Select All
  • Perjalanan Menjadi Dewa
    63K 4.3K 73

    Menceritakan seorang anak remaja bernama Arthur Lawsdansky yang berasal dari keluarga yang sangat kaya raya. Ia memiliki hobi bermain game namun, hobinya itu bukanlah lagi sekedar hobi karena dia bermain game hampir disetiap waktu yang dia miliki. Hanya perasaan lapar dan ngantuklah yang harus menghentikannya dari keg...

  • Another Dimension
    4.1K 422 7

    Touch the page, and you'll be transported to another dimension called Wonderland

    Completed  
  • Innocent Villain [TERBIT]
    2M 234K 57

    TERBIT [Pre Order Ke 2] [Link Shopee dibio] No Plagiat sebagian maupun seluruh [ Follow terlebih dahulu ] •☆ MY ORIGINAL STORY ☆• • Start : 7 April 2021 • Finish : 26 Mei 2021 [ End ] Total Comment : More than 70K Beberapa part telah dihapus °☆~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~☆° Arabella Tasya Xavier adalah gadis yang san...

    Completed  
  • Mike [End]
    434K 42.9K 31

    Aku sangat membenci pemeran antagonis yang ada di novel. Kau tau? mereka bertingkah sangat menjijikan, menghalal'kan segala cara agar si pemeran utama pria menjadi miliknya seorang. Walau pada akhirnya, karakter seperti mereka akan tersingkir juga, entah kenapa aku sangat membenci mereka ada dalam novel tersebut. Dan...

  • Will Change My Bad Ending
    50.7K 4.6K 10

    Violet bilang diriku adalah Iris, dia memberitahukan beberapa kejadian penting yang akan terjadi, termasuk dimana dia akan dipenggal di usia 20 tahun. Violet meninggalkan banyak misteri, termasuk bagaimana dirinya bisa mati? Serta bagaimana bisa jiwa Iris ada di tubuh Violet? Kenapa juga Iris harus melakukan semua i...

  • Better Villainess
    107K 11.4K 22

    Feyrin Naksatra Brigitte. Gadis yang layaknya penjahat dalam sebuah cerita. Dia memilih mati bunuh diri untuk menebus segala dosanya. Feyrin telah banyak menindas orang-orang semasa hidupnya. Terutama pada Hannah, adik tirinya yang dia siksa paling buruk. Di ambang kematiannya, Feyrin mengetahui sebuah fakta bahwa sel...

  • I'm sweet villainess [Hiatus]
    370K 40.6K 31

    My first story! No plagiatlisme! Sebelum membaca boleh follow ya minna:'> "Appreciate this story with votes and comments" ^.^ Aku mendengus dan menatap langit-langit kamarku sungguh naas, diumurku yang baru memasuki 25 tahun harus tiada dengan tidak elit bayangkan! AKU MATI HANYA KARENA MEMINUM AIR!!! "Baa-baa-baa" Hi...

  • The Cruel Princess[END]
    790K 84.3K 42

    [BUKAN NOVEL TERJEMAHAN] Sinopsis: Aelin seorang gadis yang memiliki wajah yang cantik dan imut tapi jangan tertipu oleh wajahnya sebenarnya ia adalah seorang pembunuh bayaran yang memiliki jiwa psycopath yang mendarah daging.hingga suatu hari saat ia melakukan pertemuan untuk misinya ia malah dijebak dan terbunuh sa...

    Completed  
  • "DESTINY OF OUR LOVE"
    38.7K 2K 41

    menceritakan tentang seorang gadis cantik nan baik hati bernama fang yin ,yang setiap harinya selalu mendapat penyiksaan dari ibu dan kakak tirinya. Ibu kandung fang yin sudah lama meninggal karena sakit yang dideritanya,hingga akhirnya sang ayah pun menikahi seorang janda yang juga memiliki seorang anak perempuan yan...

    Completed  
  • My Devil Emperor (SELESAI) ✔
    377K 42.1K 82

    Apa yang akan kamu lakukan ketika sebuah insiden membawamu kembali ke masa lalu? Seperti labirin yang memiliki pintu masuk, tapi kamu tidak tau di mana jalan keluarnya. Mungkin ini adalah kesempatan kedua untuknya memperbaiki hidup. Sebuah kisah yang baru saja di mulai. "Jika bersama seseorang yang kamu cintai, lalu...

    Completed  
  • Istri Kaisar Perang ( END )
    1.3M 107K 49

    NOVEL INI KARANGAN SENDIRI BUKAN NOVEL TERJEMAHAN Menceritakan kisah seorang gadis bernama Xia Yihua yang berasal dari dunia modern, terpaksa terlempar ke dunia antah brantah. Menempati tubuh seorang gadis berusia 16 tahun yang di rumorkan buruk rupa dan tidak bisa berkultivasi. Di benci oleh ayah nya sendiri seorang...

