Select All
  • Simbiosis Mutualove You [COMPLETED]
    2.6M 268K 91

    Nikah karena perjodohan mungkin udah biasa. Tapi, pernah nggak sih lo nikah karena lo butuh tempat untuk tinggal dan bertahan hidup? Ranked #1 Indonesiamembaca (4/4/2021) Ranked #1 Romantis (17/5/2021) Ranked #1 Generalfiction (10/6/2021) Ranked #1 Bali (20/6/2021) Ranked #1 Jakarta (23/6/2021) Ranked #1 Romance (12/7...

    Completed   Mature
  • Stupid I Love You (End)
    246K 21K 32

    Attakia Seina Gerhaira "Jika bapak dosen cerdas dan profesional, bapak tidak mungkin langsung menjatuhkan seseorang dan menilai nya sangat buruk dalam satu kali pertemuan, tanpa meminta, bahkan mau mendengarkan alasan kesalahannya!" Samurey Anselio Brahtama "Jika seorang mahasiswa berprestasi, cerdas, namun tidak disi...

    Completed  
  • Yes! Mr. Husband | TERBIT✓
    20.3M 2.7M 74

    Judul awal : Pak Dosen Pak Suami 🚫𝐊𝐀𝐋𝐀𝐔 𝐌𝐀𝐔 𝐇𝐄𝐁𝐀𝐓, 𝐉𝐀𝐍𝐆𝐀𝐍 𝐉𝐀𝐃𝐈 𝐏𝐋𝐀𝐆𝐈𝐀𝐓🚫 UNTUK 17 TAHUN KEATAS!! "Shella udah gedee Bunda, Shella udah dewasa, masa setiap mau pergi nggak pernah dikasih ijiin" "Kamu ngerasa udah dewasa?" "Udah" "Yaudah nikah" "LOH KOK NIKAAAAH?!!" "Terus apa? Daripada p...

    Completed  
  • Pengantin Flash Sale [END-PART LENGKAP]
    10.1M 980K 67

    ❝Dicari! Wanita yang bersedia menjadi pengantin pengganti untuk Bara Budiman, yang akan menikah pada 12 April 2021❞ Kisah ini dimulai saat Ayna Larasati membaca kalimat tersebut dan dengan kewarasan yang tersisa satu sendok, dia mendaftarkan diri menjadi pengantin pengganti untuk Bara Budiman, dengan syarat-syarat seb...

    Completed   Mature
  • Bad Girl Is A Good Mama
    66K 9.2K 9

    "Kayaknya mereka bukan manusia deh, Rin." - Akio Ine *** Copyright 2020, Kecoamerahmuda. Started: 22 November 2020.

  • Allure | ✓
    629K 79.5K 32

    F-Universe #1 Gianny Andin Jovanca percaya bahwa sebenarnya perempuan dan laki-laki bisa 'hanya' sebatas sahabat. Setidaknya sampai Hardi datang kembali ke kehidupannya dan menawarkan sesuatu yang lain. Masalahnya bukan pada Hardi, tetapi pada dirinya sendiri. Hardian Darma Attaya tidak bisa lagi memandang Gia sebagai...

    Completed   Mature
  • Fifty Fifty Marriage (Complete)
    839K 126K 49

    Nama lengkap : Adil Hakim Jenis kelamin : Laki-laki Usia : 29 tahun Karakteristik yang menonjol : adil, hemat Perempuan idaman : cerdas, mandiri, adil Motif menikah : mengubah gaji menjadi nafkah keluarga Nama lengkap : Elegi Esok Jenis kelamin : Perempuan Usia : 25 tahun Karakteristik yang menonjol : ceria, pintar L...

    Mature
  • (GAK) SUKA BERONDONG [Selesai] - UNDER REVISION
    1.3M 112K 36

    "Kaysan! Kenapa gapake baju?!" "Kenapa?" "Aduh! Itu tuh aurat!" "Aurat? Didepan istri sendiri?" "Udah sana pake baju, Kayss!" Pekik Chessy dirinya merasa sesak. "Panggil mas dulu" "Hah?" "Panggil mas" ulang Kaysan. "Kenapa harus? 'Kan lebih tua aku setahun kurang 18 hari!" Kaysan melangkahkan kakinya hingga tak meny...

    Completed  
  • MARVANGA
    134K 12.4K 62

    -highest rank- #1 in thriller 18-02-22 #1 in friendship 08-06-22 *** Berawal dari surat cinta yang harus Anga sampaikan dari temannya untuk Marva. Namun sayangnya, kesialan sedang nyaman dalam jiwa Anga. Dia terpaksa harus menjadi pacar Marva, si playboy yang gak ketulungan. Kata pacar dalam kamus Marva bermakna babu...

    Completed  
  • Home Under The Stars [Terbit]
    1.3M 39.1K 16

    [Nagara Univers ~ 1] Erien merasa dunianya terguncang saat Mama membawa kabar buruk ketika harinya sedang buruk. Dengan omongan asal Erien yang bilang ia akan menikah dengan siapa saja asal itu laki-laki, seminggu kemudian Mamanya malah benar-benar membawa laki-laki yang katanya calon suaminya. Yang benar saja! Bahkan...

