Effuse
Jein tidak pernah bisa menolak Nevelyn karena sebuah alasan. Berpura-pura dan berusaha mencintai istrinya adalah hal yang menyiksa. Cleira hadir dalam hidupnya, menawarkan hal yang menyenangkan dan menghanyutkan. Awal yang berbahaya membawa petaka yang tak terhindarkan.