    Completed  
  • Jadi Sekretaris Mantan [Tamat]
    2.5M 187K 81

    Mantan. Sebutan itu biasanya ditujukan untuk seseorang yang pernah mengisi kekosongan relung hati kita, tetapi harus berakhir dengan perpisahan. Disaat itulah seseorang mulai mengubur dalam-dalam semua kenangan indah yang pernah dilewati bersama pasangan, dan berusaha melupakan atau bahkan membenci orang yang pernah d...

    Completed  
  • Queen. Re-Birth from my dark life
    39K 3.4K 18

    "Apakah kau puas tuhan? Inikah akhir hidupku yang sudah kau takdirkan? Kenapa kau membuatku lahir di dunia untukmenjadi sampah? Aku tak terima, ini tak adil." Ia kembali ke umur19 tahunnya. Semua kejadian mengubahnya menjadi wanita dingin dan tanpa ekspresi. Membuat seluruh ruang lingkupnya terkejut dengan perubahan...

    Completed  
  • Azure I (END)
    496K 71.6K 100

    [Adapatasi Komik Cerita Ini tersedia di Webtoon, Linknya Ada di Bio] Aku kembali terbangun setelah merasakan kematian karena kecelakaan mobil. Berada di sebuah tempat asing, tubuh yang bukan milikku, serta orang-orang yang memanggilku.. "Alicia" "siapa itu Alicia?" Aku teringat tokoh Alicia dari novel "Arabella" yang...

    Completed  
  • Lady Antagonist [✔]
    2.9M 360K 75

    Meninggal karena sakit yang dideritanya, membuat dia justru bereinkarnasi, masuk ke dalam dunia novel kesukaannya yang dia baca saat masih dirawat di Rumah Sakit. Dia bereinkarnasi menjadi Chryssa, sosok antagonis yang jatuh cinta pada Athanasios, si karakter Male Lead dalam novel itu. Dalam bukunya, Chryssa memiliki...

    Completed  
  • I Became A Rich Wife [End]
    755K 89.8K 53

    Jeni, si miskin yang selalu bernasib buruk. Berperangai keras dan melakukan apa saja untuk mendapatkan uang. Lina, wanita paling bucin hingga di selingkuhi oleh suaminya sendiri. Dan hari itu, bertepatan dengan kehamilannya yang menyentuh enam bulan. Ia mengalami kecelakaan. Menabrak Jeni yang lari dari kejaran orang...

  • Adoptive Younger Sister [END]
    6.7M 677K 70

    Bagaimana jika ternyata orang yang membully mu tetiba menjadi kakak angkat mu? _____ Shara Yovanca. Perempuan yatim piatu dengan hidup yang sebatang kara, perempuan cupu yang seringkali menjadi bahan bully. Termasuk untuk seorang lelaki tempramental bernama Varion Raquel Elkarenzo. Si lelaki angkuh dengan gengsi dan...

    Completed  
  • King's mate
    268K 17.7K 39

    "Ku rasa mereka telah memilih kepada siapa mereka bersemayam" "Ya, kurasa tugas kita sebentar lagi akan bertambah" "Aku mengerti maksudmu, kita harus menjaga pemilik elemen-elemen itu" Beberapa sosok misterius bertudung itu sedang mengelilingi beberapa batu permata yang sedang memancarkan cahaya menyilaukan. Tidak lam...

  • The Queen Of Egypt
    459K 88.6K 67

    18+ Menjadi calon Firaun artinya tidak ada seorang pun yang bisa dipercaya di sekitarmu. Mena telah melalui puluhan kali percobaan pembunuhan, fitnah serta jebakan oleh para saudaranya karena mereka juga menginginkan takhta. Tapi demi mencegah Mesir jatuh ke kepemimpinan yang salah, Mena harus menjadi Firaun, apapun c...

    Completed  
  • Daisy and Millitary Commander (Pindah Ke Innovel)
    5.2M 564K 36

    Marguerite Daisy yang biasa dipanggil Daisy adalah seorang wanita pekerja keras yang bermimpi memiliki rumah sendiri. Dia wanita terhormat dengan perbuatan baik. Suatu hari, kerang aneh membawanya ke dunia yang berbeda. Adam Luis Haidar adalah Komandan Militer yang dahsyat, memiliki tentara independen, kekuatan politi...

