Select All
  • Adfectus | Felicità #1
    289K 13.7K 49

    [Completed] Alleira Melody, gadis ceria, eskpresif, tapi tidak peka dengan sekitarnya. Ada yang bernama Nathanael Marvel, seseorang yang sedang mengisi hati Alleira selama satu tahun belakang ini. Ada juga Devano Santiago, seorang badboy yang selalu membuat Alleira emosi. Sampai datanglah seseorang yang bernama Fabian...

    Completed  
  • Karena Katrina
    261K 41.8K 45

    Katrin sebel banget sama Pak Anjar, guru matematikanya yang doyan diskriminasi itu. Gara-gara nilai ujian matematikanya yang di bawah standar, dia harus berurusan dengan Garvin atas perintah bapak itu. Garvin itu memang luar biasa pintar. Segala rumus matematika sudah ia hapal di luar kepala. Pelajaran lain pun mampu...

    Completed  
  • Just a Friend to You
    745K 93.2K 42

    [Sudah Terbit] Ada dua alasan kenapa aku menganggap jatuh cinta sama Arka adalah sebuah kebodohan yang aku ciptakan sendiri. Yang pertama, Arka ganteng. Yang kedua, Arka adalah temanku. Teman dekatku. Arka yang terlahir ganteng membuatnya dikelilingi cewek-cewek cantik. Lihatlah mantan-mantan pacar Arka sebagai buktin...

    Completed  
  • THANK YOU SALMA
    1.3M 108K 14

    TRILOGI DEAR NATHAN (TELAH TERBIT DAN DIFILMKAN) "Jadi saya harus bantu gimana biar ceritanya selesai? Bantu doa aja gimana, Sayang?" Aku mendelik ketika dia memanggilku, 'Sayang'. "Ceritain semuanya, aku mau dengar." Mendengar dia bercerita adalah salah satu hal yang paling aku suka di dunia. "Oke, kamu dengar baik-b...

    Completed  
  • LFS 2 - Red String [END]
    863K 144K 39

    [Little Fantasy Secret 2] Alenna mungkin terlihat seperti anak SMP kebanyakan, kecuali satu hal yang membuatnya istimewa; Alenna bisa melihat benang merah takdir. Namun Alenna tidak menganggapnya sebagai anugerah yang berarti. Mendapat peringkat pertama paralel dan membuat ibunya bangga adalah keinginannya saat ini. B...

    Completed  
  • Ketika Perempuan Pergi Lebih Dulu
    5.7K 275 2

    Ketika Perempuan Pergi Lebih Dulu, pasti ada suatu rahasia yang sangat besar tersimpan di hati dan perasaannya. Dan rahasia itu sangat jarang diketahui dan bisa dipahami oleh setiap laki-laki. Bahkan, sangat sulit dipikirkan dan dirasakan oleh orang yang bersamanya sekalipun. Dalam episode, aku mencoba menuliskan dan...

  • The Prince's Escape [Completed]
    9.8M 1.2M 58

    [SUDAH DITERBITKAN - TERSEDIA DI TOKO BUKU] Peristeria Elata berada diambang kematian karena diam-diam mengikuti les musik tanpa sepengetahuan orang tuanya. Seolah itu belum cukup berdosa, Elata mempertaruhkan namanya akan dicoret dari daftar keluarga karena berurusan dengan cowok berambut abu-abu yang 'katanya' baru...

    Completed  
  • SOUTHERN ECLIPSE
    2.6M 266K 37

    "Lun, akan saya ceritakan padamu tentang sebuah kisah." "Tentang apa?" "Tentang Bulan dan Matahari yang tak ingin terpisah." "Nggak minat. Nggak suka endingnya." "Memangnya apa?" "Sesuai dengan puisi yang kamu tulis, kan? Pada akhirnya, semesta hanya mempertemukan keduanya lewat gerhana. Tapi, tak membiarkan mereka be...

