Select All
  • Denial
    5.4M 536K 51

    Awalnya Indira dan Fachri menolak dan menyangkal perasaan masing-masing saat dijodohkan oleh orang tua mereka, sampai akhirnya mereka setuju juga dengan rencana perjodohan tersebut. Semua berjalan mulus sampai akhirnya mantan pacar Fachri bernama Alika muncul kembali ke kehidupan Fachri. *** Mama Fachri adalah sepupu...

    Completed  
  • Sorry Not Sorry
    4.8M 388K 41

    "Demi Tuhan, cuma modal rok kembang dibawah lutut yang bahkan uda lusuh dan blus polos yang gue yakin bahkan bukan keluaran Gaudi atau Colorbox, dia bisa bikin cowok yang gue taksir dan mahasiswa favorit gue bertekuk lutut dihadapan dia!!!!!" "Apa sih kurangnya gue? Cantik dengan kulit putih bersih dan badan bak Josep...

    Completed  
  • A Healing Pill
    1.3M 209K 31

    They made mistakes in the past. Sekar membuat hubungan kedua dosennya yang saling mencintai merenggang hingga mereka putus terlebih dahulu sebelum kemudian menjalin hubungan kembali. Rasa bersalah baru hilang dari dadanya setelah mereka mengikat janji sebagai suami istri. Bima menyatakan perasaan pada pacar adik sepup...

    Completed  
  • Mission : Discovering Love
    1.9M 282K 74

    A compilation of novellas 1. Let The Words Fall Out (Raihan&Syifa) 8 chapters 2. Tanya Hati (Vino-Evelyn-Marco) 7 chapters 3. A New Page (Rio&Miranda) 12 chapters 4. Pasang Surut (Kadek&Bara) 8 chapters 5. Buku Tahunan (El Nino&Jovita) 8 Chapters 6. Zero Chemistry? (Kikan&Galih) 8 Chapters

    Completed  
  • Over The Moon (SUDAH TERBIT)
    1.9M 88.8K 23

    Ajeng dan Gandi. Dua orang dengan sifat yang serupa tapi tak sama, bertemu di sebuah kota yang jauh dari tempat mereka dilahirkan di dunia. Ajeng tidak percaya dengan istilah "tidak ada yang kebetulan di dunia ini" sampai akhirnya dia dipertemukan kembali dengan Gandi dalam sebuah interview. Sepertinya, alam senang d...

    Completed  
  • Game Over: Bull's Eye
    1.9M 147K 37

    [2] TERBIT 📖 - Game Over adalah nama lain dari taruhan. Game Over sedang berlangsung, tetapi tidak ada yang tahu tentang Game Over bayangan. Riri dihadapkan oleh sesuatu yang tidak biasa, yang tidak disadarinya. Tentang permainan aneh bernama Game Over yang ada di SMA Tabula Rasa yang rumornya dijalankan oleh sebua...

    Completed  
  • Di Simpang Jalan (TERBIT)
    1.3M 67.1K 14

    Ada mimpi-mimpi indah yang akhirnya lepas ketika terjaga. Seperti asa yang terpenggal oleh nyata yang suapkan kecewa. Dan tidak ada cara lain untuk menyelamatkan hati, kecuali... pergi. Pilihan sederhana yang nyatanya tak pernah mudah.

  • DANIEL AND NICOLETTE (SUDAH DISERIESKAN)
    46.9M 3.7M 134

    SERIES SUDAH TAYANG DI VIDIO! Seri ke 3 trilogi Sean Rayhan Daniel/ Bastard Squad Trilogy Daniel Fernandez Wiraatmaja berikrar tidak akan pernah menikah seumur hidupnya, tapi teman-temannya mengutuknya bahwa ia akan jatuh cinta pada wanita yang tidak bisa ia raih. Daniel tidak menggubrisnya, sampai suatu ketika ia di...

    Completed   Mature
  • Rasa dalam Kata
    544K 22.3K 29

    Perkenalkan, aku puisi Aku hanya rasa Yang menjelma dalam kata Perlahan melilit tanpa rupa Hingga akhirnya turun ke hati Setidaknya biarkan aku memanggil namamu Tanpa perlu menyebut namamu Merengkumu lewat sajak-sajakku Sekali atau dua kali Lagi dan lagi Sial! Aku tak bisa berhenti

    Completed  
  • Moon and Her Sky
    1M 95.3K 55

    [WattysID 2018 Winner: The Storysmiths] ✨ HANYA BERISI CERITA SEQUEL, MOON AND HER SKY IS PUBLISHED! ✨ Mona bilang, namanya berarti bulan. Tugas bulan adalah menyinari langit malam meski tidak secerah mentari. Dan kata Angkasa, tempat ternyaman bagi bulan adalah langit. Mona percaya itu, dan ia ingin membuktikan, bahw...

