Kalau Sudah Jodohnya (Complete)
Aiza, putri tunggal pemilik Q-Omar Corp bukan tipe perempuan yang mudah jatuh cinta. Aiza tahu niat mereka mendekatinya juga karena orang tuanya yang kaya raya. Karena itu Aiza selalu bersikap dingin dengan laki-laki, ketika kuliah dia mendapat julukan si putri salju. Padahal dia tidak sedingin itu lho. Aiza mengganti...