Select All
  • CHAMOMILE
    1.1M 223K 72

    Alen terpaksa harus berurusan kembali dengan Alan, mantan pacarnya waktu SMP yang diputuskannya tanpa penjelasan. Semua itu terjadi karena janjinya untuk mengabulkan permintaan sahabatnya, Sanda. Alen harus mengajak Alan untuk datang bersama ke acara ulang tahun sekolah. Alen perlahan berusaha mendekati Alan lagi. N...

  • GOODBYE DANIEL
    169K 26.3K 16

    PREKUEL DEAR NATHAN (SUDAH TERBIT) Hal terberat dari kehilangan bukanlah perasaan ditinggalkan, tetapi berusaha menjalani kehidupan dengan sisa kenangan yang masih tersisa di ingatan. Seandainya Nathan tahu waktu memang sesingkat itu, dia akan membuat lebih banyak kenangan dengan Daniel. Nathan tidak akan marah j...

  • THANK YOU SALMA
    1.3M 108K 14

    TRILOGI DEAR NATHAN (TELAH TERBIT DAN DIFILMKAN) "Jadi saya harus bantu gimana biar ceritanya selesai? Bantu doa aja gimana, Sayang?" Aku mendelik ketika dia memanggilku, 'Sayang'. "Ceritain semuanya, aku mau dengar." Mendengar dia bercerita adalah salah satu hal yang paling aku suka di dunia. "Oke, kamu dengar baik-b...

    Completed  
  • -', A L L Y [ Ayanokouji x Readers ]
    36.6K 5K 15

    REVISI [ classroom of the elite fanfiction ] >> [Name] selalu menutup matanya dari dunia luar, selama ini dia lebih memilih untuk hidup sendirian dibanding bersama dengan orang-orang di sekelilingnya. Bagaimana untuk menjadi sendiri tanpa merasa sepi, begitulah kata yang ditanamkan [Name] kepada dirinya sendiri setiap...

  • Pelabuhan Dua Hati
    2.6M 150K 54

    Bukan hanya masa lalu yang rumit dengan Fauzan membuat Faiza enggan untuk kembali bertemu, tetapi pergulatan hati Faiza dan penyakit yang dideritanya membuat gadis itu terus merasa ragu. Ketika takdir terus menguji keduanya, ke manakah akhirnya hati Faiza akan berlabuh? *** Dipertemukan pertama kalinya pada orientasi...

    Completed  
  • The Secret Of Aurora [TAMAT]
    616K 4.8K 6

    Ketika sekolah yang dijuluki sekolah favorite. Sekolah yang menjadi panutan sekolah-sekolah lain, sekolah yang memiliki segudang prestari dari para muridnya. Dan sekolah yang memiliki murid, guru, para staff yang begitu kompeten. Nyatanya sekolah yang punya banyak rahasia di balik kejayaannya sekarang. Ada banyak raha...

  • Illustrationalove
    62.2K 8.6K 15

    Naldo atau yang lebih akrab dipanggil Al menjalani hidup dalam dunia penuh label. Di mana stigma-stigma berkumpul menjadi pakaian yang tak bisa dilepaskan. Standar kesempurnaan yang diyakini umat manusia pun menjelma menjadi topeng yang wajib dikenakan. Menjadi sosok yang diimpikan orangtuanya adalah tuntutan wajib ya...

  • CAN'T STOP [COMPLETE]
    1.5M 161K 72

    Another story of "The Target" [Raiki-Elina] Elina memutuskan untuk menyerah atas cintanya pada Raiki. Dia kembali ke kota kelahirannya, Venice. Bersama dengan seorang anak lelaki yang dia sembunyikan keberadaannya dari Raiki. Tapi disaat Elina pikir semua bisa berjalan lancar, ternyata sang takdir mempermainkan diri...

    Mature
  • MONOKROM #WYSCWPD [SUDAH TERBIT]
    199K 12.7K 38

    [COMPLETED-Wattys Longlist 2018] -cover by chaarfianti- Jika takdir adalah skenarionya, cinta memainkan lakonnya. Lantas peran benci tak ada artinya karena itu sudah bukan jalannya untuk menentukan akhir sebuah cerita. Namun, jika sampai benci yang mengambil alih cerita layaknya seorang sutradara, cinta hanya bisa ter...

    Completed  
  • FILOVE
    2.1M 253K 36

    Semua manusia diciptakan untuk mangasihi, mencintai dan menyayangi. Mereka juga berhak untuk mendapatkan cinta dari siapapun. Perasaan cinta yang muncul untuk pertama kali dalam hidup seseorang dinamakan cinta pertama, yang selalu diingat dan tak pernah terlupakan. Cinta pertama seperti kepompong yang berubah menjad...

  • DUA BELAS "CERITA GLEN ANGGARA"
    8.7M 614K 29

    Glen Anggara, anak tunggal dari keluarga kaya raya yang memiliki kepintaran dibawah rata-rata. Glen menyukai kebebasan dan hanya ingin melakukan semua hal yang membuatnya bahagia. Sikap absurd dan menyebalkannya selalu membuat orang naik darah. Suatu hari, Glen bertemu dengan seorang gadis cantik berwajah pucat berna...

    Completed  
  • MARIPOSA 2
    24.3M 1.8M 68

    Mariposa kini selalu bersamanya. Mariposa selalu memencarkan keindahannya. Namun, sampai kapan Mariposa selalu bisa bersamanya? Sampai kapan Mariposa akan selalu indah? Apakah Mariposa tetap terlihat indah jika dia pergi? Mari kita mulai perjalanan baru Mariposa.

  • Shea [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU]
    20.1M 1.6M 61

    "Kamu adalah potongan nada yang akan menyempurnakan musikku" *** Dia yang selalu hadir, belum tentu akan bersama denganmu selamanya, bisa saja dia menemanimu karena ia sedang kesepian. Dia yang selalu peduli, belum tentu bersungguh-sungguh mencintaimu, bisa saja dia melakukan hal itu ke banyak orang dan kamu adalah s...

  • MeloDylan 2 (Retrouvailles)
    45M 3.1M 100

    Cover by Wira Putra Kesalahan manis yang di rahasiakan. *** Ketika kita bertemu kembali, apakah yang akan terjadi? Kisah kita sempat terhenti, mungkinkah kita akan melanjutkannya kembali atau sudah sampai disini?

    Completed