    Completed  
  • Grow Old With You
    1.1M 95.4K 33

    Sequel Kebelet Nikah #2 [Laksa-Lana after married] Ku akui, aku bahagia bisa menikah dengan suamiku. Ada banyak hal seru yang bisa aku lakukan bersama dia. Aku tak pernah menyesal untuk mendedikasikan seluruh hidupku bersama dengannya. Karena dia selalu membuatku merasa bersyukur telah menjadi perempuan paling berun...

    Completed  
  • Git And Ran's Marriage [PINDAH PLATFORM]
    1.3M 10.3K 4

    Brigita So, let me know, apa yang membuat pernikahan begitu penting dan menarik? Padahal sudah puluhan pasangan yang ku temui di Blossom Wedding Planner, tapi tidak ada satupun yang bisa menunjukkan jawabannya. Jangan suruh aku mencari, aku sudah berhenti melakukannya dan sudah menyerah mencari. Pangeran Iya itu namak...

    Completed   Mature
  • Soundless Hubby
    7.9M 910K 95

    Harindra Radhitya adalah seorang pendiam yang hangat. Jika kalian berpikiran semua orang yang memiliki sifat pendiam itu dingin. Biar aku patahkan pemikiran kalian dengan seorang Harindra Radhitya. Seorang mantan Kakak tingkat yang naik tingkat menjadi suami Isla Narabeel. Si pendiam yang hangat dan perhatian, yang bi...

    Mature
  • Discovery Of Love (Completed)
    4.4M 359K 47

    Aksa Ghadi Alhayyan adalah jenis manusia otoriter, pemaksa dan perfeksionis. Bagi Keira, pria itu adalah pangeran yang diturunkan ke bumi dan dikemas dalam wujud manusia menyebalkan berwajah datar bak kanebo kering, yang kemudian merangkak menjadi dosen baru di kampusnya. Keira selalu berdoa agar Aksa segera dipertemu...

    Completed  
  • Kenapa Harus Bapak? (END)
    388K 30.7K 57

    Genre: Romance-Drama Tumbuh di lingkungan keluarga yang tak utuh membuat Linda terbiasa menerima kekerasan dari Bapak. Sepanjang hidupnya diwarnai siksaan dan penderitaan. Puncaknya, Bapak tega menjualnya dalam perjanjian nikah dengan sosok yang bahkan ia tak ketahui asal-usul dan bentuk rupanya. Hingga datangnya soso...

    Completed  
  • Tertanda Dosenmu (Complete ✓)
    3.1M 236K 59

    Serangkaian kejadian tidak terduga membuat mereka harus melakukan sebuah pernikahan. Walaupun bagi yang lain, menikahi dosen dengan rambut hitam legam dan segala paket plus-plus itu merupakan suatu rezeki nomplok, tapi bagi Ara tidak. Bagi Ara, kelebihannya hanya berotak cerdas dan tampan. Selebihnya, dosen itu punya...

    Completed  
  • Karena Hangatmu (Terbit)
    4M 353K 46

    Telah diterbitkan dalam bentuk buku. Pembelian buku dapat melalui, ig : @penerbitkatadepan --- Ini kisah tentang gadis hangat yang dijodohkan dengan bongkahan es batu hidup karena nazar kedua orangtua nya. Dia Az Zahra Putri Kamila, yang terpaksa harus menikah dengan cowok es semacam Raja. Ya, Raffa Jafreeza Alaska, i...

    Completed  
  • My Sweet Teacher (TERBIT)
    6.3M 429K 55

    (Novel MST tersedia di shopee Glorious Publisher dan toko online lainnya) Menikah diusia muda tentu bukan daftar keinginan perempuan bernama Gita Aulila. Terlebih lagi jika harus menikah dengan seorang guru muda yang sering membuatnya kesal di sekolah. Kehidupan Gita telah rumit dengan keadaan orang tuanya yang seakan...

    Completed  
  • COLD LECTURER (REVISI)
    5.1M 88.2K 14

    Mendapati dirinya akan di jodohkan, Vira merasa konyol saat Handi-sang Ayah-tak sedikitpun mengizinkan dirinya untuk mengeluarkan sebuah argumen penolakan. Sial yang didapatnya saat mengetahui bahwa Alvin-salah satu dosen muda di kampusnya merupakan pria yang akan dijodohkan dengan dirinya. Menyandang status sebagai...

    Completed  
  • Einstein ✔ ✔
    17.3M 1.3M 54

    #EpikHighSchoolSeries [R13+] 11 IPA 1 bukan tipe kelas yang biasa diceritakan. IPA 1 cuma kelas biasa. Identik serius dan nggak menarik sama sekali. Murid kelas lain, khususnya golongan IPS, selalu menganggap IPA 1 adalah manusia-manusia purba yang serius dan kaku. IPA 1 seakan classy, punya tingkat yang berbeda deng...

