Hai kak izin mengotori wallnya ya, terimakasih.
Mau saling feedback? Hayok!!
Siapa tahu suka dengan cerita ku
Altair Algeorima Arcturus, seorang pemuda yang melambangkan arti elang. Gagah, bebas, dan penuh wibawa. Sayapnya berkibar megah, menjunjung tinggi loyalitas dalam lingkaran pertemanan. Bagi Alta, hidup adalah tentang kekuasaan dan kehormatan, hingga semuanya berubah saat seorang gadis centil hadir di hidupnya.
Gadis itu, dengan tingkahnya yang kerap membuat Alta naik darah, seakan menjadi gangguan yang tak bisa dihindari. Belum lagi tragedi pembunuhan di masa lalu menyeret nama gadis itu ke dalam kegelapan misteri. Kebencian Alta terhadapnya semakin membara, sementara kebenaran terus bermain-main di ambang pandangan mereka.
Ini adalah kisah masa putih abu-abu kami, tentang pertemanan, cinta yang tertunda, dan pengkhianatan. Saat teka-teki mulai terungkap, satu pertanyaan besar akan menghantui: siapa yang bisa benar-benar dipercaya?
https://www.wattpad.com/story/388887008?utm_source=android&utm_medium=link&utm_content=story_info&wp_page=story_details_button&wp_uname=reeeeeean