Select All
  • Billionaire Obsession (Book One)
    5.5M 63.9K 12

    Bagi Sergio Stern pertemuannya dengan Clara Franco bagaikan sebuah kutukan keras ketika kehidupannya semakin diperumit oleh gadis itu atas pengakuan jika dia telah di lecehkan Sergio. Membawanya dalam skandal yang mengacaukan segala sisi kehidupan Sergio sebagai orang nomor satu di Amerika.

  • My Possessive Fiance (Completed)
    2.4M 146K 43

    "Kita memang tidak saling menyukai, tetapi kau tahu bahwa kita terikat dalam sebuah hubungan. Dan ya, satu lagi, karena kau adalah tunanganku itu sama saja dengan menjadi milikku. Jadi, kuharap kau sadar diri akan posisimu." Nesha terdiam cukup lama. Berusaha mencerna setiap kata yang keluar dari mulut Abvale, tunanga...

    Completed  
  • HOPELESS (COMPLETED)
    1.6M 68.3K 78

    Sebuah cerita romansa tentang pernikahan palsu seorang gadis yang dirancang oleh Direktur muda di perusahaannya untuk membahagiakan sang ayah yang mengidap penyakit mematikan. Namun dibalik pernikahan itu ada suatu rahasia yang disembunyikan, yang membuat Viona,sang gadis, hampir merasa putua asa pada dunia dan diriny...

    Completed   Mature
  • XAVIERA [Completed]
    8.5M 486K 64

    Xaviera, seorang gadis berusia 18 tahun yang bertekad untuk memiliki kekasih lelaki tajir karena hobinya menonton film dan membaca cerita terutama di Wattpad. Siapa yang tidak ingin menemukan sosok pria dewasa, kaya raya yang selalu bersikap romantis seperti dalam kisah novel? Namun, semua menjadi rumit saat ternyata...

    Completed  
  • Queen Bee Vs Bad Boy (2023 Ver.)
    19M 1M 68

    SUDAH TERSEDIA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA (Tapi masih Completed di Wattpad) Julieta Walton, sering dikenal dengan sebutan Queen Bee ke mana pun dia pergi. Dengan wajah bak model, sikap yang berani, dan berasal dari keluarga kaya, dia pun selalu masuk dalam kalangan anak populer di sekolah. Tapi setelah dikeluarkan...

    Completed  
  • Shiver
    312K 19.1K 46

    "Mulai hari ini, lo jadi pacar gue," kata David santai. Rebecca tersentak dan ia tersenyum kecil. "Emangnya lo siapa? Anaknya gubernur? Cucunya presiden?" "Semua ini akan sempurna kalau kita bersatu." "Kepercayaan diri lo oke juga," balas cewek itu yang memilih pergi ke lapangan meninggalkan David. "Kalau kita jod...

    Completed  
  • ALTERO (Completed)
    9.7M 582K 53

    Best cover @prlstuvwxyz. Ini cerita lama rasa baru, alurnya sama tapi ada bedanya. Baca berita noh untuk tahu kelengkapannya. "Woi!" Nanda berusaha mengejar langkah lebar cowok tinggi yang sudah jauh melangkah di hadapannya. Tidak ada tanda-tanda cowok itu akan berhenti. Kalau tidak salah lihat, cowok itu malah semak...

  • STELLA.
    17.3M 724K 42

    [COMPLETED] Seorang gadis yang 'terpaksa' tinggal satu flat dengan lelaki menyebalkan di asrama. Segala sesuatu mereka lakukan bersama, hingga tumbuh rasa yang sejak awal mereka hindari. Akankah mereka berhasil menghindari rasa itu? atau justru menarik erat dan tak akan melepaskannya?

    Completed  
  • KeylanDara [SUDAH TERSEDIA DI GRAMEDIA]
    7.5M 499K 74

    Highest rank : 3 in teenfiction (11 Mei 2018) •Keylan Zanuar Nugraha Cowok dingin tanpa perasaan. Paling anti jika barangnya disentuh oleh siapapun apalagi dirusak. Ia kira hidupnya akan hitam putih semenjak masalah itu terjadi. Namun, dengan datangnya Dara dalam hidupnya membuat hari cowok itu lebih berwarna. •Dara...

    Completed  
  • sejuta gelombang
    16 1 3

    coretan fiksi yang di beri sedikit tetesan pengalaman pribadi

  • Nikah Sama Duda Ganteng [COMPLETE]
    2.1M 70.7K 24

    Seorang gadis yang baru saja menyelesaikan kuliahnya di negara asing kembali ke negaranya sendiri untuk memulai bekerja dengan gelar DOKTER didepan namanya. Akan tetapi itu semua tak berjalan dengan lancar hanya karna suatu masalah kecil hingga dia rela menikah di umur 22tahun dan menjadi isteri seorang duda beranak s...

