04.FLASH BACK

0 0 0
                                    

Seorang gadis kecil berumur 5 tahun itu menatap sendu ke arah bawah, dimana menampakkan keluarga yang ceria tanpanya.

Keluarga itu terdiri papa,mama,abang,dan adik angkatnya. Keluarga itu ingin bertamasya tanpa mengajaknya.

Air mata gadis kecil itu turun mengingat percakapan keluarga itu beberapa minggu yang lalu tepatnya pas pembagian raport

"Mama aku dapat nilai sempurna mah"ujar adik angkat vio

"Wahh pintar ya anak mama,"ujar mamanya tersenyum hangat

"Abng juga dapat nilai bagus ya"lanjut mama vio

"Iya"ujar kelvin dan dapat senyum manis dari sang mama

Sedangkan ditempat lain,

"KALIAN BERDUA ITU SAMA BODOH"bentak papa vio

"Pah vio sama angkasa dapat nilai 98,9 pah" cicit vio

"Iya pah kita dapat nilai 98,9 kok msh dipukulin Sih pah"ujar angkasa memberanikan diri

PLAKK..

suara tamparan itu sangat nyaring terdengar

"Shh...papa kok nampar aku sih"ujar angkasa dengan mata yg memerah menahan cairan bening yang asin itu keluar

"Pah kok nampar angkasa sih"ujar vio prihatin

"KARENA KALIAN ITU SAMA SAMA GA BERGUNA"bentak papa. Vio lalu pergi dari ruangan itu

Vio menghampiri angkasa yang terduduk lemas

"Angkasa pasti kuat yaa, Vio ambilin p3k dlu"ujar vio tersenyum

"Ga usah vi, kamu kok tetap senyum walau mereka jahat sama kita"ujar angkasa bingung

"Karena ga semua masalah harus kita lampiasin pake amarah sa"ujar vio tersenyum

Angkasa tertegun,

"Vi kayaknya kita harus pindah ke kakek biar kita bahagia"ujar angkasa kekeuh

"Memangnya kakek adi mau nerima kita"ujar vio sendu

"Iya vi, kita juga ganti marga aja biar sama kyk kakek adi (papa dari mamanya vio)"kekeuh kelvin tak terbantahkan

Vio terkekeh,

"Iya nanti asa jadi ANGKASA XENDRIC MAHESWARA trus vio jadi VIONNA ZERRABELLA MEHESWARA, keren ya sa"ujar vio tertawa

Angkasa terkekeh mendengar kembaran perempuannya ini "nanti asa ceritain ini ke kakek"

"Oke"

🍒

Namun nyatanya angkasa lebih dulu dibawa oleh bang varo(kakak laki laki mamanya) ke bandung

Vio,setelah kepergian angkasa gadis kecil itu belajar dengan giat. Bahkan, gadis itu tak kenal waktu, hingga...

Cairan kental berwarna merah membasahi kertas bukunya, Lihatlah bahkan organnya lelah untuk belajar

Hingga hari yang vio tunggu tiba
Hari dimana pembagian ulangan harian

Dia melihat nilainya sangat memuaskan, vio tersenyum melihat nilainya

09.00 malam vio masih menunggu kedatangan orang tuanya dengan senyum sumringah

Ceklek..

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Apr 04, 2021 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

CRAZY COUPLE Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang