Select All
  • Melukaimu
    110K 16.5K 11

    Desc: Cerita ini mengandung adegan 17+ Kukira, kisah kita hanya akan jadi cerita sederhana. Tentang dua orang yang saling jatuh cinta, lalu bahagia selama-lamanya. Lagipula, baik aku mau pun engkau, telah tahu ke mana hati ini bermuara. Sejauh apapun kita terpisah, kenyataannya selama ini, bagiku kau tetaplah rumah...

    Mature
  • Are You? Really?
    10.4M 750K 57

    #06 TeenFiction (23 Januari 2017) Pemenang The Wattys 2016 kategori Cerita Luar Biasa. Kita adalah sama, mencintai dalam luka. Aku baik, namun dalam sudut yang tidak kasat mata, aku lebih dari terluka. Kamu baik, tapi dalam sisi yang tidak tersentuh, kamu menyimpan seribu tanya. Kita sama-sama berusaha mendobrak dindi...

    Completed  
  • Mencintaimu
    812K 113K 40

    Ada banyak cara untuk jatuh cinta. Pada sebagian orang bentuknya adalah kata-kata tersurat dan juga tindakan-tindakan yang tegas. Pada sebagian lainnya, wujudnya adalah pekikan-pekikan kemarahan, cemburu yang disembunyikan perasaan ragu, juga dalam corak perhatian yang hanya mampu ditangkap dari raut. Sebagian yang la...

  • MeloDylan 2 (Retrouvailles)
    45M 3.1M 100

    Cover by Wira Putra Kesalahan manis yang di rahasiakan. *** Ketika kita bertemu kembali, apakah yang akan terjadi? Kisah kita sempat terhenti, mungkinkah kita akan melanjutkannya kembali atau sudah sampai disini?

    Completed  
  • About Forever
    3.1M 323K 47

    Kita adalah sepasang ganjil, yang digenapkan oleh tangan Tuhan. Sekeping hati, yang tiada lengkap tanpa sepetak dari yang lain. Mulanya, kukira semesta mempertemukan hanya untuk membuat kita saling jatuh cinta. Namun di antara takdir yang telah dikotakkan, akhirnya aku sadari, kita tidak dikisahkan untuk bahagia semud...

    Completed   Mature
  • Iris [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU]
    8.5M 771K 45

    Bagi Iris, Rangga adalah dunianya. Sementara bagi Rangga, Iris adalah semestanya. Keduanya jatuh cinta dengan cara paling sederhana. Lewat tatapan mata yang kemudian diwujudkan dalam hangatnya genggaman tangan. Namun ketika waktu bergerak lambat, mereka tersadar, bahwa mereka memang tak bisa mencintai dengan cara yang...

  • Orion [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU]
    3.6M 368K 34

    Jika menurut kalian, anak jurusan Bahasa tak bisa berprestasi, tak bisa mengharumkan nama sekolah, dan hanyalah sekelompok kecil siswa yang terbuang, maka, Orion dengan senang hati mematahkan asumsi kalian tentang label jelek, dan tak berperikesiswaan itu. Ya, dia adalah Orion Kalingga Archandra. Ah, tidak. Orion buka...

  • TELUK ALASKA [SELESAI] ✅
    69.9M 3.9M 88

    #1 in Teen Fiction [PROSES PENERBITAN] Alister Reygan, ia adalah cowok yang selalu menjadi idaman para wanita. Bukan hanya sekedar tampan, ia juga memiliki sebuah genk yang sering di sebut sebagai 'penguasa sekolah'. Nasib sial menimpa cewek teman sekelasnya. Di mana ia selalu menjadi objek bullying oleh genk nya. Ali...

    Completed