Select All
  • di atas langit biru
    899K 133K 34

    Nagita ingin mengakhiri hidupnya ketika Avodyie hadir di depan pintu rumah dalam keranjang merah dan secarik pesan dari Sang Ibu untuk menjaga bayinya. Nagita memutuskan untuk mengemban tugas itu, tugas terakhir sebelum dirinya benar-benar mengakhiri hidupnya. 2019, Hak Cipta Terlindungi oleh Wulanfadi

    Completed   Mature
  • Finders Keepers, Loosers Weepers
    110K 16.7K 19

    Kata orang hidup gue ini nggak ada progresifnya sama sekali. Stuck aja terus di satu titik. Enak aja! Kalau sekarang kerjaan gue culas dan merepet tentang ini itu bukannya itu berarti gue pakai otak gue dengan benar? Masalah pencapaian hidup, kenapa semua orang seolah harus tahu, sih?! Ini kan hidup gue! Salah satu ya...