Select All
  • Banshee
    1.1M 136K 22

    Bagi Luna jadi Banshee berarti: 1. Lo denger suara-suara aneh 2. Teriakan lo bisa didenger sama binatang buas dan 3. Binatang buasnya bakal nyamperin lo 4.Salah satu cowok paling popular di sekolah bakal musuhin lo karena nganggep lo cewek aneh 5. Kembaran si cowok yang disebut di nomor empat anehnya seneng sama lo d...

    Completed  
  • Hertz ✓
    112K 19K 58

    Book Series #1 Ada dunia yang seharusnya tidak kita lihat, ada suara yang seharusnya tidak kita dengar. Frekuensi adalah satu-satunya cara agar kita bisa menyadari semua itu. Karena kadang, bukan mereka yang tidak ada, melainkan kita yang memiliki keterbatasan untuk memandang dunia. Bagaimana kalau ternyata ada yang...

    Completed  
  • Hello, Would You Like to Be My Cyborg?
    502K 78.2K 29

    Laura ditugaskan oleh SCN (Sekolah Cyborg* Nusantara) untuk mencari dan membawa pulang Damar-seorang cyborg cowok yang dua tahun lalu kabur dari SCN. Damar diberitakan pindah ke sekolah manusia normal dengan identitas dan tampang yang bisa dipastikan berubah. Dengan bekal dokumen-dokumen berharga dan superlengkap dari...

    Completed  
  • The Mystical World
    4.9M 355K 63

    SERI KETIGA GODDESS SERIES Berawal dengan menemukan sebuah liontin berbentuk hati dengan warna hitam dan putih... Gadis itu terperangkap dalam sebuah dunia yang hanya ada dalam mitos... Arthemis Selene Macha, gadis berambut silver dan bermanik hijau saphire menatap dunia yang begitu indah menurutnya... Namun siapa san...

    Completed  
  • Fairy Academy
    2.6M 26.9K 35

    Chloe, seorang cewek dengan kekuatan terpendamnya yang bersekolah di sebuah sekolah biasa. Dia adalah cewek yang tidak terkenal karena nilainya yang biasa di semua bidang. Tapi semua itu berubah saat dia mendapatkan sesuatu dan jati dirinya terpaksa harus ia tunjukkan. . . . Kalian suka cerita sihir? Di sini ada. Kal...

    Completed  
  • Para Penjelajah (Book 2)
    700K 108K 49

    (Completed) Disarankan baca Di Bawah Nol dulu. 15+ Misi belum berakhir. Insiden berdarah di hutan padang hijau merupakan awal dari petualangan baru Ardela dan kawan-kawan. Mereka akan dibawa memasuki dunia penduduk asli padang hijau. Melihat tempat yang tak mereka sangka ada, bertemu orang-orang baru, membangun kehid...

    Completed  
  • NOIR
    16M 1.5M 96

    Book One - Noir [Completed] Book Two - Noir : Tale of Black and White [Completed]

    Completed  
  • NOCEUR: LIGHTS
    5.8M 640K 56

    [Book One: Completed] (sebagian chapters diprivat untuk followers, follow untuk membaca) Ketika kamu tiba-tiba terlempar ke dalam sebuah dunia di mana kemampuan magis jadi nyata dan keabadian bukan hanya dongeng belaka, apa yang akan kamu lakukan? update mingguan setiap hari sabtu.

    Completed  
  • The Earthenians
    92.5K 7.6K 33

    HIT #5 ON SCI-FI -- 08 OCT 15. [PENTATONIX FANFICTION] Tidak ada lagi benua ataupun samudra yang tersisa di bumi kita ini. Hanya ada permukaan kerak bumi yang kering, retak-retak, dan sangat rapuh. Tidak ada lagi tumbuhan dan hewan yang dapat hidup. Udara di bumi sudah sangat tercemar akibat polusi. Tidak ada lagi lap...

    Completed  
  • AQUA World
    1.2M 168K 26

    [Fantasy & (Minor)Romance] Seluruh umat manusia tahu kenyataan bahwa volume air di bumi semakin naik dan menenggelamkan satu persatu pulau di dataran rendah. Namun, bumi terlalu berharga untuk ditinggal. Semua itu menyisakan penyesalan yang amat dalam bagi para manusia di masa itu, masa di mana perlakuan keji manusia...

  • HEXAGON [2] | Singularitas Hitam Putih ✅
    225K 24.4K 56

    Di saat ilmu pengetahuan memperbudak otak, hanya sedikit manusia yang memercayai intuisi dan ramalan. Sembilan tahun sebelum kelahiran Hexagon, bumi mengalami trauma mayor. Nubuat itu akhirnya terbukti. Peradaban runtuh, neraka termanifestasi, dan surga kian berbayang. Hanya segelintir komunitas yang lolos dari seleks...

    Completed  
  • The Sorcery : SKY Academy [Telah Diterbitkan]
    2.1M 154K 34

    [Fantasy & Romance] SEQUEL of The Sorcery: Little Magacal Piya [published] Temukan cerita ini secara lengkap, tersedia di Toko Buku terdekat! ^^ Saat aku mendapatkan pesan atas nama penyihirku-Piya, aku sudah menduga bahwa surat itu berhubungan dengan sihir sejak awal, bahkan sebelum aku membaca isi dalam surat itu. I...

    Completed  
  • The Sorcery : Little Magacal Piya [Telah Diterbitkan]
    4.3M 301K 68

    [REPOST]--Wattpad Version Tersedia sampai part 31. Kalau kalian menemukan cerita ini menarik, go grab it fast on the nearest book store (online or offline). Happy Reading! *** [Fantasy & (Minor)Romance] Baru saja, aku harus menghadapi fakta tentang perlakuan ibu tiriku yang semakin leluasa ketika ayahku tida...

  • Mystique Forest
    1.6M 171K 65

    [SUDAH DITERBITKAN] Di masa depan, teknologi semakin maju. Para ilmuwan menciptakan penemuan baru yang barangkali dinilai mustahil oleh peradaban manusia terdahulu. Salah satunya adalah manusia yang dapat hidup berdampingan dengan makhluk penghisap darah atau yang lebih dikenal dengan sebutan vampir. Para vampir tidak...

    Completed  
  • Can I Meet You Again?
    3.3M 424K 66

    SELESAI ✔️ Awal tahun 2012, Shareen tiba-tiba terbangun di halte sekolah dan tak ingat semua kejadian sepuluh tahun yang lalu selain tentang namanya, papa, dan juga hal aneh tentang mesin waktu. Kenzie, siswa SMA yang saat itu perasaannya sedang kacau, harus bertemu dengan Shareen yang terus meminta tolong kepadanya...

    Completed  
  • Lost World [New World]
    62.4K 4.8K 25

    Dimulai pada tahun 2015, teknologi VR akhirnya memungkinkan manusia untuk menjelajahi dunia baru, dunia virtual. Dibutuhkan dua puluh tahun untuk menciptakan VR Gear sempurna yang mampu untuk membawa manusia ke dunia lain. VR Gear itu bernama ST Gear atau Soul Transfer Gear. 20. 000 manusia menjadi yang pertama kali...

  • Di Bawah Nol (Book 1)
    731K 103K 29

    (Completed) Dunia kini berbeda. Badai datang dan tak kunjung berhenti. Salju pun mengubur seluruh kota serta seluruh kehidupan di bumi termasuk di Indonesia. Segelintir orang yang selamat tinggal di benteng bernama Graha, tapi tidak untuk selamanya. Sebuah misi demi menyelamatkan peradaban manusia pun dijalankan. Ar...

    Completed