💢Penikmat Hujan & Senja

💢Menulis sebuah cerita itu, seperti ingin membaca sebuah buku yang alurnya benar-benar seperti yang kita inginkan. Satu-satunya cara agar dapat membacanya, yaitu dengan menulis cerita itu sendiri.

💢Karna khayalan, sudah pasti lebih indah dari realita. Berusaha mampir sejenak ke dunia khayal untuk meredam segala drama di dunia nyata.

💢Setiap tulisan merupakan dunia tersendiri, yang terapung-apung antara dunia kenyataan dan dunia impian (Rumah Kaca, h. 138)
- Pramoedya Ananta Toer
  • JoinedJuly 29, 2015




Stories by 4.3
Teman Saja by 4titik3
Teman Saja
Iqbaal yang menyukai Salsha, Salsha yang menyukai Aldi, Aldi yang menyukai (namakamu), dan (namakamu) yang me...
ranking #68 in alvaromaldini See all rankings
AND(A)RA by 4titik3
AND(A)RA
Namanya Andra. Anak pindahan yang isengnya minta ampun. Selalu buat onar di setiap sudut kelas. Namanya selal...
ranking #51 in andara See all rankings
Truth Or Dare  by 4titik3
Truth Or Dare
Abellia Wulandari, atau kerap disapa Abel. Gadis cantik yang saat ini duduk di bangku SMA kelas XII. Sikapnya...
ranking #175 in abel See all rankings
2 Reading Lists