  • I Became A Genius Noble Princess
    712K 81.1K 75

    [BUKAN NOVEL TERJEMAHAN] Kecelakaan membuat Psyche, yang merupakan seorang putri bangsawan dari Kerajaan Primbell harus tertidur selama 5 tahun. Namun, saat gadis itu membuka mata, semuanya mulai berubah. Dia mendapatkan kemampuan yang mendadak membuatnya menjadi seorang jenius. Sebenarnya apa yang terjadi pada Psych...

  • The Villainess Did a Revolution
    138K 14.5K 44

    "Selamat atas kesusesan proyek terbaru anda!" Aku adalah arsitek legendaris yang baru saja memenangkan tiga penghargaan sekaligus dalam satu proyek. Inilah saat-saat dimana aku dapat bercerita pahitnya masa lalu dan kesuksesan masa kini. Byurr! 'Masa aku mati? Aku belum memulai revolusi dalam dunia arsitektur!' Terban...

  • After The Third
    1M 152K 56

    (Completed) Bumi tak menduga yang terjadi setelah Perang Dunia III. Spesies asing bernama Viator mendarat kembali di Bumi yang kini teradiasi dan penuh virus. Mereka memburu penduduk yang tersisa untuk memiliki Bumi sepenuhnya. Padahal dahulu mereka berkoalisi dengan manusia. Terdapat segelintir remaja yang kebal ak...

    Completed  
  • my brother will become a villain, im not allowed!!! (End)
    236K 24.4K 43

    #no1 di original 31/12/20 aku ranisa, 25thn. aku hanya seorang pegawai biasa. akhir akhir ini, aku menyukai sebuah novel berjudul bloody rose. singkatnya, ini tentang kisah cinta segitiga seseorang bernama rosellia , Ryan , dan Chris . Rosellia yang merupakan Heroine di novel ini, merupakan tunangan dari Chris, namun...

    Completed  
  • Why Do I've To Be The Villainess In This Novel?
    582K 21.2K 13

    Ketika kehidupan Ceya sudah sempurna. Cantik, pintar, berbakat, baik hati, dan bekerja sebagai kepala laboratorium perusahaan obat dan kosmetik. Namun semuanya berubah kala ia terbangun di sebuah mimpi yang terasa nyata. Dia berada di sebuah web novel favoritnya! Terlebih dia menjadi tokoh wanita jahat dan licik berna...

    Completed   Mature
  • SHIELDA
    97.5K 9.9K 14

    Apa jadinya, jika seorang dewi yang berasal dari dunia atas terpandang seperti Shielda, mendapati dirinya terbangun dalam tubuh seorang putri kerajaan yang lemah dan terpandang rendah? Raga dan awal nama yang sama, namun jiwa berbeda. Shielda ingat, dirinya meninggal karena terbunuh oleh orang tersayangnya. Namun, Shi...

  • ÃŅŤÄĢØŇÌŞ Őŕ PÊÖŅÝ ?
    2.5M 350K 46

    Aku adalah teratai kotor, Yg memiliki hidup tak seindah putri bangsawan, tapi anehnya aku bereinkarnasi kembali setelah kematian tragisku. Tidak! Tidak lagi menjadi teratai, tapi akan kuubah menjadi bunga Peony yg mempesona tapi beracun. Akan kubalaskan setiap tindakan dan cinta mereka yg direbut dari dulu. Tak...

    Completed  
  • Run Away With My Child [Reinkarnation Stories]
    4.5M 555K 83

    [Bukan Novel Terjemahan - END] #9 in Fantasi !!! #1 in Fantasy !!! #1 in Romansa !!! Potongan memori yang terakhir dia ingat adalah ketika matanya memandang langit-langit saat tubuhnya jatuh dari atas tangga apartemennya. Namun ketika terbangun, dia malah berada di sebelah pria tanpa mengenakan selembar pakaian. Terny...

    Completed  
  • The Protagonist Villain (Terbit dan sudah TEREVISI di E-book) ✔
    506K 61K 43

    (Bukan Novel Terjemahan alias karya asli 📌) Berawal dari Keira yang membeli buku novel "Pangeran Tampan dan Putri Baron" membuatnya menjadi kasihan terhadap tokoh penjahat di novel tersebut, Callista Edenburgh. Callista si Putri Duke Edenburgh yang paling berbakat dan memiliki kecantikan tak tertandingi di kekaisaran...

    Completed  
  • My Possessive Werewolf Mate
    979K 36.9K 12

    Saat aku hendak membuka pintu lokerku, tiba-tiba sebuah lengan besar dan kokoh membalikkan pinggangku dengan paksa dan membantingnya ke pintu loker. Tidak sakit, namun dapat menarik perhatian murid-murid disini. "Ap-apa yang kau inginkan??" Tanyaku gugup tidak berani menatap wajahnya. Aku baru menyadari bahwa tubuhny...