Select All
  • I Don't Care About Love [1]
    609K 30.8K 30

    [ W A R N I N G !!! ] [ Sebagian Cerita Ini Sudah Direvisi dan Sudah Dipindahkan ke WEBNOVEL dengan Judul dan Cover yang sama ] Cinta? Satu kata yaitu BUTA! Cinta yang ngebuat nyokap yang super cerewet dan bokap super dingin bersama. Cinta yang ngebuat perbedaan agama dipaksakaan untuk bersatu. Cinta yang ngebuat jara...

    Completed  
  • Hello, Would You Like to Be My Cyborg?
    502K 78.2K 29

    Laura ditugaskan oleh SCN (Sekolah Cyborg* Nusantara) untuk mencari dan membawa pulang Damar-seorang cyborg cowok yang dua tahun lalu kabur dari SCN. Damar diberitakan pindah ke sekolah manusia normal dengan identitas dan tampang yang bisa dipastikan berubah. Dengan bekal dokumen-dokumen berharga dan superlengkap dari...

    Completed  
  • Mine
    1.8M 26.8K 5

    Ternyata hanya karena obsesi tidak berguna anda itu? Oh! Selamat, anda sudah membuat saya jatuh sejatuh jatuhnya. -Leonna Abela Vataro- Murid trublemaker yang pandai dari semua bidang kecuali fisika? Bagaimana bisa? Aku harus bisa merubahnya, bagaimanapun caranya. Sekalipun dengan berpura-pura mencintainya. -Frans Dam...

    Completed  
  • Kamuflase
    3.5M 439K 61

    [Cerita ini akan tersedia gratis pada 15 April 2022] Sari, seorang siswi di sekolah khusus agen intelijen mengemban misi mengungkap dalang narkotika di Jakarta. Dibantu temannya Ganesha, mereka harus berpacu melawan organisasi rahasia dan menerima kenyataan bahwa idealisme mereka tidak selalu sesuai dengan realita di...

    Completed  
  • CINDER - ELLA
    1.5M 152K 50

    Bagaimana jika dua gadis kembar identik bertukar tempat untuk menyelamatkan diri dari masalah masing-masing?? Cinder dari kejaran ancaman drop out dan Ella dari bullying teman sekelasnya? Ancaman drop out mengejar Cinder akibat nilai akademiknya yang buruk karena sering terlambat dan bolos sekolah. Sementara Ella...

  • Different
    517 18 3

    "Ada yang lebih rumit dari Long Distance Relationship, yaitu Love Different Religion. Persoalannya bukan lagi antara Aku - Jarak - Kamu. Tapi antara Aku - Tuhanku - Tuhanmu - Kamu."

  • Dear Heart, Why Him?[Completed]
    18.8M 1M 54

    Dear Heart, Why Him? "Ketika benci mengundang cinta" a story by Haula S "Pelajaran yang Bela dapatkan saat mencintai Dalvin adalah jangan mengharapkan sesuatu yang indah saat jatuh cinta, tapi sibuklah mempersiapkan hatimu untuk menghadapi seribu satu hal yang menyakitkan." Benar kata orang, benci dan cinta it...

    Completed  
  • Friend Zone
    11.1M 445K 36

    SUDAH TERBIT! Pokoknya, lo harus peka sama keadaan sekitar lo. Jangan kayak gue, yang selalu ga peka dengan segala hal, bahkan gue ga peka sama orang terdekat gue. Gue harap, lo jangan sampe ngerasain hal yang ga pengen lo rasain karna sifat lo yang cuek. Karena, gue merasakan hal yang ga pengen gue rasakan di hidup...

    Completed  
  • True Stalker
    33.6M 1.2M 32

    Adaptasi True Stalker sudah tayang di Vidio! 🎬 - Aku adalah stalker. Itu sebuah hobi? Bisa dibilang begitu. Tetapi, aku hanyalah seorang gadis SMA yang duduk di bangku kelas X. "Lo udah tahu kelakuan gue di sekolah. Satu cara supaya gue bisa tahu kalau lo beneran tutup mulut." "Apa?" "Mulai hari ini, lo...

    Completed  
  • Bad Boy Do it Better [completed]
    755K 57K 59

    Siapa sih yang tidak mengenal Aqueena Reicheneder? Ingat namanya baik-baik. Gadis cantik penyuka segala hal tentang Bad Boy yang punya hobby nge-stalk mantan, cuci mata lihat cowok ganteng, menjadi troublemaker di sekolahnya dan satu lagi, tidur! Kelemahannya cuma satu selain lemah di bidang eksakta, yaitu GAK BISA MO...

