Gen Z(ero)
Hidup gue? Jauh dari kata normal. Dari lahir aja udah dikasih "paket hemat" yang nggak semua orang bisa bayangin: dua abang kembar di atas gue dan sepasang adik kembar cowok-cowok di bawah gue. Total? Lima kepala dengan lima kepribadian absurd yang kalau dikumpulin di satu ruangan, dijamin bakal bikin orang waras reco...