Di Balik Senja
Satu hal yang tak kusuka, merasakan benci serta cinta secara bersamaan. Mengapa harus kembali bila hanya memicu luka ? ~Veya Aliandra Rasa ini begitu rumit setelah dia pergi dan dirinya datang dihidupku. Hingga pertemuan tak terduga dengan dia, rasa yang dulu pernah hadir kini sempat kembali. Apakah hati ini memilih d...