Select All
  • DEATH 4 (Misteri Desa Kencana)
    41.4K 6.2K 36

    SILAHKAN BACA SEASON 1, 2 DAN 3 DULU. DILARANG PLAGIAT! COPYRIGHT BERLAKU! **** Sera kira setelah ia menikah dengan Satya, hidupnya akan kembali normal seperti orang pada umumnya. Tapi salah, ia harus kembali mempertahankan hidup, dari iblis-iblis yang mengincar sesuatu calon buah hatinya.

  • OLIVER'S PUZZLE [COMPLETED]
    599K 65.2K 88

    [Ambassador's Pick Oktober 2024] [Cerita ini akan tersedia gratis pada 6 Agustus 2021] *** Pembunuhan berantai di Andromeda City mengincar nyawa para Anak Spesial. Oliver harus menemukan kembali ingatannya yang hilang agar dapat menghentikan aksi seorang pembunuh berantai itu. *** Tiga minggu berlalu sejak kematian or...

    Completed  
  • IDOL GHOST [SELESAI]
    1.6M 236K 43

    (Ghost series #2) Keano adalah seorang bintang besar yang tergabung dalam satu grup bernama SKY. Nasibnya yang malang, harus membuat Keano terlibat dalam suatu kecelakaan yang membuatnya terbaring koma di rumah sakit. Roh-nya berkeliaran. Mencari seseorang yang mempunyai kemampuan khusus agar dapat membantunya mengusi...

    Completed  
  • PRING PETHUK (TAMAT)
    308K 15.5K 23

    Sebuah keluarga mendapati keanehan ketika tiba di sebuah rumah yang baru saja mereka tinggali. Desas-desus pembicaraan warga desa mengenai benda yang bernama PRING PETHUK membuat mereka heran. mereka bersikeras untuk tidak mempercayai apa yang dikatakan oleh warga desa. Namun, peristiwa mengerikan terjadi ketika satu...

    Completed  
  • DANGEROUS NERD (VERSI TERBARU END)
    13.8M 1.8M 82

    PERINGATAN!!! CERITA INI MENGANDUNG DOSA YANG MEMBUAT KALIAN SELALU BERPRASANGKA BURUK / SUUDZON TERUS!! Kay Senja gadis cantik penuh misteri. Ia dibesarkan oleh Pamannya dengan kehidupan yang berapi api. Tinggal didesa dan sering dijuluki pendekar wanita muda. Gadis ceroboh, pelupa, dan aneh ini harus tinggal dikot...

  • DEATH(Misteri Kematian Tiara)
    1M 18.4K 7

    Tiara di temukan mati bersimbah darah di lantai 3 lorong asrama. Dan kematian Tiara menimbulkan banyak teka-teki bagi keluarganya. Terlebih Kakak kembarnya, Sera. Sera berencana menguak kematian adiknya. Lalu apakah Sera mampu melakukan semua itu?

    Completed  
  • DEATH 2 (Berpetualang Ke Alam Gaib)
    452K 57.6K 47

    DILARANG PLAGIAT! PLEASE! KALAU PUNYA OTAK DI PAKE BUAT MIKIR! BTW COPYRIGHT BERLAKU LOH! Misteri kematian Tiara telah terungkap. Namun, terungkap semuanya menimbulkan kejanggalan-kejanggalan, di luar nalar. Belum lagi arwah Tiara yang terus merengek meminta tolong kepada Sera. apa yang akan di lakukan Sera kali in...

    Completed  
  • DEATH 3 ( Akhir Kisah Cinta)
    165K 27.2K 48

    DILARANG PLAGIAT! COPYRIGHT BERLAKU!! Setelah pulang ke Indonesia Serania Agesa menjadi seorang dokter kejiwaan. Dia bertugas di salah satu rumah sakit jiwa yang menurutnya sangat berbeda dengan rumah sakit jiwa pada umumnya. Setiap malam ia mendengar suara tawa anak kecil yang sangat menakutkan. Hal ini menimbulka...

  • The Villa
    1.7M 107K 43

    Momen liburan yang sangat menyenangkan berubah jadi malapetaka ketika mereka harus menginap di sebuah villa misterius. Awalnya mereka biasa saja saat tinggal disana, sampai suatu saat dimana mereka nekat masuk ke dalam ruangan yang selalu terkunci dan tertutup rapat. Sejak kejadian itu perlahan mereka mulai merasa a...

    Completed  
  • RUMAH SEBERANG JALAN
    1.5M 90.5K 33

    Kisah ini, berawal dari kepindahan keluarga Maleka ke Kota besar itu. Gabriel Maleka, adalah seorang Dokter Jiwa yang bekerja disebuah Rumah Sakit Jiwa. Beliau adalah seorang Dokter dengan Satu Istri. Satu orang Puteri, dan Satu orang Putera. Puteri pertama Gabriel Maleka, adalah Adeline Maleka. Seorang Gadis yang dud...

    Completed  
  • Adventure in Another World
    364K 42.1K 46

    SEQUEL 'THE VILLA'. Judul awal 'Her and The Devil'. Kisah mereka belum sepenuhnya selesai, masih banyak misteri yang belum terpecahkan. Kania dan teman-temannya terpaksa harus kembali ke Villa itu dan masuk ke alam lain melalui portal di balik pintu misterius. Berbagai rintangan mereka lalui, banyak makhluk yang me...

    Completed  
  • [✔] Sixth Sense
    9.9M 889K 51

    #1 In Horor #1 In Teenlit (20.05.20) Tahap Revisi! Vasilla Agatha yang dijauhi orang tuanya dan tak memiliki teman satupun. Dia menjalani setiap harinya sendirian tanpa siapapun. Bahkan orang tuanya saja pergi meninggalkannya dan tinggal diluar kota. Hanya Gatha Samuel kakak laki lakinya yang menemaninya sehari hari...

    Completed  
  • [✔] Sixth Sense 2
    2.8M 264K 28

    #3 in Horor [COMPLETED] Kelanjutan dari Sixth Sense sebelumnya. Yang belum baca season 1 nya, bisa dibaca dulu jika berkenan:) Kemunculan seorang gadis manis yang memiliki wajah mirip sekali dengan mendiang Vasilla, namun sifat'nya berbeda 180 derajat dengan Vasilla. Gadis yang sedikit sombong dan menyebalkan itu mem...

    Completed  
  • Kutukan Tumbal
    3.7M 199K 52

    Kaila hanya menginginkan ketenangan di sekolah barunya, terlepas dari takdirnya yang dapat melihat makhluk tak kasat. Namun, bagaimanapun Kaila berusaha mengabaikannya, Jean-sang cowok hits sekolah-dan nyawa-nyawa yang terancam lainnya membuat Kaila harus terjun di tengah-tengah misteri kutukan yang meminta tumbal. **...

    Completed  
  • STORY CALLIN(G) Sudah Tayang FTV seriesnya
    813K 141K 71

    SELASA DAN JUMAT #1 - Horor 20 Juli 2020 #1 - Horor 6 November 2020 #1 - Fantasi 24 Desember 2020 Demi menaikkan rating radio Suara Remaja, Sadil Aditya, sang pemilik, sengaja membuka program baru bernama Story Calling. Program yang memberi ruang pada sobat Suara Remaja untuk menceritakan pengalaman seramnya melalui...