Select All
  • World Book The Begining : Introduction
    272K 12.9K 52

    Bermula dari peperangan besar dimana para dewa yang dipimpin oleh Bhamud, sang penguasa kerajaan langit melawan ras Iblis yang ingin mencuri World Book. Akan tetapi sang pemimpin gagal mecegah ras iblis, kerajaan para dewa diambil alih oleh para iblis yang dipimpin oleh Diablo sang raja Iblis. Sang raja bersama istri...

    Completed  
  • The Last Sorcerer
    111K 14.2K 55

    [Fantasy & (Teen/High School) Romance] Latar : Jepang ••• Dunia sihir itu ada. Begitulah menurut pendapat Yuuki. Meski bullyan sudah seperti sarapannya, Yuuki tak peduli. Ia masih kekeh dengan pendapatnya mengenai dunia sihir itu. Sampai suatu hari, kedatangan pria misterius itu membuat keyakinan Yuuki akan dunia sihi...

  • FATED
    2.2M 40.7K 9

    RYSTA Aku hampir genap dua-puluh-empat tahun. Kemampuan ku adalah membaca pikiran seseorang dan hal ini sudah menjadi turun menurun di keluargaku. Awalnya cukup menyenangkan memiliki kemampuan seperti ini, karena berkat latihan selama bertahun-tahun, aku bisa mengontrol kemampuanku. Anehnya, kemampuanku tiba-tiba saj...

    Completed  
  • San Hugward ✔ [Tersedia di Google Playstore]
    49.6K 3.7K 49

    [SUDAH TERBIT E-Book] Masih mengisahkan tentang putri dari Alltar dimana kehidupan tenangnya harus terusik kembali oleh masa lalu yang jauh sebelum kehidupannya dikisahkan. Lagi-lagi San dihadapkan pada dua pilihan antara hidup dan mati dengan konsekuensi masing-masing. Mampukah ia menemukan jalan tengahnya atau harus...

    Completed   Mature
  • [END] Prophecy : Olympus Academy
    308K 8K 7

    [Tersedia di Dreame] [fantasy & (minor) romance] Semua orang tahu mengenai dongeng Demigod dan Dewa Olympus lewat kisah Percy Jackson dan yang lainnya. Namun, ada kisah para Demigod lain yang tidak tersorot-jauh di dalam lapisan Erde, benua takhayul dan fantasi. Kisah tentang Nyx dan kawan-kawannya, yang berjuang untu...

  • Avrora : Water Voice
    655K 9.6K 5

    [Selesai pada tahun 2014] dan [Perbaikan dari 1/4/2018] Tahukah kalian dengan 'Alam'? 'Alam' adalah energi yang dimiliki manusia agar dapat mengendalikan kekuatan. Ada banyak jenis 'Alam' di dunia ini dan Akademi Tessera adalah salah satu dari beberapa sekolah yang dikhususkan untuk melatih energi 'Alam'. Tidak hanya...

    Completed  
  • CONNECTION
    411K 36.4K 37

    Buku Ketiga dari empat buku dalam seri T.A.C.T. (Fantasy - Romance) Apa yang akan kamu lakukan saat mengetahui kalau dirimu dijodohkan dengan lebih dari satu orang? Atau ketika seseorang yang kau ketahui berniat menyakitimu kini memegang kekuasaan dan mulai tampak tidak begitu jahat lagi? Akankah kau tetap dengan pend...

    Completed  
  • HEXAGON [1] | Spektrum Warna ✅
    1.4M 168K 81

    Pada periode keenam kehidupan, kristal energi misterius mengubah wajah Bumi menjadi sebentuk utopia. Di bawah payung monarki kerajaan Soteria, manusia supermodern terlarut dalam suka cita kedamaian. Peradaban yang sempurna terlampau menyilaukan mata, hingga mereka tak menyadari kehadiran sang pembawa energi gelap yang...

    Completed  
  • OPHELIX [COMPLETED]
    121K 8.6K 31

    [Amazing Cover By : MagicalLantern] [COMPLETED] [END] Menjadi keturunan terakhir sang ras terkuat bukanlah hal yang mudah! Bayangkan saja , kehidupan normal mu berubah dalam satu malam. Hanya karena suara yang berkata "Kau yang terkuat! Pulanglah! Kau adalah salah satu yang terpilih dari tiga yang terpilih. Kembalilah...