    Completed  
  • Bad Boy on My Bed
    12.1M 459K 31

    "Kalo suatu saat nanti lo mau pergi, entah karena ngejar orang yang lo suka, atau ... mau mati, lo harus ngomong sama gue ya, Gam? Jangan tiba-tiba menghilang tanpa pamit." Namanya Agam Aderald, si penyebar penyakit mematikan bagi kaum hawa di sekolah karena menyebabkan halusinasi, kegilaan konstan, sendi-se...

  • CELINE
    112K 5.7K 31

    Ini adalah cerita tentang gadis cantik bernama CELINE , lebih lengkapnya CELINE ROXANE FERNANDEZ. dia adalah murid baru di SMA Tunas Bangsa. dan tanpa sengaja dia menabrak seorang cowok yang sedang berjalan sambil minum di depannya karena dia sedang memperhatikan sekolah baru yang akan dia tempati itu. Cowok tersebut...

  • My Hottest CEO
    5.8M 249K 49

    CERITA INI SUDAH DITERBITKAN DAN HANYA TERSEDIA 1/2 LINE || #1 in ROMANCE 24.06.17 Rapat di perusahaan orang lain yang sialnya belum pernah dikunjungi Pita dan ditambah lagi dia kebelet pipis dalam waktu yang bersamaan. Hal itu membuat Pita menjadi sembarangan lantas harus berakhir di sebuah ruangan yang menjadi a...

    Completed  
  • It's You
    1.4M 52.7K 30

    .

    Completed  
  • BENING
    520K 16.9K 22

    Namaku Bening Citra, nama yang indah yang menggambarkan kepolosan. Namun sayang, aku tidak sepolos itu. Pangeranku bukan lelaki gagah berwajah tampan, yang menunggangi kuda putih, dan membawaku pergi dari orang-orang jahat. Dia adalah lelaki tampan yang mengendarai mobil putih, yang membawaku menjadi wanita jahat... A...

    Completed  
  • INESTABLE
    11.9M 171K 14

    Cemburu, sekiranya kata itu yang mengambarkan sisi lain Nakula ketika ia menjalin hubungan dengan Aluna, walaupun sifat datarnya masih mendarah daging, namun Nakula tidak bisa menyembunyikan rasa cemburunya jika Aluna dekat dengan cowok lain. Lalu apakah kata itu masih berlaku untuk Nakula ketika cinta pertamanya data...

    Completed  
  • Fadelia [DISCONTINUED]
    25.7K 2.1K 16

    Hari pertama masuk sekolah, Lia malah bertabrakan dengan seorang cowok. Cowok itu memberikan sebuah gantungan nama sebagai permintaan maaf dan tanda pertemanan mereka. "Buat lo," "Buat permohonan maaf gue," "Dan buat tanda pertemanan kita." "Dan gantungan nama itu suatu saat akan gue ambil kalau lo dan gue sudah ngga...

  • Kita
    5.8M 347K 44

    [Completed] Aku tidak pernah percaya pada keajaiban. Lalu kemudian, aku melihatmu tertawa.

  • My Possessive Boyfriend(END)
    910K 39.3K 31

    Gimana jadinya kalo seorang cewe imut, kekanakan dan polos kayak Desya, dikekang sama pacarnya yang selalu bikin dia gemes sendiri? Pacarnya Desya itu pengacara, jadinya sifatnya berbalikan banget sama Desya. Tegas, dewasa, bijak dan yang jelas gak kekanakan kayak Desya. Tapi karena Desya itu cewe yang imut dan polos...

    Completed  
  • MY PROTECTIVE BILLIONAIRE [COMPLETED]
    14.2M 689K 73

    Highest rank #1 in Romance Caroline's Protector THE PROTECTOR Series 1 Caroline, gadis cantik yang memiliki trauma amat dahsyat karena ayahnya yang seorang player. Hatinya membeku bagai es, ia mati rasa terhadap lelaki manapun. Setelah 9 tahun berpisah, ia bertemu kembali dengan William Morgan, teman kecilnya sekalig...

    Completed  
  • Best Husband [Sudah Terbit]
    2.4M 97.7K 73

    [SEBAGIAN PART DIHAPUS] SUDAH TERSEDIA DI GRAMEDIA [SEBAGIAN PART DI PRIVAT, FOLLOW SEBELUM BACA] Cover by @devinapyon Cinta tak butuh banyak bicara, hanya ingin memiliki hingga akhir usia. Reyhan Alexander Abraham seorang CEO muda dari perusahaan Abraham's Company milik kakeknya. Mesum ✔️ Tampan ✔️ Berwibawa ✔️...

  • Saudade
    24.9M 1.8M 72

    cover by trooyesivan Tiba-tiba saja aku teringat akan kamu. Teringat akan semua kenangan tentang kamu. Tentang apa yang pernah kamu lakukan padaku dulu. Terima kasih karena telah memberiku kesempatan untuk dapat mengenal orang seperti apa dirimu. Pada akhirnya kamu sama dengan yang lainnya, hanya kisah yang...

    Completed