    Completed  
  • Married With Om (Sudah Terbit)
    1.5M 48.1K 61

    Highest rank #1in2020 (250620) #1inLove (071020) Kehidupan SMA yang harusnya penuh warna remaja, menjadi tidak karuan kala Alra dijodohkan dengan pria yang 12 tahun lebih tua darinya. Alra yang polos, lugu, dan ceria menjadi olokan si pria yang begitu dewasa. Diyo, pria yang terpaksa menikahi gadis belia karena paksa...

    Completed  
  • Dosen Pembimbing
    2.1M 175K 23

    [UPDATE SETIAP RABU & SABTU] Bagaimana rasanya punya dosen pembimbing skripsi yang ganteng, pinter, masih muda, tapi jutek dan galak? Kalau Audi, dia akan memilih menyerah saja, meminta ganti dosen pembimbing, atau bakal pindah jurusan. Sayangnya, dosen pembimbing dia itu seorang Rezvan Brata Dirgantara. "Pak, kemarin...

    Completed  
  • My Geography's Teacher (SUDAH TERBIT)
    2.4M 189K 32

    Selatania Belliza, itu namanya. Pemeran utama dalam cerita ini. Gadis cantik dengan sejuta pesona,-ha?oke ini berlebihan. Tapi jangan salah, seluruh anak IPS maupun IPA pasti kenal dengan cewek berambut sebahu ini. Siapa sih yang ga kenal ikon paskibra SMA Garuda Pancasila ini? Selain cantik ia juga berbakat, bukan h...

    Completed  
  • Dear Pak Dosen
    12.4M 696K 55

    Rank #1 married-31/01/2019 Rank #1 lifestory-14/03/2019 Rank #1 ayah-08/04/2019 Rank #2 married-29/01/2019 Rank #2 mahasiswa-05/06/2019 Rank #3 marriage-15/04/2019 Rank #3 kehidupan-29/01/2019 Rank #3 keluarga-5/12/2019 Rank #3 kampus-19/03/2019 Rank #3 kuliah-15/04/2019 Rank #5 pernikahan-11/04/2019 Nara menggenggam...

    Completed   Mature
  • Adrian & Adelia (SUDAH TERBIT)
    3.3M 80.1K 21

    TERSEDIA DI GRAMEDIA [Romance-Comedy-Spiritual] [Cerita Lengkap] Menikah dengan Adrian Akbar Gaozan adalah mimpi buruk bagi Adelia Faranisa Aznii apalagi Adrian mantan sekaligus musuhnya. Begitupun Adrian. Bagaimana mungkin Adelia, cewek yang dia benci menjadi istrinya? Seiring berjalannya waktu, Allah mengetuk pintu...

    Completed   Mature
  • HELLO WIFE
    10.4M 122K 8

    (Cerita sudah tamat. Bab 6 dst dihapus demi kepentingan promosi di Dreame. Untuk yg penasaran sama bab yg dihapus, bisa berkunjung ke Dreame 😘 ID profil bisa cek di profil akun Wattpad aku yang ini) Kinanta terbangun di rumah sakit setelah mengalami kecelakaan yang membuatnya kehilangan janin yang berada dalam kandun...

    Completed  
  • ARSENA -Sejauh Bumi dan Matahari- Tersedia di Gramedia
    12.6M 860K 75

    Warning ⚠⚠⚠!! [FOLLOW DULU SEBELUM BACA KARENA PART DI PRIVATE] setiap orang yang baca cerita ini akan jadi Sarjana Bucin!!!! apalagi buat kamu yang jomblo ngak bakal kuat!! Cover by @del_grafic **** Afiqah seorang anak SMA yang terpaksa menikah dengan polisi. Semula berawal dari ban motor Afiqah yang bocor di tengah...

    Completed  
  • Bad Boy Is A Good Papa [END]
    37.9M 2.4M 45

    🍁 N E W V E R S I O N 🍁 **** Gimana pendapat lo kalau dengar kata 'bad boy'? Nakal? Always. Playboy? Mayoritas seperti itu. Merokok? Pasti. Suka bolos? Jagonya. Hm, tapi, bagaimana jika dia seorang Bad Boy pentolan sekolah, ternyata adalah seorang suami sekaligus ayah yang baik untuk calon anaknya? Sangat bertentan...

    Completed  
  • Pin On Top (Sudah Terbit)
    2.6M 313K 47

    (Spin Off End Up With Him, Bisa dibaca Terpisah) Inggrit Clarissa Surendra tinggal jauh dari kedua orangtuanya yang menetap di London. Tapi, tiba-tiba Chloe Lee -Mami Inggrit datang ingin menyeret putri satu-satunya untuk menikah dengan laki-laki pilihannya. Merasa terdesak, Inggrit membuat pengumuman di status WhatsA...

    Completed  
  • Light By You ✔
    22M 1M 79

    PINDAH KE KARYAKARSA! Menjadi sasaran bullying dari si biang masalah seperti Argalins bukanlah keberuntungan bagi Inara. Rupanya, menarik telinga cowok itu secara tiba-tiba mengantarkan si gadis super polos pada hal-hal paling menyebalkan dalam hidupnya. Hingga insiden kulit pisang yang membuat Inara semakin jauh ter...

    Completed