  • Orion [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU]
    3.6M 368K 34

    Jika menurut kalian, anak jurusan Bahasa tak bisa berprestasi, tak bisa mengharumkan nama sekolah, dan hanyalah sekelompok kecil siswa yang terbuang, maka, Orion dengan senang hati mematahkan asumsi kalian tentang label jelek, dan tak berperikesiswaan itu. Ya, dia adalah Orion Kalingga Archandra. Ah, tidak. Orion buka...

  • Setelah Kamu Pergi (TEASER)
    133K 3.1K 15

    Resapi dan dalami.

    Mature
  • HELLO SALMA
    2.7M 222K 13

    (Telah Terbit dan Difilmkan) Salma kecewa karena Nathan kembali pada kebiasaan buruknya berkelahi sehingga cowok itu terpaksa pindah sekolah. Karena kesal, Salma mengancam memutuskan hubungan mereka. Tidak pernah terpikir di benak gadis itu kalau Nathan menerima keputusannya tanpa perlawanan. Dia menyesal, tetapi tida...

  • Started With A Broke(s) Up
    1.5M 170K 33

    Mika putus dari sahabat Luna. Luna putus dari sahabat Mika. Satu keinginan Mika: melupakan Ana. Satu keinginan Luna: melupakan Juna. Namun di Bulan Desember yang dingin, persepsi mereka tentang melupakan menjadi berubah. Itulah saat mereka bertemu, secara tak sengaja dan tak sengaja menjadi dekat. It's all started wit...

    Completed  
  • AQUA World
    1.2M 168K 26

    [Fantasy & (Minor)Romance] Seluruh umat manusia tahu kenyataan bahwa volume air di bumi semakin naik dan menenggelamkan satu persatu pulau di dataran rendah. Namun, bumi terlalu berharga untuk ditinggal. Semua itu menyisakan penyesalan yang amat dalam bagi para manusia di masa itu, masa di mana perlakuan keji manusia...

  • Artha (SUDAH TERBIT)
    28.2M 2.3M 93

    PLAGIATOR DILARANG MENDEKAT 'Baskara dalam dunianya yang terluka.' Kalau kata Agatha, Arkan itu Cabe Man. Cowok dengan mulut sepedas cabai, sangat pintar menari serta memiliki fisik yang menawan, setengah cantik dan setengah ganteng. Agatha menjuluki dirinya sendiri Wonder Woman, yang akan selalu kuat menghadapi tiap...

    Completed  
  • ATHLAS
    23M 508K 29

    Memiliki ciri fisik yang berbeda dari kedua kembaran lainnya, Athlas Naluna Megantara, merasa bahwa dirinya bukanlah anak dari Nakula dan Aluna, di tambah lagi sikap Nakula yang selalu seenaknya dan membedakannya dengan Athalan dan Athilla membuat Athlas semakin tidak menyukai Papanya itu. Cowok manis berlesung pipi i...

    Completed  
  • MARIPOSA
    134M 4.3M 56

    (NOVEL MARIPOSA SUDAH ADA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA) Maaf ini bukanlah cerita Bad boy yang bertemu good girl. Maaf juga ini bukanlah cerita Bad Boy yang bertemu Bad Girl. Ini cerita paling anti-mainstream tentang Prasasti Hidup bertemu Landak betina. Kalau kalian Jomblo dan baca cerita ini? Saran dari saya cuma...

    Completed  
  • 1k95 Days For L.A [Completed]
    6.2K 294 40

    Cerita bagaimana susahnya untuk mentransisi hati yang lama kembali menjadi baru. Hubungan beda rumah ibadah? Ya, meski sudah BERAKHIR. Meski sudah berpisah jauh. Tapi rasa itu tak kunjung berakhir seperti hubungan mereka. Hingga suatu saat . . . . . . . . .

    Completed  
  • DEAR NATHAN
    33.9M 871K 44

    (Telah Terbit dan Difilmkan) Berawal dari keterlambatan mengikuti upacara pertama di sekolah baru, Salma Alvira bertemu dengan seorang cowok yang membantunya menyelusup lewat gerbang samping. Selidik punya selidik, cowok itu ternyata bernama asli Nathan; murid nakal yang sering jadi bahan gosip teman-teman terdek...

