✨4✨

23 0 0
                                    


Vote
Vote

06.19
Hari ini adalah acara lamaran amira,ia kini sedang membersihkan diri
Amira sedari tadi mengeluh ia gugup karena acara hari ini ia mencoba membaca alquran agar tidak gugup,tapi perasaan gugup itu kembali saat ia selesai mengaji

Dapur

"Ibu,ini masakannya yang udah siap fira taruh di meja makan ya?"tanya fira

"Iya"jawab ibu tanpa menoleh ke arah fira

Fira pun mengambil makanan yang ada dimeja dapur

"Bundaa,kafa pingin makan"rengek kafa sembari menarik baju fira yang sedang membawa makanan

"Kafa...,bentar ya nakk bunda mau naruh ini dimeja makan terus kita makan oke?"Kafa pun menyetujuinya dan duduk manis di sofa
Setelah menaruh makanan,fira langsung menghampiri kafa dan menggendongnya
Tapi saat ia ingin kedapur ia melihat mira turun dari tangga

"Amiraa"panggil firaa

"Ya kak?"tanya mira

"Kamu bisa nyuapin kafa ngga?"tanya fira

"Yaudah sini"mira pun menggendong kafa dan menyuapi kafa hingga piringnya habis bersih
Mira memang seperti itu,jika ia melihat sisa makan ia akan memakannya atau tidak ia akan menegur orang yang makannya tidak bersih

1 jam berlalu

Seharusnya tamunya sudah datang,mira sudah siap dengan gamis berwarna pink muda,ia masih di kamarnya nanti kalau tamunya sudah datang ia akan keluar.
Beberapa menit kemudian akhirnya tamunya yang di tunggu tunggu datang

"Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh"ucap wanita dan seorang laki laki paruh baya

"Waalaikumsalam Warahmatullah Wabarakatuh"jawab keluarga amira bareng

"Maaf kita telat,tadi kena macet soalnya"ucap wanita paruh baya

"Ngga papa bu,kita ngga ngerasa lama kok"ucap ibu mira

"Silahkan duduk"ucap ayah mira

Ibu amira pun pamit untuk memanggil amira di atas

Tok
Tok

"Mira udah dateng nak tamunya"ucap ibu dengan tersenyum

"Bu,amira malu"ucap mira

"Ngga usah malu ra,kamu cantik kok"

"Yaudah ayok"ibu mira menggandeng mira dengan lembut dan menuntun mira menuju ruang tamu di rumah mira

Saat amira dan ibu turun tangga,ia terus menunduk,ia malu untuk melihat siapa yang ingin mengkhitbahnya
Semua orang pada menoleh kearah tangga,menatap mira dengan tersenyum kecuali satu orang menatapnya dengan datar

"Assalamualaikum om,tante"salam amira dengan lembut

Saat amira menatap wajah mereka satu satu,ia kaget dengan seorang yang mengenakan baju koko bewarna putih polos dan menatapnya dengan datar

"Pak reno?!!!!"ceplos mira

"Loh,mira udah tau??"tanya ayah

"Maaf om tante"ucap mira dengan menutup mulutnya

"Ayah,beliau dosen mira"bisik mira tapi masih kedengaran sama mereka

"Ohh,kamu jadi dosen dikampusnya amira ren?"tanya laki laki paruh baya

"Iya yah"ucap reno dengan datar

"Yaudah kalau begitu,mari kita mulai acaranya"ucap perempuan paruh baya

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Jul 30, 2021 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

My Lecturer HusbandTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang