Select All
  • Shea [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU]
    20.1M 1.6M 61

    "Kamu adalah potongan nada yang akan menyempurnakan musikku" *** Dia yang selalu hadir, belum tentu akan bersama denganmu selamanya, bisa saja dia menemanimu karena ia sedang kesepian. Dia yang selalu peduli, belum tentu bersungguh-sungguh mencintaimu, bisa saja dia melakukan hal itu ke banyak orang dan kamu adalah s...

  • EL
    32.4M 1M 62

    (NOVEL TERSEDIA DI GRAMEDIA DAN SEGERA DIFILMKAN) "Kamu tau, Mario..." "Aku merasa seperti hujan dan kamu seperti langit." "Langit yang membuang hujan sesukanya, dan hujan yang selalu bodoh mau kembali ke atas langit untuk dibuang lagi." ***** Bercerita tentang seorang pengusaha muda yang sangat sukses bernama Mario...

    Completed  
  • Lavina [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU]
    10.9M 810K 49

    Lavina Asha dan Arsenio Abrisam adalah pasangan kekasih di SMA Nusa Cendekia. Arsenio yang cool terkesan cuek sering membuat Lavina bertanya-tanya apakah hanya dia yang memiliki perasaan cinta, apakah Arsenio jenuh atau menyesal menjadi kekasihnya. Tapi rasa suka Lavina terlalu besar hingga dia mengesampingkan pertany...

  • Beating Heart
    6.6M 416K 24

    [SUDAH TERBIT MENJADI NOVEL] Feroga Farid Fanaro dan Abella Ariza Alvano. Fero suka ditantang, dan Bella suka menantang. Lucu, tapi itulah kenyataannya.

    Completed  
  • ATHLAS
    23M 508K 29

    Memiliki ciri fisik yang berbeda dari kedua kembaran lainnya, Athlas Naluna Megantara, merasa bahwa dirinya bukanlah anak dari Nakula dan Aluna, di tambah lagi sikap Nakula yang selalu seenaknya dan membedakannya dengan Athalan dan Athilla membuat Athlas semakin tidak menyukai Papanya itu. Cowok manis berlesung pipi i...

    Completed  
  • Cold Couple (SUDAH TERBIT)
    12.1M 826K 51

    [ SUDAH TERBIT DAN TERSEDIA DI SELURUH TOKO BUKU DI INDONESIA ] 'Kita yang terluka, kita yang mencinta, kita yang sama.' Mungkin kalian sering menemukan cerita tentang si ceria dan si dingin, dua orang dengan sifat bertolak belakang dipertemukan dan mereka jatuh cinta. Tetapi cerita ini berbeda, Sandra yang awalnya m...

    Completed  
  • -Attention Seekers-TS(3) SUDAH TERBIT
    13.1M 407K 43

    [TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA DAN TOKO BUKU] #1 in teenfiction [22 Juni 2017] ⛔Beberapa part ak privat, follow akun aku untuk baca #Sequel Silent Love **** "Benci aku? Bagus, itu berarti aku berhasil mencuri perhatianmu. " **** "Muka nangis lo jelek banget." "Kenapa? Nggak suka? Yaudah pergi aj--" "Lo itu pantesnya d...

    Completed  
  • SLS [3] The Choice
    2.6M 93.1K 24

    #8 in teenfiction 7 April 2017 Pilihan dalam hidup pasti akan selalu ada. Tetapi pilihan kali ini, hanya kembali mengulang masa lalu atau membuat kisah yang baru. Ketika masa lalu kembali datang menghampiri akankah kamu menyentuhnya kembali? Walaupun tanpa sadar kisah yang baru hampir tergenggam dalam jemari -Jane Nat...

  • Into You [SEGERA DITERBITKAN]
    9.4M 307K 24

    Kevano Angkasa Wijaya, cowok blasteran indo-spanyol, pemilik sekolah SMA Dharma Bangsa, ketua OSIS paling galak. Sifatnya dingin kayak es batu, ekspresinya selalu datar kayak papan triplek, dan dia adalah salah satu laki laki Most Wanted di sekolah. Travella Claudy Dirgantara, gadis yang selalu ceria, dan karna suatu...

    Completed  
  • MANTAN [Sudah Terbit]
    5.3M 346K 37

    [Sudah Terbit] Kalau masih sayang yang lama, kenapa harus nyari yang baru? Bagaimana rasanya dihantui mantan yang udah mutusin di malam minggu, disaat sudah siap berdandan cantik, berharap diajak dinner romantis? Namun harapan kandas hanya dengan satu pesan masuk yang mengakhiri segalanya. Sakit? Nyesek? Ag...

    Completed  
  • Catatan Tentang Hujan
    6.3M 155K 17

    [BOOK 1, PART DIHAPUS] [TERBIT 2 APRIL 2018] Senja itu kosong. Ia adalah bahasa dalam catatannya. Bibirnya adalah pena, luas hatinya adalah aksara. Hujan adalah perantaranya. Fajar itu hangat. Ia adalah riuh dalam tenangnya samudera. Kalimatnya adalah mentari. Tatapannya adalah cerah langit siang. Ia lah sang catatan...

