Halo, aku di sini.
Cewek yang kelihatannya rame, punya banyak teman, dan tumbuh di tengah keluarga yang hangat. Tapi, entah kenapa, sepi tetap sering mampir diam-diam. Kadang hidup terasa datar banget-makanya aku suka hal-hal yang bikin deg-degan, yang menantang, yang bikin aku ngerasa: Oh, ini baru hidup


Kematian? Aku nggak takut. Karena pada akhirnya, semua orang bakal sampai di titik itu juga, kan?

Aku suka nulis-lebih tepatnya ngetik. Karena walau aku bisa cerita panjang lebar, ada hal-hal yang cuma bisa keluar lewat kata yang diketik pelan-pelan.
Di sini, kamu akan nemuin potongan isi kepalaku-kadang berisik, kadang lembut, kadang bikin mikir, kadang cuma iseng. Tapi semuanya lahir dari imajinasi dan rasa.

Selamat datang. Baca pelan-pelan ya, siapa tahu kamu bisa nemu dirimu di antara tulisanku.
  • Pandeglang - Banten
  • BergabungApril 6, 2020



Cerita oleh Na_Pena
Perayaan Terakhir ke-20 (Tanaya)  oleh Ratnasuci12
Perayaan Terakhir ke-20 (Tanaya)
Perayaan Terakhir ke-20 mengisahkan perjalanan cinta Tanaya, seorang mahasiswi yang ceria, bucin, rewel, dan...
ranking #127 dalam pilu Lihat semua peringkat
Untaian Manis untuk Kamu oleh Ratnasuci12
Untaian Manis untuk Kamu
"Untaian Manis untuk Kamu" Setiap kata yang kutuliskan bukan sekadar rangkaian huruf, melainkan bis...
ranking #49 dalam karyabaru Lihat semua peringkat
Pasangan Bobrok Tanpa Status oleh Ratnasuci12
Pasangan Bobrok Tanpa Status
"Reyhan, Lasmi, dan Cinta yang Nggak Kelar-Kelar!" Reyhan dan Lasmi itu sahabatan sejak lama. Hubun...
ranking #652 dalam konyol Lihat semua peringkat
1 Daftar Bacaan