Cinta Sehangat Mentari
Warning! Cerita ini hanya fiksi. Bacalah hanya di waktu luang. Wiratmadja Series #3 ⛅⛅⛅ Surat Perjanjian Yang bertandatangan di bawah ini: Nama: Mentari Anugerah Tempat Tanggal Lahir: Singapura, 21 Maret 1992 No. KTP: 35281XXXXXXXXXXX Jenis Kelamin: Perempuan Agama: Islam Nomor Hp: 0823456789xxx Disebut pihak pertama...