    Completed  
  • Dylan The Bad Boy
    4.9M 86.4K 23

    (Tersedia Di Toko Buku Gramedia) Private acak follow dulu Highest Rank #6 in Teen Fiction (19 Januari 2018) "Pacaran yuk," Ucap Dylan. Maudy terkejut. "Lo gila ya!" "Gue gila juga karnna lo." "Kenapa jantung gue deg-deg-gan gini." Batin Maudy. "Mata yang sangat indah." Batin Dylan berbicara. "Lo sekarang jadi pacar gu...

    Completed  
  • Oscillate #2: Try or Die
    1.4M 182K 21

    [available on bookstores; gramedia, etc.] "Aku harap yang berpaling akan kembali lagi." O S C I L L A T E 2 2018 by Raden Chedid

    Completed  
  • INESTABLE
    11.9M 171K 14

    Cemburu, sekiranya kata itu yang mengambarkan sisi lain Nakula ketika ia menjalin hubungan dengan Aluna, walaupun sifat datarnya masih mendarah daging, namun Nakula tidak bisa menyembunyikan rasa cemburunya jika Aluna dekat dengan cowok lain. Lalu apakah kata itu masih berlaku untuk Nakula ketika cinta pertamanya data...

    Completed  
  • GUSTIRA
    6.8M 240K 20

    {{WARNING! ada beberapa dialog bahasa Sunda dan keterangannya}}Dia Gusti. Cowok dengan senyuman manis yang suka baris di barisan kelas lain, suka memakai kaus kaki belang ketika main futsal, dan ngumpet di kolong meja kalau geng 'cabe' mencarinya. Bagaimana jika cowok seceria dia dipertemukan dengan Ira? cewek pendiam...

    Completed  
  • Are You? Really?
    10.4M 750K 57

    #06 TeenFiction (23 Januari 2017) Pemenang The Wattys 2016 kategori Cerita Luar Biasa. Kita adalah sama, mencintai dalam luka. Aku baik, namun dalam sudut yang tidak kasat mata, aku lebih dari terluka. Kamu baik, tapi dalam sisi yang tidak tersentuh, kamu menyimpan seribu tanya. Kita sama-sama berusaha mendobrak dindi...

    Completed  
  • Crazy Possessive [TERBIT]
    4.8M 290K 85

    SUPAYA NGGAK BINGUNG, BACA SESUAI URUTAN! 1. CRAZY POSSESSIVE (TERBIT) - SELF PUBLISH, PESAN DI GUA AJA - 2. EX (TERBIT) - ADA DI GRAMEDIA - 3. HIS GIRLFRIEND (TERBIT) - ADA DI GRAMEDIA - 4. QUEEN (PROSES TERBIT) ADA JUGA SPIN OF YANG BERHUBUNGAN DENGAN HG DAN QUEEN, YAITU - FALL (ON GOING) *** #5 in Teen Fiction 29.0...

  • My Ice Boy [Completed]
    24.7M 1.9M 54

    [SUDAH TERBIT - sebagian part sudah dihapus] #1 in Teen Fiction [11-02-18] "Karena beku adalah cara gue bertahan" _________ "Kalo si Kutub Es itu natap lo lebih dari lima detik, cuma ada dua kemungkinan. Yang pertama, dia marah besar sama lo. Dan yang kedua, dia jatuh cinta sama lo." __________ Warning: cerita ini buk...

    Completed  
  • Alena
    24.4M 1.6M 75

    (Perfect cover by @pujina) Takdir. Tidak ada siapapun yang dapat mengelak dari takdir, termasuk Alena. Alena, gadis polos yang selalu menghabiskan waktunya dikelas, sibuk dengan novel atau buku pelajaran. Dia bukan cewek-cewek hits yang dikenal oleh seluruh murid di sekolahnya, pergaulannya bahkan tidak jauh dari tema...

    Completed  
  • Splash [End]
    1.5M 94.3K 17

    -----SPLASH----- Pekerja keras, rajin, dan mudah bergaul. Begitulah Malki menurut setiap orang. Namun tidak untuk Sacha. Semenjak kembalinya Sacha dari Korea dan menjadi manajer klub renang, Malki berubah menjadi laki-laki yang suka bolos latihan, juga ketus. Setiap bertemu dengan Sacha, Malki menghindar. Padahal...

    Completed  
  • Shanin's Diary (END)
    5.5M 354K 80

    #6 in teenfic - 9 Mei 2018 [FOLLOW SEBELUM MEMBACA! BIASAKAN HARGAI KARYA ORANG DENGAN MEMBERIKAN DUKUNGAN KEPADA PENULISNYA] [PLAGIAT AKAN MENDAPATKAN SANKSI, JADI HATI-HATI^^] Siapa yang tak mengenal 7 cowok tampan tapi nakal yang terdiri dari Arga, Arkan, Richard, Raynzal, Al, Derren dan Steve? 7 orang berwajah 'se...