    Completed  
  • Hello to My Ex [Completed]
    1.5M 163K 26

    "Sesuatu yang diperbaiki tidak akan pernah sama lagi." 1 tahun 5 bulan lebih 3 hari dan 6 jam rupanya masih belum cukup untuk mengubur kenangan yang sudah dirajut selama 6 bulan lebih 11 hari dan 15 jam. Yang bahkan masa PDKT-nya melebihi 5 kali kenaikan kelas. Setidaknya, itulah yang dialami Violyn, walau gadis itu t...

  • SAY HI!!!
    2.9M 884 2

    Bagi Ribby punya dua sohib ganteng itu musibah. Dia yang serba pas-pasan, ngerasa temenan sama Ervan dan Pandu yang berpredikat cowok populer sekolah jadi semacam ujian. Ervan si ganteng, Ribby si kumal. Pandu si keren, Ribby si dekil. Waktu masih kecil, Ribby emang nggak peduli dengan perbandingan itu. Tapi semenjak...

    Completed  
  • TELUK ALASKA [SELESAI] ✅
    69.9M 3.9M 88

    #1 in Teen Fiction [PROSES PENERBITAN] Alister Reygan, ia adalah cowok yang selalu menjadi idaman para wanita. Bukan hanya sekedar tampan, ia juga memiliki sebuah genk yang sering di sebut sebagai 'penguasa sekolah'. Nasib sial menimpa cewek teman sekelasnya. Di mana ia selalu menjadi objek bullying oleh genk nya. Ali...

    Completed  
  • Imam Pilihan Ayah (SUDAH TERBIT)
    5.6M 213K 65

    "Wanita yang baik untuk lelaki yang baik dan lelaki yang baik untuk wanita yang baik pula." ??? Aku tidak percaya kalimat diatas. Mana mungkin sih laki-laki baik dengan wanita baik jika aku sendiri jahat dan harus dijodohkan dengan laki-laki sebaik dan sesempurna dia? "Ayah bercanda dengan wasiatnya! Seriously? Menji...

    Completed  
  • KIDO VS YURA [TERSEDIA DI GRAMEDIA]
    29.8M 807K 53

    JUDUL LAMA = ILFEEL TAPI CINTA TERSEDIA DI GRAMEDIA DAN TOGAMAS SELURUH INDONESIA "Kidoooo balikin ciuman pertama gue!" tagih Yura kesal. "Mana bisa dibalikin? Lo mau gue cium lagi?" tantang Kido. "Gue jijik! Gue bakal cuci bibir gue tujuh kali basuhan salah satu basuhannya gue campur tanah." "Lo pikir gue najis mug...

  • RESET (✔)
    189K 12.8K 66

    [Complete] Jatuh cinta itu mudah, tapi risikonya yang terlalu besar. Membagi kasih juga menyenangkan, tapi memulihkan lukanya yang sulit. Tapi tenang, ini bukan tentang keduanya. Melainkan sepenggal kata maaf yang sanggup menjadi antibiotik terhebat di dunia, sekaligus racun paling mematikan yang pernah ada.

    Completed  
  • Are You? Really?
    10.4M 750K 57

    #06 TeenFiction (23 Januari 2017) Pemenang The Wattys 2016 kategori Cerita Luar Biasa. Kita adalah sama, mencintai dalam luka. Aku baik, namun dalam sudut yang tidak kasat mata, aku lebih dari terluka. Kamu baik, tapi dalam sisi yang tidak tersentuh, kamu menyimpan seribu tanya. Kita sama-sama berusaha mendobrak dindi...

    Completed  
  • The Boy With A Fake Smile
    27.9M 1.5M 68

    #1 in Teenfiction # 1 in Fiksiremaja #1 in Fiksi #1 in Love (SELESAI) FOLLOW DULU SEBELUM BACA Dia Kenneth Aldebaran Soller. The Angel sebutannya, si pembalap jalanan yang ditakuti orang-orang. Dengan mata yang sebiru batu safir dan sisi misterius yang sangat kuat, pesonanya benar-benar mampu menarik siapapun untuk me...

    Completed