Seorang pemikir yang sering tampak "paling bisa", tapi diam-diam menyembunyikan banyak keresahan di balik senyum dan kesunyian.
Aku menulis bukan karena segalanya jelas, tapi justru karena banyak yang tak bisa dijelaskan-oleh kata, logika, atau bahkan air mata.
Lewat tiap cerita dan puisi, aku mencoba mengurai benang kusut yang tinggal di dada. Hal-hal yang tak pernah selesai dibicarakan, aku tuangkan di antara jeda dan halaman.
Jika kamu sedang merasa sendiri, lelah, atau kehilangan arah-mungkin kata-kata di sini bisa menemani.
📚 Temukan isi hati yang tak sempat diucap.
Karena rasa yang berat tak selalu butuh solusi, kadang hanya butuh dimengerti.
- Jakarta Pusat
- JoinedJuly 7, 2025
Sign up to join the largest storytelling community
or
Story by im_seil
- 1 Published Story
Lelah Menjadi yang Paling Mahir (K...
43
5
5
💬 Langkah Tanpa Hati
Ada yang terus melangkah, tapi tak lagi tahu untuk apa.
Ada yang bertahan, bukan karena...