Select All
  • My Perfect CEO
    17.1M 729K 40

    Dihianati dan ditinggal nikah. Dua hal yang membuat Celin terpuruk dan tidak mau mengenal lagi kata Cinta. Tetapi kemunculan sosok baru dihidupnya yang tidak bisa dicegah membuatnya merasakan semua hal yang dulu telah dirampas darinya dengan paksa. Cukup menerima dan menjalani, itu prinsipnya. Tapi bagaimana jika tern...

    Completed  
  • Billionare's Wife (COMPLETED)
    6.1M 309K 52

    {1 forced love} Aku Valencia Revano. Menikah dengan bosku sendiri karena kepentingan masing-masing. Terjebak dalam pesonanya, membuatku tak bisa menahan diri. Dan setelah aku jatuh pada dekapnya. Semuanya malah dirampas begitu saja. Hidup memang keras bukan?. #serial pertama dari forced love

    Completed  
  • Pernikahan Wasiat [Sudah Terbit]
    12.2M 447K 57

    Sebagian isi cerita sudah dihapus!!! 'Harusnya dari awal gue gak nyembunyiin pernikahan ini....' 'Harusnya gue mengenalkannya langsung dihadapan keluarga besar gue... Kalau begitu 'kan Alex gak akan menaruh perasaan pada Istri Kakak sepupunya sendiri.' 'Harusnya gue menanyakan bagaimana kehidupan dia, bukan malah sib...

    Completed  
  • Sweetest Bride
    7.5M 380K 39

    Evelin hanyalah anak SMA biasa yang harus dihadapkan pada takdir mendadak di hadapannya, Dia harus menikah dengan Genta Airlangga, kakak kelas pujaan satu sekolah, karena perjanjian politik kedua orang tua mereka. Bisakah Evelin dan Genta menyatukan hati mereka? . Highest rank👇 #4 on Romance JAN&FEB 2017❤️ . #WAR...

  • My (FAKE) Fiancé [#DMS 4] | (MFFS)
    9.4M 554K 54

    Keira Alexandria McKenzie Cantik, muda, berbakat, terkenal. Banyak laki-laki mengantre untuk menjadi pacarnya, namun Keira tidak pernah memikirkan hal itu secara serius. Berbeda dengan saudara kembarnya yang sebentar lagi akan menikah dengan teman masa kecilnya. Hingga tiba-tiba saja, satu cowok kurang ajar yang selam...

    Completed  
  • Si Dingin Itu Suamiku
    4.3M 59.9K 11

    Naik cetak. Cerita ini udah selesai diwattpad dan akan direvisi untuk dicetak Mohon yang baca bijak 17+ ya...ya... (Baca dulu CIA) Aku sangat...sangat membencinya... Aku dan dia ditunangkan sejak aku berumur 15 tahun masih bocah smp yang lugu. Ini semua permintaan para tetua yang menginginkanku benar-berna menjadi bag...

  • I'm Into You
    10.7M 445K 21

    Adrian dan Maura sudah menjadi sahabat selama hampir lima belas tahun. Mereka sudah berbagi segalanya. Tawa, riang, tangisan, kesedihan dan kebahagiaan. Bahkan mereka dikecewakan pasangan masing-masing dalam waktu yang berdekatan. Bagi Adrian tak ada lagi wanita baik dan bagi Maura tak lagi kata cinta dalam hidupnya...

  • BBS [1]: Cool Bad Boy [Available At Bookstore]
    8.6M 354K 37

    [Now available at bookstore] Tentang, Raffa Elnandhio Samudera Si pemilik hati beku. Dan juga, Kinara Aurelia Gadis yang berhasil mencairkan hati beku yang Raffa miliki. [Book one of Bad Boys Series] COOL BAD BOY Copyright © 2016 created by Lulu Note1: Privite story, follow me first. Note2: Dilarang keras untuk menjip...

    Completed  
  • Lovely Enemy
    185K 8.5K 37

    Gue udah terlalu bosen baca Teen Fiction dengan tema 'benci jadi cinta'. Tapi, tanpa gue sadar, ternyata gue dan dia yang terjebak dalam situasi ini.

    Completed  
  • ALLAMANDA [SUDAH TERBIT]
    1.6M 56.3K 24

    SEBAGIAN CERITA DIHAPUS UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN "It's all about senior high school, maybe." || Amazing cover by @dyanatasya Copyright© 2016, by Oolitewriter

    Completed  
  • SLS [4] Perfect Couple
    14M 718K 61

    Silahkan kalian berimajinasi sendiri tentang bagaimana hubungan Anna dan Angga. Menurut mereka, hubungannya sempurna bukan karena bersama tapi karena mereka saling cinta. #5 in teenfiction 15 Mei 2017

    Completed  
  • Bad Boys vs Crazy Girls
    7.2M 161K 19

    Sudah di terbitkan! Series SLS 1 Bagi Kate, Liam adalah musuh abadinya. Sementara, bagi Liam, Kate adalah mainannya. Kate membenci, Liam menyukai. Kate merindukan, Liam menghilang. Liam datang dan Kate selalu menolak. Tak pernah seirama. Hal biasa jika keduanya selalu saling melontarkan kalimat ejekan. Tapi, ketika ka...

