Select All
  • MINDSHIFT [TAMAT]
    137K 16.1K 29

    BUKU KEDUA MIND TRILOGY Beberapa hari setelah kematian semua kecerdasan buatan, empat manusia terakhir harus menghadapi kehidupan yang berat dengan sumber daya yang terbatas. Hidup dari hari ke hari dengan mengandalkan anugerah dari alam yang tersisa. Tapi sesungguhnya mereka tidak sendirian. Sesuatu yang mengejutkan...

    Completed  
  • Little Agent
    2M 221K 74

    Berawal dari ayahku yang memasukkan ku ke sekolah khusus yang mengajarkan murid nya untuk menjadi seorang agent. Mendapatkan misi pertamaku yang tergolong ringan. Sampai suatu saat krisis melanda karena sebuah organisasi gelap melancarkan aksi Bioterorisme. Bahkan agent amatir sepertiku pun dikerahkan dalam mengatas...

    Completed  
  • Arabella & The Waterhouse Family
    716K 77.8K 38

    Maukah kamu tinggal bersama keluarga yang memiliki kuburan di halaman belakang rumah? Atau makan malam bersama mereka dengan menu otak kelelawar? Jawabannya tentu saja tidak. Tetapi kamu tidak tahu apa yang dirasakan Arabella. Akibat surat wasiat yang ditulis oleh ayahnya, dia terpaksa tinggal bersama keluarga Waterho...

  • Supranatural Luna (END)
    643K 35.4K 59

    [FOLLOW terlebih dahulu. Private secara acak!] [Warning! Eps. 2 dan 3 digabungin ke eps. 4] "I Vartan Zsolt Ormos, Alpha of the Redmoon Pack. Reject you Ariana Belladonna Dante as My Mate." Siapa bilang kehidupan seorang Werewolf yang bertemu dengan mate-nya adalah hal yang terindah? Tidak! Bagi Ariana kehidupannya t...

    Completed  
  • The Empress Choice's
    1.3M 139K 55

    'Only one can take the emperor heart' Aku hanyalah seorang mahasiswi tingkat akhir biasa, keseharianku benar benar membosankan. Namun semua itu berubah ketika aku secara tidak sengaja tertabrak truk yang sedang melaju begitu kencang tepat di hari ujian skripsi yang selama ini tengah kunantikan. Tiba tiba saja setelah...

    Completed  
  • Nightmare - Escape the ERA (DreamCatcher)
    38.1K 7.4K 200

    Ini cerita fanfiction ya, buat yang gak suka, mungkin boleh lihat-lihat dulu, siapa tahu jadi penasaran lalu bisa tertarik dan berakhir suka. Cerita mengandung humor, mohon maklumi kalau ada hal-hal yang konyol dan candaan tak sesuai kondisi, sengaja ada humornya agar konflik tak terasa terlalu berat dan memusingkan...

    Completed  
  • Angels And Darkness Fall (Hiatus)
    12.7K 942 6

    Clary Fray tidak tahu bahwa portal institut bisa membawanya kesebuah kota bernama Beacon Hills. Tempat dimana para makhluk supernatural atau para penghuni dunia bawah merasa tertarik oleh setiap kejadian yang terjadi dikota itu. Tapi kali ini bukan hanya para makhluk supernatural saja yang tertarik dengan kota itu, pa...

  • Diabolus
    610K 88.8K 54

    (Mengandung adegan kekerasan dan kata-kata kasar) Bona, gadis keturunan campuran manusia-iblis yang seratus tahun lamanya telah disembunyikan oleh kakak dan Sang ayah sebab segala hal mengenai manusia masih dominan pada diri Bona. Baik dari segi fisik, aroma tubuh, hingga sifatnya. Wujud iblis Bona kian muncul perlaha...

  • Grąmoral Matę
    6.2M 540K 66

    WARNING!!! Fantasy - Romance. #1 in World 《22 desember 2020》 #1 in Warewolf 《22 desember 2020》 #1 in Devil 《28 desember 2020》 #1 in Human 《28 desember 2020》 #1 in peri 《4 Januari 2021》 #2 in kingdom 《1 Januari 2021》 #1 in penyihir 《21 Februari 2021》 #1 in Vampire 《21 Februari 2021》 #1 in immortal 《14 April 2022》 #1...

  • Return of Princess Lianxi
    1.2M 144K 42

    [TAMAT] [ORIGINAL / BUKAN TERJEMAHAN] Seorang anggota intelejen profesional terpaksa meregang nyawa saat gagal menuntaskan misi. Namun takdir berkata lain, jiwa tangguhnya justru terlempar ke zaman kuno. Ia terbangun dalam tubuh tuan putri kedua kekaisaran Gu yang dikucilkan oleh seluruh penghuni istana. Bagaimana ia...

