Kembar Mayang
Gemala dimintai pertolongan untuk menjadi seorang pengiring bunga pengantin, alias kembar mayang, oleh sepupunya yang akan melangsungkan pernikahan. Sebagai gadis 23 tahun yang belum menikah, Gemala menyanggupi. Pada saat malam resepsi, sialnya Gemala dipergoki oleh seluruh keluarga besar. Mereka pun menuduh Gemala he...