Select All
  • MGS [3] Matchmaker Girl
    842K 18.3K 6

    Bukankah, biasanya persahabatan antara laki-laki dan perempuan itu berujung pada cinta? Dan bukankah selalu berakhir bahagia? Lalu, bagaimana dengan Jiyaa dan Keenan? Si perempuan sibuk menjodohkan si laki-laki dengan teman-temannya, sedangkan si laki-laki sibuk berpikir tentang perasaannya. *** [My Girl Series Book 3...

    Completed  
  • Bendahara & Ketua Kelas [SELESAI]
    6.6M 353K 67

    "Vero! Jangan sampe gue kutuk lo jadi jin iprit ya!" "Boleh kok, apapun karena kamu." "Gue bunuh lo besok!" "Tapi, sekarang kita ke pelaminan dulu ya?" "IHHH VERO!" Vero dan Vella. Satu kelas dan tergabung dalam organisasi kelas. Dari kelas X, mereka agak dekat karena Vero selalu mengganggu Vella. Bisa dibilang, hobi...

  • Kembar-kembar Somplak.
    814K 53.7K 79

    ADA ADEGAN BROMANCE NYA, BUAT YANG GAK BISA BEDAIN MANA HOMO SAMA BROMANCE, MENDING GAK USAH BACA CERITA AKU. BUAT LU YANG KEPALANYA KEK KRUPUK SEBLAK, MENDING KAGA USAH BACA YA, DARI PADA LU KOAR-KOAR. (Sequel Protective Brothers) Mereka terlahir kembar kayak Upin-Ipin. Tapi beda nya mereka punya rambut, gak kayak Up...

    Completed  
  • Bad Boy Is A Good Papa [END]
    37.6M 2.3M 45

    🍁 N E W V E R S I O N 🍁 **** Gimana pendapat lo kalau dengar kata 'bad boy'? Nakal? Always. Playboy? Mayoritas seperti itu. Merokok? Pasti. Suka bolos? Jagonya. Hm, tapi, bagaimana jika dia seorang Bad Boy pentolan sekolah, ternyata adalah seorang suami sekaligus ayah yang baik untuk calon anaknya? Sangat bertentan...

    Completed  
  • Sweet Psychopath Boyfriend [ END ]
    26.5M 1.3M 60

    Tersedia di toko buku kesayangan Anda. Sometimes, my hands are itching to kill someone, but I have promised my dear ones not to kill anymore -Raga Dirgantara. Karena suatu tragedi Siska kini berakhir menjadi kekasih Raga Dirgantara, seorang psikopat berdarah dingin. Raga, laki-laki itu bahkan hanya terlihat seperti...

    Completed   Mature
  • Alvaro dan Alina ☑️
    480K 15.8K 72

    TDS - 1 (completed) Alvaro Darrel Arsenio ialah lelaki yang terkenal dingin dan keras kepala. Siapa sangka jika ia ternyata mempunyai ketakutan terbesar, yaitu takut kehilangan orang-orang tersayangnya untuk kesekian kali. Alina Kiara Ayunindya ialah perempuan yang ramah, serba bisa, dan cantik. Tak heran semenjak kep...

    Completed  
  • ALBERIC
    8.4M 388K 60

    [SELESAI]✔ 🔥BOOK_1 [ALBERIC]🔥 🔥BOOK_2 [LENRIC]🔥 Lena senantiasa mengikuti alur kisa cintanya bersama seorang remaja lelaki yang bernama Alberic Kevano Darmantara, ia sudah terlanjur percaya dan cinta kepada Eric. Bahkan sekalipun Eric berbohong, ia tetap percaya. Lena selalu sabar dengan sifat dan sikap Eric yang...

    Completed  
  • Cool Boy VS Ratu Judes [Telah Terbit dan Tersedia di Dreame]
    3.7M 13K 7

    [Telah Terbit dan Tersedia di Dreame] Perkenalan yang singkat terjadi antara Veyla si ratu judes SMA Taruna dengan Jevan cool boy nya SMA Taruna. Yang awalnya benci berubah menjadi suka satu sama lain. Tapi mereka mempunyai kesamaan, yaitu masa lalu yang cukup pahit. Jadi, akan kah Jevan dapat mengobati luka Veyla di...

    Completed  
  • Alvena
    1.4M 39.9K 54

    [SELESAI] Apa jadinya jika seorang Alvena Maureen Maxwell yang merupakan seorang mafia terkejam di dunia membawa dendam bagi keluarga kandungnya? Bagaimana jika kehidupan Alvena setelah berada di Indonesia tidak semudah yang dibayangkan?

    Completed  
  • Over Protektif Boyfriend
    5.1M 111K 29

    --------- "sekarang cerita, kenapa kamu melanggar omongan ku?! Kenapa kamu bohong untuk nggak minum es?! kamu tahu? kamu itu lagi batuk ze! Kenapa kamu malah minum es? Dan sejak kapan di hp kamu ada game? Apa kamu lupa aku ngelarang kamu untuk Download game di handphone kamu?! Aku udah izinin kamu buat main game dihan...

