutan terlarang, hutan yang tak pernah mengembalikan pengunjungnya. Mampukah...

    Completed  
  • THE FOS ACADEMY 3 : CHASING TRUTH
    636K 63.9K 46

    Buku ketiga dari trilogi THE FOS ACADEMY. Baca buku pertama dan kedua dulu untuk mengikuti ceritanya. Kini retina mata mereka menangkap cahaya yang tak mereka dapatkan di hutan terlarang. Pedang cahaya yang diambil monster penghuni hutan pun telah di tangan. Lalu mampukah mereka menolong Chloe dan Gwen serta bangsa e...

  • DAYDREAM [Random Book]
    260K 34.2K 111

    Reality is hard, so what's wrong with a little daydream? *** Cindyana, 2017

  • SweetTalk
    90.3K 15.6K 41

    Tidak ada satupun yang tahu kalau Rylie menjadi admin SweetTalk, akun instagram yang menanggapi curhatan dan memberikan saran. Namun, semua masalah dimulai ketika seorang siswa terjun dari atap sekolah setelah curhat pada Rylie di akun SweetTalk. Rylie yang awalnya merasa tidak berkaitan dengan insiden ini mulai merag...

    Completed  
  • LFS 2 - Red String [END]
    886K 145K 39

    [Little Fantasy Secret 2] Alenna mungkin terlihat seperti anak SMP kebanyakan, kecuali satu hal yang membuatnya istimewa; Alenna bisa melihat benang merah takdir. Namun Alenna tidak menganggapnya sebagai anugerah yang berarti. Mendapat peringkat pertama paralel dan membuat ibunya bangga adalah keinginannya saat ini. B...

    Completed  
  • Horizon [✔]
    27.5K 4.7K 27

    Roumeli penuh keingintahuan, namun di Terra Firma ada satu pertanyaan terlarang: "Mengapa dengan dunia?" Tidak ada yang bisa menjawab kecuali Beyaz, pamannya. Mengenai sejarah dunia sejak Kejadian yang Tiga, terjungkirnya peradaban, hingga kondisi sekarang: Dewan Tinggi yang melumuri dosa dengan keindahan di mata pe...

    Completed  
  • RED CITY : ISOLATION
    1.4M 198K 54

    Rasa-rasanya, diriku sudah mengalami hal-hal buruk yang umum menimpa manusia yang masih hidup di bumi. Kehilangan orang tua di usia muda? Sudah kualami. Hidup sendiri dan bermusuhan dengan kakak kandung sendiri? Sedang kualami. Aku tahu keadaan buruk masih bisa lebih buruk lagi. Tapi mana menyangka, hal buruk yang ter...

    Completed  
  • Faeseafic: Adventure of the Cursed Prince [COMPLETE]
    91.3K 17.5K 46

    Wattys winner 2021 🏆 (4 Desember 2021) Daftar Pendek Wattys 2021 (1 November 2021) Elijah dan para tawanan perang Kerajaan Avery diasingkan menuju sebuah pulau liar tak berpenghuni di lautan Faeseafic. Di tengah perjalanan, mereka diserang sebuah badai besar yang membinasakan seluruh penghuni kapal, kecuali Elijah...

    Completed  
  • Calamity's Obsession ✓
    1.3M 150K 66

    "Jika ingin aku menyelesaikan novelnya, setidaknya kutuk aku menjadi pemeran utama! Mengapa aku harus menjadi tokoh figuran yang ditakdirkan mati pada bab pembukaan!" Sheriana Sirius, seorang penulis web-novel yang dikutuk oleh pembacanya karena tidak pernah menyelesaikan novel romansa-fantasi berjudul 'Calamity Obses...

    Completed  
  • The Rebirth of the Demon Goddess
    115K 9.2K 23

    Lyra adalah seorang agent dari abad 27. Salah satu tangan kanan terpercaya dari ketua mafia tempatnya bekerja. Suatu hari, dia bersama pemimpinnya di sergap, dan dia mengorbankan diri untuk memberi waktu pemimpinnya lari. Bangun di tengah hutan, dia adalah seorang modern yang berada di dunia kultivator. "Aku, Lyra...

  • CLAIRE [TERBIT]
    1.5M 87.1K 47

    Telah terbit di @nawalara.media Akun shopee : @shop.nawalara Claira Barbara seorang gadis cantik berumur 15 tahun yang memiliki sifat barbar dan tidak bisa diam. Pada saat Claira pulang sekolah, tidak sengaja dirinya melihat sebuah novel yang menceritakan kisah cinta tragis seorang antagonis. Melihat deskripsi cerita...

    Completed  
  • Arstrella
    2.2M 245K 58

    [CERITA INI TIDAK BERNIAT DIBUKUKAN AGAR BISA DIBACA OLEH SEMUA ORANG. JIKA DIBUAT KOMIK, MOVIE DAN SEJENISNYA. GASSSS] Arstrella Alondra Blitz, Dewi petir yang terkenal dengan kecantikan, keangkuhan, keras kepala dan berhati dingin. Ia tidak mengerti bagaimana ia bisa berada di Kerajaan Langit dengan sikapnya yang le...

  • Gue OverPower? ( END )
    118K 11.6K 53

    Aku berada di dalam novel menjadi seorang antagonis. Bukankah aku sudah menyelesaikan seluruh alur dalam cerita ini? Tapi kenapa aku tidak kembali juga? Aku ingin kembali. 3... 2... 1... Sistem game di mulai! "Apa ini?"

    Completed  
  • SINGASARI, I'm Coming! (END)
    2.3M 340K 69

    Kapan nikah??? Mungkin bagi Linda itu adalah pertanyaan tersulit di abad ini untuk dijawab selain pertanyaan dimana sebenarnya jasad I Gusti Ketut Jelantik dikebumikan. Kurangkah dia berikhtiar? Lalu apa namanya kegiatan blind date yang harus Linda lakoni setiap akhir pekan selama empat bulan, tentu atas prakarsa san...

    Completed