[Sedikit ulasan]
Pada akhirnya, tidak ada hidup manusia biasa yang sempurna. Sarada memang beruntung dalam banyak hal, dia selalu dicintai dan dirayakan. Namun di sebalik itu semua, dia juga mengalami berbagai lara, nestapa ... nelangsa yang dia sendiri merasa tidak mampu menghadapinya. Setahun lalu dia kehilangan cinta pertama—Papanya. Dan berhasil berdamai, tidak terlepas dari peran Boruto.
Lalu sekarang buah hati yang bahkan dia tidak sempat memeluknya—juga pergi. Lagi-lagi, Boruto menjadi alasan utamanya untuk sanggup meneruskan hidup di dunia fana yang tak selamanya menjanjikan kebahagiaan.
˙❥˙Enjoy their story, tears don't fall for no reason.