Select All
  • Crush | ✓
    1.1M 127K 49

    When you are getting married to your crush ... something is about to happen, a blessing or crash? Nazira memang menyukai Rendi. Tapi untuk menjadikannya suami, Nazira tentu harus berpikir ulang. Bagaimana mungkin dia bisa menikah dengan laki-laki yang enggak satu frekuensi dengannya? Ngobrol aja susah, apalagi cinta? ...

    Completed  
  • Infinity Eclipse {Sudah Terbit}
    1M 124K 47

    Seingat Aluna, dia cuma duduk manis di Eclipse The Coffee Shop sembari menghabiskan matcha lattenya. Tapi Gerhana matahari total yang bisa dia lihat dari jendela cafe mengubah seluruh hidupnya. Setelah keluar dari cafe itu, Aluna berada di dunia yang seharusnya tidak dia sentuh. ****** ...

    Completed  
  • Antagonist Girl (TAMAT)
    5.4M 578K 67

    Arlan, laki-laki itu memenuhi ruangan di apartemennya dengan foto-foto seorang perempuan. Ia bukan terobsesi, hanya saja ia takut akan melupakan perempuan itu barang sejenak saja. Vellice, dia manusia dari dunia lain yang menikmati perannya sebagai penjahat. #1 on Fantasy 2 Maret 2021

    Completed  
  • Kenya: Friend, Lover or Nothing [SUDAH TERBIT]
    987K 68.7K 35

    Kenya meletakkan love confessionnya kepada Delta, sahabat masa kecilnya, di urutan pertama resolusi tahun baru. Baru setelah itu berhenti merokok, mengurangi kadar alkohōl dalam darah dan berhenti menghisap ganja di pesta yang diadakan setiap bulan sekali di apartemen Edo. Love confession itu tentu saja gagal. Yah...

  • MADA (Complete)
    3.8M 237K 25

    Di mulai dari pertemuan tak sengaja di perpustakaan, Gendhis terikat takdir di masa lalu dengan seorang Sastrawan muda, Armada Biru. Sejauh apapun Gendhis berlari, semesta tetap mengikat jalin tali takdir keduanya. Saat inilah waktu yang tepat bagi semesta untuk mempertemukan dua insan yang telah terpisah ratusan purn...

    Completed  
  • A-String [TERBIT]
    3.7M 435K 42

    [COMPLETED] [JUDUL SEBELUMNYA : Hey, Shawty] Pembicaraan tentang Andreas selalu datang dan pergi, tapi keberadaannya masih menjadi misteri. Katanya, Andreas pernah masuk penjara remaja. Kecanduan alkohol, dan terjerat kasus narkoba. Andreas disembunyikan pihak sekolah, entah di ruangan mana di salah satu sudut dari em...

    Completed  
  • POROS
    1.1M 226K 55

    Solidarity M Forever! Semua tahu jika slogan itu sudah menggema dari Teknik Mesin berarti akan ada warga mesin yang baru. Ya, setiap mahasiwa baru Teknik mesin wajib mengikuti sebuah kegiatan jurusan yang bernama POROS sebelum resmi jadi warga teknik mesin. Kisah ini tentang Ratna, satu-satunya perempuan dari 103 oran...

    Completed  
  • Primum, Non Nocere (First, Do No Harm)
    5.6M 563K 40

    "Kenapa dokter seringnya berjodoh dengan dokter juga?" "Karena dosisnya sesuai." - unknown, medical quotes.

    Completed  
  • Tingkat Dua
    1.8M 171K 51

    Bagi Arunika yang tidak shining simmering splendid, berkenalan dan menjadi dekat dengan seorang Raditya adalah salah satu hal yang mustahil dalam hidupnya. Kehidupan tingkat duanya yang hanya diisi dengan kuliah dan pulang tepat waktu, lalu berguling-guling di kamar untuk menonton drama cina tidak mungkin membuatnya...

    Completed  
  • Cwtch (Completed) ✔
    798K 102K 21

    - Pemenang Wattys 2021 kategori Chicklit - - Reading List @WattpadChicklitID kategori Agenda Meja Kantor Juni 2021 - Bahwa rupanya, orang terdekatmu bisa menikammu dari belakang itu benar adanya. Bahkan hanya mimpi kecil pun dirampas. Aku hanya ingin menemukan sebuah tempat di mana akhirnya kutemukan kebahagiaan, ken...

    Completed   Mature
  • Garis Singgung
    5.3M 385K 27

    Orang-orang mengatakan, jika kamu menyukai seseorang, maka perasaan itu hanya bertahan selama 4 bulan. Lebih dari itu, artinya kamu mencintainya. Awalnya Andina hanya menjadikan anak lelaki itu sebagai pelampiasan move on saat SMP, tetapi ia tak tahu bahwa perasaan cinta monyet masa pubertas itu nyatanya dapat berubah...

    Completed  
  • MERBABY
    2.6M 263K 46

    Katanya, kalau pengin tahu gimana sifat asli seseorang, ajaklah orang itu mendaki gunung. Padahal Tyrandra tidak pernah tertarik dengan Adam, apalagi sampai kepengin tahu bagaimana sifat asli Adam. Namun, tanpa disengaja, mereka berada dalam satu kelompok pendakian. Dari situlah, Tyrandra jadi tahu bagaimana sifat as...

    Completed  
  • Bite The Bullet (Lengkap) Cek Di Karyakarsa!
    1.5M 189K 41

    (Reading list cerita pilihan bulan Februari 2022 @wattpadromanceid) Sebagai penata rias di salah satu rumah produksi besar, Zanna sangat mengetahui kehidupan para publik figur di balik layar yang kebanyakan jauh berbeda dari yang dipaparkan di media, dan Zanna bersyukur karena tidak menjadi salah satu dari mereka. Na...

    Completed  
  • Serendipity
    3.3M 217K 35

    Kami sekelas. Tapi, percayalah, aku tidak pernah berbicara dengannya. Dengan si pembuat onar di kelas. Dengan si murid paling urakan di sekolah. Suatu hari, dia menggedor pagar rumahku. Wajahnya memar, terdapat darah di ujung bibirnya. Dia babak belur, si pembuat onar itu. Hari itu, kubiarkan dia masuk ke rumahku dan...

    Completed  
  • Sillage (Doctor Soldier Romance)
    9.4M 792K 36

    "Seperti Ibram yang kerap datang dan pergi, meninggalkan jejak kehadirannya di setiap sudut apartemenku, di sweater yang selalu menemaniku tiap malam hingga terlelap, ia juga meninggalkan kesan mendalam di dalam hatiku. Bahkan sejak awal kami bertemu. If a perfume has its own Sillage, Ibram definitely has the best one...

    Completed