    Completed  
  • My Magic (DI HAPUS)
    32.4K 1.7K 25

    (Fantasy + {Minor}Roman + Mistery) . Yova adalah seorang anak yang dibesarkan oleh kedua orangtua angkat nya. Banyak larangan yang dilarang di kehidupannya, apalagi tentang 'forbidden forest'. Hingga ia bertemu dengan seorang gadis yang lebih tua setahun darinya. Dan gadis itu membawanya ketempat yang penuh dengan h...

  • Millefolia Academy
    103K 6.6K 20

    Lovelin Angelica Glisherine seorang remaja perempuan berusia 16 tahun yang mempunyai sebuah impian kecil yaitu kasih sayang kedua orang tuanya. Kasih sayang yang tak pernah ia dapatkan karna kedua orang tuanya sibuk dengan pekerjaan mereka masing-masing. Namun sepertinya takdir berkata lain. Takdir menuntun langkahnya...

  • The Number : The Black Academy ( END )
    837K 77.7K 49

    Semuanya membohongiku, seakan-akan aku makhluk terbodoh di dunia ini. Semuanya membenciku, seakan-akan aku makhluk terhina di dunia ini. Tidak! Bahkan aku tak berasal di dunia itu. Kenapa mereka menganggapku seperti itu? Apakah kau tahu jawabannya? Aku gadis yang tersesat di dunia entah berantah.

    Completed  
  • Queensha Jovanka
    2.6M 219K 66

    Kesepian yang selalu menemaninya. Ketakutan yang selalu menghantuinya. Beribu pertanyaan dan kebingungan yang selalu dipikirkannya. Ia adalah gadis bernama Kyra Queensha Jovanka. Masa lalu yang membuatnya sedingin es seperti sekarang. Rahasia besar akan terkuak, segel kekuatan akan terbuka saat ia berusia tujuh belas...

  • Adventure Of Witches Element
    180K 12.6K 64

    Ulfa adalah seorang gadis yang bersekolah di sekolah sihir. Tanpa dia sadari ternyata ia mempunyai saudara laki-laki. Setelah bertemu dengan kakaknya, Ulfa bersama teman-teman nya berencana untuk mencari orang tuanya. Di saat ingin mencari keberadaan orang tua nya, mereka di halangi oleh penyihir jahat. Apakah mereka...

  • INNOCENT BLOOD
    54.5K 3.1K 23

    Vampire, Iblis, bahkan Manusia ingin memilikinya. Banyak pertumpahan darah hanya untuk memperebutkan satu tujuan. Membuat setitik harapanpun terasa mustahil. . . 'Semoga mereka semua mati.' . . 'Pantaskah aku?' . . 'Aku hanya ingin bahagia seperti layaknya manusia normal' . . Akankah ia bisa meraih kebahagiaan semen...

    Completed  
  • Eryx School Academy [END]
    415K 19.3K 57

    Compeleted Sekolah yang ternyata didirikan oleh mantan raja kerajaan Arion, sekolah ini untuk para penyihir be ras Wern, Huntleigh, Hazel serta Ragnar. Seorang perempuan beketurunan anggota kerajaan Arion serta be Ras Wern, menjadi penerus Ratu dunia magis. Bagaimana kehidupannya? Yuk di baca, jangan lupa di vote dan...

    Completed  
  • Amazing xavier
    286K 18.6K 49

    negeri xavier dihuni oleh makhluk yang berkekuatan magic yang berkuasa di masing-masing daerah mereka. chattysia amabel yang tanpa sengaja menjadi bagian di dalamnya. bersama vampir tampan yang mengubah dunianya.

    Completed  
  • [COMPLETE] Destiny of Three world : Love and Ambition story
    209K 19K 42

    [Bukan Novel Terjemahan] Kisah cinta tiga dunia, yang dibatasi oleh peraturan. Dapatkah mereka saling memiliki? Akankah kutukan yang dikatakan dapat dipatahkan? Benarkah ramalan itu?

    Completed  
  • The Four Angel Elements
    180K 10.8K 62

    ~buku ke 2 dari The element magic power school.. Di bumi lahirlah 8 bayi rengkarnasi dari 4 putri ramalan dan 4 pangeran,nanti saat mereka bertemu maka ingatan dan senjata mereka akan kembali pada mereka masing masing "Awas kalian aku akan membalas kalian!"ucap anak dari pangeran?? Hitam "aku merasa mereka sangat...

  • The True Queen ✔
    5.7M 101K 20

    SUDAH TERBIT. TERSEDIA CHAPTER 1 - 15 SEBAGAI SAMPEL BUKU A Wattpad Werewolf story. Highest ranking #1 in Werewolf Highest ranking #1 in supernatural Highest ranking #1 in Soul Highest ranking #1 in King Highest ranking #3 in Alpha Highest ranking #3 in Story Highest ranking #6 in Mate Highest ranking #17 in Fantasy ...