  • SHANIA
    1.9M 67.3K 78

    (PROSES REVISI) Shania Kanaya Gamord, seorang gadis yang sering di sapa Nia. Yang di kenal dengan sifat dinginnya dan tatapan tajamnya yang selalu membuat semua orang merinding di tempat. Namun, di balik semua itu ada sebuah kisah yang membuatnya menjadi seperti sekarang. Dingin, tak tersentuh. Hingga datang pria yang...

  • Cool Ketos💣[End -- Sudah Terbit]
    5.9M 202K 71

    [Sudah Terbit di Gloriouspublisher] "Lo mulai sekarang jadi pacar gue!" Ucap Aideen dengan santainya dan terkesan sangat tiba-tiba. Dan, mengabaikan ekspresi Vanya yang melongo tidak percaya atas perkataannya. What gue nggak salah dengar, kan? Jerit Vanya dalam hati. "Hah?" Dan hanya kata itu yang dapat Vanya ucapkan...

    Completed  
  • The Other Side [Telah Difilmkan & Diterbitkan]
    19.3M 934K 85

    The Other Side Movie tayang di seluruh bioskop Indonesia, 17 Maret 2022. #1 in Teenfiction [06/10/18] "Gue itu suka sama lo, lo aja yang nggak pernah peka," "Jadi sebenernya, gue atau lo yang nggak pernah peka?" Kalian pernah sama-sama mencintai namun tidak terlihat seperti mencintai? Pernah mencintai tetapi justru me...

    Completed  
  • MGS [1] Troublemaker Girl
    4.8M 69.5K 7

    Full Chapter Tersedia di Dreame. Link in bio.

    Completed  
  • MGS [2]: She's Natasha
    1.3M 73.9K 35

    [Sudah diterbitkan Moka Media, tahun 2016] Ketika kamu terlambat menyadari bahwa kamu benar-benar menginginkannya, ketika itu juga, dia pergi selama-lamanya darimu. Selamanya, tanpa kembali. *** [My Girl Series Book 2] / My Piano Girl / She's Natasha *** Dilarang memplagiat/merubah/menambahkan/memakai/mengambil ide da...

    Completed  
  • Pastelizzie
    3.5M 152K 17

    Nama gue Pastelizzie. Aneh? Banget. Gue ga ngerti lagi kenapa Bokap-Nyokap gue namain gue itu. Mungkin mereka kelewat kreatif. Gue biasa dipanggil Lizzie. Tapi ada satu orang yang selalu manggil gue Pastel. Dan itu ngebuat gue sebel banget. Namanya Kafka. Salah satu cowok terpopuler disekolah. Ganteng, tajir, tapi sup...

  • She's Maudy [Completed]
    383K 18.5K 59

    [follow me first] •Cover by:ecenggondhok Ini tentang kisah cinta gadis bernama Maudy Clareesta Yoenda. Tentang perasaan yang selalu lebur dalam kepingan luka dan tentang perjuangan yang selalu ingin dihargai meski sekecil apapun itu. Takdir membawanya ketempat dimana dirinya akan dipertemukan dengan Azka Mahesa Dirg...

    Completed  
  • The Twins ✔ ( Selesai )
    861K 34.4K 37

    hy selamat membaca cerita pertama gue , maaf kalo ada kata kata yg di singkat dan typo bertebaran berserta alur yang gak jelas . ==================== Velusya diandra grey dan Melusya diandra grey mereka adalah saudara kembar hanya berbeda 2 menit velusya si jahil dan cerewet tapi itu kalo bersama keluarga dan orang...

    Completed  
  • My Sweet Alga
    7.8M 2.3K 8

    "Elo gak papa ngerepotin gue, asal lo janji satu hal, jangan tinggalin gue" - Alga "Selagi Alga engga kaya mimi peri gue sayang"-Qila

    Mature
  • Next Generation [ENDING]
    190K 8.6K 64

    HANYA FOLLOWERS YANG DAPAT MEMBACA CERITA. ADA BEBERAPA PART SECARA ACAK DIPRIVATE TERMASUK PART 11, ACAK, 60,61 DAN ENDING SILAHKAN FOLLOW JIKA INGIN MEMBACA. TERIMAKASIH "Kita Penerus Persahabatan Mereka" [Sq: SAHABAT KEMBAR ] #184 TEEN FICTION. 22/09/2016 #172 TEEN FICTION. 23/09/2016

    Completed  
  • BE MINE (N E W V E R S I O N) [T A M A T]
    7.6M 326K 63

    Kepindahannya kesekolah milik ayahnya sendiri membuat Keenan tak sengaja bertemu dengan siswi bersuara merdu disana. Kejadian itu membuat Keenan sangat penasaran dengan siswi itu. Awalnya hanya ingin mengetahui namanya yaitu Gania. Setelah mengetahui namanya, ia ingin mengetahui kelasnya. Sampai akhirnya, ia masuk ked...

