Select All
  • TRS (3) - Mika on Fire
    2.5M 190K 26

    Mika, cowok aneh, suka berbicara sendiri, bertingkah konyol dan berturut-turut menjadi badut kelas ternyata mantan dari cewek terpintar, kalem, mantan ketua OSIS, Juliana. Di bulan Mei ini, Mika harus mencari target pertamanya, tentunya dia tidak boleh memilih Ana. Tapi jika Mika masih terjebak bagaimana? Belum lagi k...

    Completed  
  • I Wuf U
    12.6M 490K 35

    I Wuf U: Ketika terlalu takut mengatakan "I Love You". Bila saja semua orang bisa berani menyatakan perasaannya. Pasti dinamika yang mengatasnamakan cinta tidak akan terjadi. Iris, Ira, Ari, dan Alden. Kalian akan berkenalan dengan Iris, perempuan yang hidup dengan menari, bernapas seraya menutup diri dari dunia, dan...

    Completed  
  • Different
    10.9M 558K 60

    CERITA TELAH DITERBITKAN Kiara Ifania : 1. Cantik ✔ 2. Pinter ✔ 3. Polos ✔ 4. Imut ✔ 5. Rokok ✘ Karrel Antonio : 1. Ganteng ✔ 2. Pinter ✘ 3. Nakal ✔ 4. Brandal ✔ 5. Rokok ✔ Bagaimana jadinya jika dua orang yang berbeda sifat disatukan oleh takdir? Sanggupkah mereka bersama? #02 in teen fiction (01-10-2016) *** Differe...

    Completed  
  • Who Am I?
    16.6M 1.1M 74

    ☑SUDAH TERBIT☑ [Highest rank: #1 on teenfiction] Davino Argya. Siswa yang terkenal di sekolahnya karna di cap sebagai badboy yang memiliki bad attitude dan wajah yang tampan. Banyak wanita yang tergila-gila padanya, bahkan ada yang menamai diri mereka sebagai fans dari seorang Davino. Wajah tampannya mampu membuat par...

  • Athala [NEW VERSION]
    8.8M 58.5K 9

    #1 In Teen Fiction (22/01/2017) "Kenapa ya dari sekian banyak cewek di sekolah kita, harus banget yang gue tabrak itu si siapa tuh namanya?" Kavi memalingkan pandangannya dari atap kamar ke arah tiga temannya bergantian. "Athala," sahut Deny. "Iya siapa kek. Harus banget dia? Kayaknya sial mulu idup gue?" Kavi melempa...

    Completed  
  • If You Know Who [TELAH DITERBITKAN]
    6.5M 424K 36

    [Tersedia di toko buku seluruh Indonesia] Saquel of If You Know Why Deja vu Mungkin itu pilihan kata yang tepat jika aku bertemu dengan pria bermata hazel dengan wajahnya yang sedingin es. Bagaimana tidak? Setiap apa yang dilakukannya selalu membuatku merasa bahwa aku pernah melakukan hal itu sebelumnya. Terkadang jik...

    Completed  
  • Primadona vs Cassanova [#Wattys2016]
    2.5M 136K 61

    [SUDAH TERBIT] [Pemenang The Wattys 2016, untuk kategori Trailblazers (Cerita Unik)] #6 in Teen Fiction [17/10/16] Reynaldi Marvellius, seorang kasanova sekolah sekaligus kapten basket SMA Taruna Jaya itu, awalnya merupakan rival berat Diandra Andira, seorang primadona sekolah yang juga merupakan kapten pemandu sorak...

  • DEAR NATHAN
    33.9M 871K 44

    (Telah Terbit dan Difilmkan) Berawal dari keterlambatan mengikuti upacara pertama di sekolah baru, Salma Alvira bertemu dengan seorang cowok yang membantunya menyelusup lewat gerbang samping. Selidik punya selidik, cowok itu ternyata bernama asli Nathan; murid nakal yang sering jadi bahan gosip teman-teman terdek...

    Completed