    Completed  
  • SENIOR
    21.2M 349K 35

    [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU TERDEKAT] Berawal dari rasa penasarannya pada Nakula, ketua MOS yang gantengnya membelah tujuh benua. Aluna, mulai mencari tahu apa penyebab dari datarnya sifat Nakula. Cowok blasteran Spanyol-Indonesia itu seperti tidak bisa merasakan apapun dalam hidupnya. senang, sedih, bahagia, menangi...

    Completed  
  • Mermaid Queen [TERBIT]
    2M 132K 63

    Tamat: Minggu, 08 Oktober 2017 (Sudah terbit menjadi buku!) Cerita masih acak-acakan, karena belum di revisi lagi! Trailer: https://youtu.be/pR_owOQm1Lw (15+, harap bijak dalam membaca) Bagaimana jadinya jika seorang Nerd ternyata adalah seorang ratu di dunia para duyung dan siren? Dan itulah kisah dari seorang gadis...

    Completed  
  • Sheiland (SUDAH TERBIT)
    26.9M 1.1M 48

    [TELAH TERBIT DAN TERSEDIA DI SELURUH TOKO BUKU DI INDONESIA] 'Tentang lara yang lebur dalam tawa.' Bagi Sheila, menyukai Aland adalah sesuatu yang mudah. Kakak kelasnya itu populer dan tampan. Namun, menyukai Aland tentu membutuhkan tenaga ekstra. Karena Aland adalah pangeran sekolah yang menjadi idola seantero siswi...

  • Hope
    3M 137K 20

    [Sudah Terbit] One day, I hope you can love me. Copyright © 2016 By YustikaM 16/08/2016

    Completed  
  • Invalidite [Completed]
    30.1M 2.5M 69

    (Sudah diterbitkan - Tersedia di toko buku) #1 in Romance, 10 Januari 2018 Dewa Pradipta adalah 'dewa' dari segala keburukan. Sebut saja, berkelahi, mabuk-mabukan, dan mempermainkan wanita. Berbekal nama terpandang dan kekayaan yang mengikutinya, ia menjadi penguasa atas semua orang di Kampus milik Keluarga Pradi...

    Completed  
  • Gamers✓
    6.6M 665K 39

    [COMPLETED-Belum direvisi] Shawn Gryson itu gamers, cakep, pinter dan most wanted-nya SMA Harapan. Yang bikin heran Shawn malah nembak Keisha, cewek nerd yang sama sekali nggak populer. Awalnya Keisha seneng bukan main pas ditembak Shawn, tapi perasaannya itu lama-lama memudar ketika setelah jadian Shawn malah sibuk d...

    Completed  
  • FLORA (SUDAH TERBIT)
    5.1M 171K 48

    [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU] [PART SUDAH TIDAK LENGKAP] Ketahu diriannya tentang balas budi membuat Flo harus menerima perjodohan yang dilakukan Om dan Tantenya yang sudah merawatnya sejak kecil. Kebayang gak sih gimana hidup kalian saat kalian tiba-tiba harus menikah, padahal kalian masih duduk dibangku kelas 2 SMA...

    Completed  
  • My Possessive Bad Boy (SUDAH TERBIT)
    25.4M 1.6M 80

    [ PLAGIATOR DILARANG MENDEKAT ] DON'T COPY MY STORY! [ Highest ranks : Beberapa kali #1 di Teen Fiction ] PROSES RE-PUBLISH SAMUDRA, si bad boy paket komplit SMA Pelita. Ganteng? Pasti. Pinter? Genius malah. Tajir? Gak usah ditanya. Sikapnya? Cool banget, atau justru terlalu dingin? Ice Prince loh julukannya. Kemud...

    Completed  
  • If You Know Who [TELAH DITERBITKAN]
    6.5M 424K 36

    [Tersedia di toko buku seluruh Indonesia] Saquel of If You Know Why Deja vu Mungkin itu pilihan kata yang tepat jika aku bertemu dengan pria bermata hazel dengan wajahnya yang sedingin es. Bagaimana tidak? Setiap apa yang dilakukannya selalu membuatku merasa bahwa aku pernah melakukan hal itu sebelumnya. Terkadang jik...

    Completed