    Completed  
  • King Bullying VS Queen Rescue
    11.2M 162K 22

    Bagian yang tidak di hapus dalam cerita ini adalah part-part yang tidak ada di novel, selebihnya ada di novel dan tanda baca untuk part yang masih ada, berantakan terutama bagian dialog. Terima kasih. [ Di terbitkan ] "Lo nyuruh gue buat manggil lo kakak?!!! Gak akan pernah, ini drama gue dan terserah gue mau bagaim...

    Completed  
  • Badboy For Little Girl ✔
    10.3M 386K 76

    [[ SUDAH DITERBITKAN, DAN PART TIDAK LENGKAP ]] 🌆BUKU SATU (Bad Boy Series #1)🌆 New Version : Cowo bandel emang selalu lebih menarik. Tingkah mereka yang nyebelin, biang onar, dan sok kece kadang bikin.... Ehm, gemas. Begitu juga dengan Dhirga Bimantara, siswa SMU Cakrawala yang diberi julukan 'Bad Boy' karena tingk...

  • Blacky White
    11.2M 524K 48

    •Available in Bookstore• Klise. Cewek dingin dipertemukan dengan cowok supel. Atau mungkin sebaliknya. Tapi, cerita ini mungkin berbeda. Justru, keduanya sama-sama dingin, tak tersentuh, jutek, dan ketus. Dan ingat, tidak hanya mereka berdua yang hidup didunia ini. Semua bisa berubah seiring berjalannya waktu. Copyr...

    Completed  
  • Gangster in Love
    2.4M 32.6K 5

    Cathrine Vellosa Niel (Cath), seorang gadis berusia 16 tahun yang cantik, imut, periang dan disukai oleh banyak lelaki tanpa orang lain sadari dia adalah ketua dan pendiri gangster Red Monster atau biasa disebut REDMONS yang suka bertarung dengan gangster lainnya termasuk Dark Blue yang notabenya adalah musuh bebuyut...

    Completed  
  • Only You
    3.2M 119K 45

    [TELAH TERBIT] Ini tentang Galen Alvaro. Seorang siswa populer di SMA Twist dengan sejuta pesonanya. Galen dapat membuat gadis mana pun terpukau dengan ketampanannya. Namun sayang, dia mempunyai sikap dingin, cuek, dan irit berbicara. Lalu, ada Irabella Fasha. Seorang gadis manis kerap dipanggil Bella, yang meru...

    Completed  
  • IPA & IPS (TERBIT & SUDAH DISERIESKAN)
    13.1M 466K 41

    [SUDAH TERSEDIA DI SELURUH TOKO BUKU] [#1 in teenfiction 11.11.2016] FOLLOW DULU SEBELUM BACA, PRIVATE ACAK "Lo mau gak jadi pacar gue?" tembak Rifqi. pada dasarnya sifat anak IPA dan anak IPS berbeda drastis. Hanya karena perbedaanya mereka tidak pernah akur, mau sama kaka kelas ataupun satu angkatan. BACA SEQU...

    Completed  
  • bad girl vs ketos (ketua osis)
    42K 1.4K 4

    gini aja.. gue pusing lo rusuhin mulu gimana kalo kita buat perjanjian?" perjanjian apa?" kita balapan siapa yang menang dia berhak mau apa aja!" oke! kalo gue menang lo harus jadi pacar gue , setuju?!" setuju , dan kalo gue yang menang.. lo ga boleh ngusik gue lagi dan lo harus jadi babu gue selama seminggu!" ok...

  • Ketua Kelas
    7.6M 227K 22

    [CERITA INI SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU] *** Semenjak kedatangan murid baru itu, hidup gue yang tenang menjadi gila dan banyak cobaan. Apa lagi hobinya yang suka ngelanggar peraturan membuat gue ikut terseret ke ruang BK untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya yang merugikan gue. Ditambah tiga anak gesrek di...

    Completed  
  • My Mate Is Mermaid (SUDAH DITERBITKAN)
    1.5M 64.8K 29

    Cover by: @citxielala Agatha Aquamarine, putri mermaid yg hidup ditengah tengah manusia. Lebih sering menganggap dirinya adalah manusia, sehingga dia lupa pada kenyataan bahwa dia adalah mermaid. Dia sangat ceroboh, sering lupa hal hal yg sepele, bahkan akibat dari kecerobohannya itu, dia harus berpindah-pindah seko...

    Completed  
  • Canesha [Line]
    327K 21.1K 71

    Ini cerita tentang canesha yang modus chat ke senior yang dia suka.Dan ini cerita tentang senior yang di modusin sama adik kelas. Simpel kan?Cuma gak sesimpel dan sampai disitu kisah mereka...