    Completed  
  • SLS [2] MeloDylan [Completed]
    37.2M 1.5M 56

    5 part terakhir di private, silahkan Follow dulu kalau mau baca. #1 in teenfiction 15 Februari 2017 [SELESAI] Aku adalah pemilik dari hatiku. Aku berhak menyukai siapa saja semauku, termasuk kamu. Tapi, aku tidak akan memaksamu bertanggung jawab atas perasaanku, jadi tolong jangan memintaku untuk berhenti menyukai...

    Completed  
  • News & Updates
    55.2M 393K 76

    Stay connected to all things Wattpad by adding this story to your library. We will be posting announcements, updates, and much more!

  • Perfect Illusion
    77.3M 3M 63

    Perfect Illusion is the FIRST book in the Perfect series, followed by the soon-to-be released film PERFECT ADDICTION. Published as an ebook/ on kindle ***** When college student Alex Woods agrees to a fake engagement plot to save her paren...

    Completed   Mature
  • The Perfect Husband (Sudah Terbit)
    6.4M 218K 37

    SUDAH TERSEDIA DI GRAMEDIA. "Sudah berapa banyak dosa yang aku tanggung karena sikapmu, Ayla?" -Arsen Wafi Haliim - ********* Dia baik hati, lemah lembut, sopan, sabar, penyayang dan rajin beribadah. Sangat tidak cocok jika disandingkan dengan wanita pemberontak, keras kepala, tengil, kolot dan suka berpikiran negat...

  • Badboy's hired wife
    9.6M 273K 32

    Meet Vincent Watson, the only heir of Watson Inc. An arrogant playboy that knows how to deal with every girls in their campus. On the other hand, Isabelle Lauren is suffering a problem, she's pennyless. She's still studying because of her scholarship but nobody is supporting her. One day, they will bump to each other...

    Completed  
  • My Husband, My CEO (DITERBITKAN)
    14.8M 341K 35

    DITERBITKAN OLEH RDM PUBLISHERS SUDAH TERSEDIA DI GRAMEDIA ***** "Menikahlah denganku Stella Caelan. Aku akan memberikan apapun yang kau mau." Alexander Edward "Maaf Tuan, Anda mabuk. Permisi." Stella Caelan. Apa jadinya jika Stella Caelan yang tidak pernah menjalin kisah asmara, mendapat lamaran tidak terduga dari...

    Completed  
  • Captain, I'm Yours
    8.3M 314K 39

    [Sudah diterbitkan sejak September 2016 oleh Elex Media Komputindo] "Kenapa harus menyakiti jika kamu tau sesakit apa rasa kesakitan itu?" 11-07-2015 Copyright©2015 by Ayu Cynthia Dewantari

    Completed  
  • Royal Blood (Book I)
    32.1M 910K 57

    [WINNER OF BEST HISTORICAL FICTION STORY IN THE FICTION AWARDS] There is a story that has been whispered into ear after ear across many countries. It's a sad but hopeful story, the story of The Lost Princess of Scotland. You should know that the story I am about to tell you is true. The horrific events within said sto...

    Completed  
  • Athala [NEW VERSION]
    8.8M 58.5K 9

    #1 In Teen Fiction (22/01/2017) "Kenapa ya dari sekian banyak cewek di sekolah kita, harus banget yang gue tabrak itu si siapa tuh namanya?" Kavi memalingkan pandangannya dari atap kamar ke arah tiga temannya bergantian. "Athala," sahut Deny. "Iya siapa kek. Harus banget dia? Kayaknya sial mulu idup gue?" Kavi melempa...

    Completed  
  • When Miss Ugly Married Mr. Perfect (SUDAH TERBIT) ✔
    9.9M 208K 26

    #Cerita sudah diterbitkan, dan sudah tersedia di seluruh Gramedia, di seluruh Indonesia. Follow me on instagram : @diindayana_ -------------- Ini tentang seorang gadis biasa yang terpaksa menggantikan posisi adiknya, di hari pernikahannya. Menggantikan posisi adiknya yang nyaris sempurna itu, dan menjadi isteri dari...

  • Sweet Billionaire
    7M 117K 10

    [DIHAPUS SEBAGIAN] Sekembalinya Olivia Johnson dari North Carolina, ia dikejutkan dengan kehadiran seorang pria yang tak disangka-sangkanya akan kembali muncul dalam hidupnya. Seorang pria dengan nama belakang Hamilton yang dulunya sering ia juluki sebagai Mr. Nerd Hamilton-orang yang selalu ia bully semasa sekolah. K...

    Completed  
  • If I Can't Pregnant [TELAH DITERBITKAN!]
    3.7M 157K 38

    [Dihapus sudah diterbitkan. Bisa langsung ke TOKO BUKU TERDEKAT] Kisah mereka lagi. Perjuangan mereka lagi. Konflik baru yang membuat semuanya jauh lebih rumit. Jika akhir cerita adalah sebuah pernikahan, maka belum tentu menjadi akhir yang bahagia. Pernikahan itu justru menjadi awal kisah baru untuk menguji siapa yan...

  • My Captain
    62K 2.7K 17

    Dicintai pria seperti Gafka bagaikan mimpi indah untuk Vila. Gafka seorang Captain pada penerbangan yang cukup terkenal. Pria yang sangat mencintai Vila. Semua hal indah yang mereka lalui buyar sudah. Vila hanya ingin bekerja untuk kehidupannya kini malah mengancam hubungannya dengan pria yang ia cintai. Vila tidak me...