  • Flower Of War (Slow Update)
    2.5M 240K 81

    Yiu Jiefang, gadis berusia 27 tahun, menjabat sebagai Komandan Pasukan Elite Angkatan Darat China yang terkenal akan kejeniusannya dalam bidang militer terutama dalam hal mengatur strategi. Keahlian dalam menggunakan berbagai macam senjata tidak perlu diragukan lagi. Banyak misi berbahaya yang telah ia pimpin dan hamp...

  • Lucifer The Lightbringer
    932K 99.5K 73

    Spin-off Seraphim and the Nephalem "I'm Lucifer, The Lord of Hell." "I know." Venus Morningstar tidak mengira akan bertemu dengan pria bernama Lucifer. Bahkan pria itu tidak memiliki nama belakang. Venus mengira, dia adalah pria setengah gila yang percaya bahwa dirinya adalah seorang Lucifer, The Lord of Hell. Lucifer...

    Completed  
  • Chroma & Achromos [COMPLETED]
    2.9M 258K 47

    #1 in Sihir (06-04-2019) #1 in Psychological (08-10-2019) #2 in Fantasy (15-07-2020) #2 in Historical (21-06-2019) #2 in Tragedy (08-10-2019) #3 in Prince (17-03-2019) #3 in Psychological (06-04-2019) #4 in Magic (07-01-2019) #7 in Tragedy (06-04-2019) Chroma si rubah berbulu perak, begitu semua orang memanggilnya. Ma...

    Completed  
  • I'm The Villainess [END] [KUBACA]
    5M 155K 13

    [Réincarnation Series #1] #1 - Humor dan 1# - Fantasi Kalian membenci peran pelakor, penjahat, pembunuh, dan seseorang licik yang menghalalkan segala cara demi mencapai tujuannya? Iya, karakter novel seperti itu memanglah seperti sampah yang menganggu kebahagiaan orang lain. Setidaknya aku sempat berpikir seperti itu...

    Completed  
  • SERAPHIM AND THE NEPHALEM √
    3.3M 117K 25

    [Cerita ini akan tersedia gratis pada 25 April] Seraphina Chase seorang Demigod yang dapat melihat makhluk supernatural lainnya harus menyelamatkan umat manusia dari ramalan Armageddon yang membawa kehancuran. Tetapi, kunci dari semua itu ada pada Xander, Nephalem yang ditakdirkan untuk membunuhnya. ...

    Completed  
  • [Majapahit] Forgive Me For Leaving You
    1M 120K 63

    [Sri Payudani Series #1] Saat mengunjungi Candi Bajang Ratu, Ayu terlempar ke masa Majapahit dan terlibat hubungan romansa dengan Maharaja Hayam Wuruk, sang raja keempat yang mirip dengan seseorang dari masa depannya. *** Ketika kakeknya meninggal, Ayu pergi ke Museum Trowulan untuk mengembalikan berkas-berkas yang di...

    Completed  
  • Kingsley & Queenza
    17M 1.9M 162

    WARNING : Cerita ini memiliki efek ketagihan. Sekali baca gak akan bisa berhenti sampai berharap gak pernah tamat. Gak percaya, buktiin aja. ------------------------ Manis. Darahnya sungguh lezat. Itu adalah hal pertama yang dipikirkan Kingsley begitu terjaga dari tidur panjangnya. Perlahan kegelapan yang sebelumnya m...

  • Reborn: Change Destiny [on going]
    804K 65.3K 53

    [SEASON 1&2] [KARYA AUTHOR] [BUKAN NOVEL TERJEMAHAN] [NO COPAS COPAS CLUB] [KARYA TRANSMIGRASI PERTAMA] [Genre: Fantasi, Spiritual, Action, Dark, Kultivator, Psychopath, Harem, Sedikit Romantis, Komedi] [Transmigrasi #1] #1 sampah {23.09.20} #1 senibeladiri {23.09.20} #3 alchemist {23.09.20} #3 elemen {23.09.20} #4 p...

  • General's Daughter from Future
    408K 67.6K 57

    [bukan novel terjemahan] AWAS YA KALAU PLAGIAT. ANE SANTET ONLINE NIH :) Maria Su Han. Keluarga dan teman dekat biasanya sering memanggilnya Yaya, seorang anak perempuan keturunan China-Indonesia yang merupakan mahasiswa Jurusan Ekonomi di Universitas Indonesia. Dirinya digadang-gadang akan meneruskan bisnis ayahnya...

  • Empress Transmigration : Li Xiumei (Sudah Terbit)
    4.2M 552K 94

    [Bukan Novel Terjemahan] [Semua Chapter belum author revisi] Chapter masih lengkap, ya, Dears. Adapun Extra part author kasih ke versi cetak❤️ Selamat membaca! ______________________________ Seorang psikiater dari abad ke 21 harus bertransmigrasi ke tubuh permaisuri dinasti Xin, dengan tubuh lemah tanpa bakat, perma...

    Completed