    Completed  
  • My Moodbooster [END]
    357K 13.5K 62

    Judul awal: Curious So Love Dia, orang yang awalnya sangat kubenci. Yang selalu diberi hadiah makian hebat olehku namun ia tak pernah menjauhi ku tak pernah ingin meninggalkanku sendirian. Dia adalah orang yang selalu bisa merubah air mata ku menjadi sebuah tawaan renyah. Dia selalu bisa mengukir senyuman indah dibib...

    Completed  
  • Jacynta & Jacynda✔
    357K 4K 13

    [COMPLETED PART SUDAH DIHAPUS!!] Dimana-mana anak kembar itu pasti sangat akur bahkan mereka saling peduli satu sama lain, dan tentunya terlihat kompak. Tetapi berbeda dengan kembar satu ini, Jacynta dan Jacynda namanya, mereka memang kembar identik, wajah dan fisik mereka nyaris mirip satu sama lain. mereka sama sepe...

    Completed  
  • The Bad Boy (TAMAT)
    938K 49.4K 56

    'Kamu milikku. Apa pun julukanmu, aku tetap mencintaimu.' ______________________________ Kehadiran Moza dalam hidup Ragil mengubah segalanya. Mengubah sikap dingin dan sangar Ragil yang sudah mendarah daging dalam dirinya. Namun siapa sangka dibalik keberingasan Ragil memiliki masa lalu yang sangat kelam? Untuk menye...

    Completed  
  • Trouble In Love •END• (PINDAH KE DREAME)
    622K 26.3K 33

    SEQUEL 'MY BAD GIRL KEYRA'. Bukan hanya mengisahkan tentang cowok posesif, tapi juga tentang bagaimana rumitnya dunia cinta. Mencintai dan dicintai. Simak perjalanan cinta Kevin dan Keyra setelah menikah. WARNING!!! Alangkah baiknya kalian baca dulu 'My Bad Girl Keyra' sebelum baca cerita ini. Biar kalian nggak bingun...

    Completed  
  • YOUNG MARRIAGE (TERSEDIA DI GRAMEDIA)
    11.9M 256K 70

    SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU perjodohan? well mungkin ini salah satu hal terkonyol bagi anak jaman sekarang. namun apa jadi nya kalau nyatanya masih ada orang tua yang masih mau menjodohkan anak mereka agar terhindar dari hal yang sangat tidak mereka inginkan. Memang anak jaman sekarang ini bisa di bilang sangat memba...

    Completed  
  • All About Feelings - [ Completed ]
    1M 16.8K 12

    Sequel Natasha Is Fake Nerd~ Highest Ranking In Teen Fiction #11 (12.11.16) Clorinda Vania Sophie Lexandrian cucu dari pemilik Lexandrian Company yang memiliki sifat dan kelakuan tidak jauh dari ibunya yaitu Natasha Alicia Lexandrian. Bagaimana jika kehidupannya yang jauh dari kata normal bertemu dengan Arsen Juvenal...

    Completed  
  • Possesive Boy (PINDAH KE DREAME)
    3.2M 24.7K 8

    NEW COVER! 3 dalam Teenlit 28/10/2018 #Humoris ✔ #Rafi ✔ #Rara ✔ #10 dalam fiksi 26/02/2019 #8 dalam fiksi 06/03/2019 Siapa yang tak kenal dengan Rafi Edgar Sanjaya?Seantero bahkan sekolah luar pun kenal dengan sosok pemberani seperti Rafi. Sikap nya yang sering ugal-ugalan, playboy, tak membuat nya luput dari incara...

    Completed  
  • DEVNAY (Telah Terbit)
    14.4M 807K 70

    Sudah terbit di glorious Publisher! Coming soon Miniseries Devnay at Genflix Devano Fransisco Cromwell itu dingin, otoriter, kejam dan tolong tambahkan tidak punya rasa kasihan. Tapi dia punya sebuah perasaan yang besar untuk satu gadis, Nayra Venesia Hansen. Gadis yang dia temui saat kanak-kanak. Sejak awal melihat N...

  • Ketua Osis
    1.6M 56K 73

    "HAAAAAAAAAAI,nama gue Johan Alexean,panggil aja Kak Alex"ucap Kak Alex sok ramah. Gue natap dia pake tatapan gasuka Dia ngelirik gue Kak Alex,iya,ngelirik gue. Tapi ekspresi gue cuma datar Ya mungkin aja kalo Kak Alex ngelirik ke yang lain,mereka udah jerit jerit sendiri. Gue mah ga,apaan cowo kek gitu disukain,ogah...

    Completed