    Completed  
  • OOD EYES
    202K 16.1K 36

    ketika mereka yang terbuang mencoba untuk membuktikan diri mereka bahwa mereka layak di akui sebagai manusia, bukan monster. ketika mereka yang mempunyai kekuatan yang seharusnya digunakan untuk melindungi manusia, tapi justru mereka dibunuh. apa jadinya jika seorang peramal hebat memutar balikan fakta dan menghasut...

    Completed  
  • The Last Queen (TAMAT)✔
    1.8M 80.6K 36

    [SEBAGIAN PART SUDAH DIHAPUS UNTUK PENERBITAN] SILAHKAN CEK PART TERAKHIR UNTUK INFO PEMBELIAN BUKU!!!

  • COUNTDOWN
    656K 41.1K 49

    "Magic is real. Trust me." Kalau kau mengira bahwa sihir hanya ada dalam dongeng dan film yang tak masuk akal, itu berarti kau salah. Sihir itu memang ada, dan tanpa sadar, hal tersebut mungkin sudah ada pada dirimu. Breanne Corby, seorang yatim piatu berusia 16 tahun, tinggal berdua saja bersama kakak lelakinya, Nia...

    Completed  
  • Supranatural
    35.9K 2.8K 12

    Kekuatan yang berada di luar akal manusia itu benar-benar ada. Dan Chloe Williams tak pernah menyangka hal itu terjadi padanya. Bukan hanya itu saja, ia harus menghadapi kejaran para ilmuwan dan teroris asing. Mampukah Chloe dan juga teman-teman seperjuangannya menghadapi semua ini? Dan mampukah mereka mencari tujuan...

  • Magic in Life
    927K 227 6

    Seseorang berusaha menguasai dunia. Dewa dewi kembar pun turun tangan dan menunjuk beberapa manusia untuk mengalahkan orang yang ingin menguasai dunia itu dengan meminjamkan kekuatan mereka untuk manusia-manusia tersebut. Seiring perjalanan mencari penjahat itu, mereka akan menemukan fakta-fakta mengejutkan dan mist...

  • My Mate
    714K 35.5K 22

    [C O M P L E T E] . . ⚠FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA⚠ ⚠JANGAN LUPA DI VOMENT⚠ "Mate! Mate! Mate! Kau milikku! Mate ku!" Ucap seseorang yang memeluk ku, dari suara nya, dia pria. Dan dia memeluk ku dengan erat. . . . 🚫NO COPAS🚫 ⚠JANGAN ADA SIDER DI ANTARA KITA⚠ :v . . .

    Completed  
  • Mitologi Yunani
    667K 33K 114

    Sekumpulan mitos dan legenda yang berasal dari Yunani Kuno dan berisi kisah-kisah mengenai dewa dan pahlawan, sifat dunia, dan asal usul serta makna dari praktik ritual dan kultus orang Yunani Kuno.

  • MY KING ( END )
    508K 28.8K 25

    ( TAMAT ) #Rank1inWhat'sNew #Rank29inWerewolf #Rank133inWerewolf Bagaimana jika takdirmu terasa aneh? Kamu tentu percaya dengan adanya dunia lain, lalu bagaimana perasaanmu jika seseorang yang kan menjadi takdir darimu berbeda jauh dari lingkungan hidupmu? Inilah kisah mereka, Calista Stephanie dan seorang pria yang...

    Completed  
  • Tale Of Valkyries
    132K 10.9K 27

    "Alvyna Zoe Weininger terlahir buta. Kehilangan ibunya tepat satu hari setelah ia lahir. Tidak pernah melihat warna langit seumur hidupnya, tidak punya teman kecuali 1 sosok roh yang ia beri nama Daisy dan telah bersamanya selama 17 Tahun. Menjelang upacara kedewasaan ke 18 tahun, Alvyna memutuskan untuk ikut Daisy me...

    Completed  
  • Wizard Mate ✔
    5.6M 285K 28

    [ SUDAH TERBIT ] PART TIDAK LENGKAP Scarlet Gregory Seorang penyihir cantik yang tinggal dan dibesarkan di Diamond Pack--Teritori yang cukup disegani para kaum werewolf Althan Bennedict Alpha terkuat dari Braverly Pack yang terkenal dengan ke-aroganan dan obsesinya akan pertarungan dan perluasan wilayah. Tanpa seng...

    Completed