SKALA
SEQUEL 00.00 (DISARANKAN BACA TERLEBIH DAHULU) Violin Aneska melangkah tergesa-tesa melewati koridor sekolah. Gadis itu selalu merasakan hawa aneh ditempat ini. Ia seakan diikuti oleh seseorang yang entah siapa. Vio berlari lari kecil tatkala ia mendengar langkah kaki. Hingga tubuhnya menabrak seseorang. Itu Skala, co...