Halo semuanya. Lama sekali kita tak jumpa^^
Terima kasih untuk kalian yang mensupport saya di karya pertama lima tahun lalu. Terima kasih sudah menerima karya saya yang masih banyak kekurangan. Bahkan setelah lima tahun, saya terharu masih ada yang membaca karya pertama tersebut. Haha^^
Support kalian membuat saya kembali menulis tahun ini. Sekalian ikut event di web sebelah, sekalian juga untuk mengasah skill. Hihi.
Cek dan ricek ya karya saya yang baru. Candramawa barusan saya publish dan siap menghibur kalian^^
Jangan lupa...seperti biasa...vote, komen, kritik dan saran yang membangun sangat saya harapkan. Terima kasih semuaa~
With Love,
Renggi_nang
https://www.wattpad.com/story/251130330-candramawa