    Completed  
  • EX [TERBIT]
    16.8M 1.3M 100

    SUPAYA NGGAK BINGUNG, BACA SESUAI URUTAN! 1. CRAZY POSSESSIVE (TERBIT) - SELF PUBLISH, PESAN DI GUA AJA - 2. EX (TERBIT) - ADA DI GRAMEDIA - 3. HIS GIRLFRIEND (TERBIT) - ADA DI GRAMEDIA - 4. QUEEN (PROSES TERBIT) SPIN OF YANG BERHUBUNGAN DENGAN HG DAN QUEEN, YAITU - FALL (ON GOING) *** 03.08.18 #1 in Fiksiremaja 11.11...

  • Rain Sound
    5.2M 402K 42

    (Telah Diterbitkan) Aku bingung kenapa banyak orang yang menyukai hujan. Saat kutanya, sebagian dari mereka mengatakan bahwa hujan itu romantis, beberapa berkata bahwa hujan itu menyejukkan, yang lainnya mengungkapkan bahwa hujan membawa ketenangan. Ada juga yang bilang bahwa hujan membawa keluar semua kenangan yang l...

    Completed  
  • Wedding Agreement ( WEB SERIES tayang di Disney Hotstar)
    12M 300K 33

    #1 Romance, 27 Juli 2018 Novel sudah tersedia di GRAMEDIA. Filmnya bisa ditonton di Netflix dan Disney Hotstar. Web series-nya bisa ditonton di Disney Hotstar mulai 25 Maret 2022 Bagi Btari Hapsari, atau Tari, menikah adalah ibadah. Walau belum mengenal dengan baik calon suami yang dikenalkan oleh pakde dan budenya. I...

    Completed  
  • If Only
    5.3M 355K 51

    #09 in Teenfiction (24 Januari 2018) Pemenang The Wattys 2017 kategori Riveting Reads Kita telah belajar banyak mengenai kehilangan. Menjejaki satu-persatu luka, demi menemui kebahagiaan bagi yang lain. Jatuh, sampai rasanya tidak mampu lagi berdiri. Terpuruk, hingga mengira bahwa mati segera menjemput. Selang waktu b...

  • My Ice Girl [Sudah Terbit - SEGERA DISERIALKAN]
    22.3M 1.4M 76

    #1 in Teen Fiction [28-08-17] #1 [3 bulan berturut-turut, Nov 17 - Jan 18] [Sudah Terbit - sebagian part sudah dihapus] "Gue jamin, lo nggak akan nolak ketika gue nembak lo sekali lagi!" -Malik- ____ Bantu Malik menyelidiki kasus kematian adiknya yang misterius. Note: Nantikan MIG dalam bentuk series hanya di vidi...

  • Undesirable Baby
    15.4M 843K 49

    Sedikit pun tidak pernah terbayang di benak seorang Kinanthi Khairani. Keputusannya pindah kerja demi menghemat biaya hidup di Jakarta malah membuatnya tertimpa kemalangan. Hamil diluar nikah dan akhirnya harus putus kuliah. Di kota besar ini dia bukan apa-apa. Gadis itu putus asa tak tahu harus kemana. "Nggak usah pa...

    Completed  
  • Artha (SUDAH TERBIT)
    28.2M 2.3M 93

    PLAGIATOR DILARANG MENDEKAT 'Baskara dalam dunianya yang terluka.' Kalau kata Agatha, Arkan itu Cabe Man. Cowok dengan mulut sepedas cabai, sangat pintar menari serta memiliki fisik yang menawan, setengah cantik dan setengah ganteng. Agatha menjuluki dirinya sendiri Wonder Woman, yang akan selalu kuat menghadapi tiap...

    Completed  
  • Milan [Completed] [Sudah Di Bukukan]
    3.7M 152K 35

    Rank: #12 IN TEEN FICTION 10 Mei 2017 Dylan itu anak yang baik, tapi jahil. Dylan itu pinter, tapi suka di bego-begoin. Dylan itu cinta Milan, tapi di sia-sia in. Tau cinta pada pandangan pertama? Ya, mungkin Dylan mengalami itu, tapi tidak dengan Milan. Dimana suatu hubungan harusnya ada kejujuran, hubungan mereka ti...

    Completed  
  • If You Know Who [TELAH DITERBITKAN]
    6.5M 424K 36

    [Tersedia di toko buku seluruh Indonesia] Saquel of If You Know Why Deja vu Mungkin itu pilihan kata yang tepat jika aku bertemu dengan pria bermata hazel dengan wajahnya yang sedingin es. Bagaimana tidak? Setiap apa yang dilakukannya selalu membuatku merasa bahwa aku pernah melakukan hal itu sebelumnya. Terkadang jik...

    Completed