OKSIMORON
Ayyara Rosalie, seorang penulis best seller yang harus menerima nasib buruk tanpa disangka. Niat Ayyara yang ingin membelikan sebuah kamera antik sebagai kado ulang tahun sahabatnya berujung petaka. Di perjalanan pulangnya Ayyara disekap dan diperkosa oleh orang yang tidak dikenal. Seorang pria bertopeng. Sejak kejad...