Red Velvet Cupcake Kukus

1.5K 21 0
                                    

You Need :

- coklat bubuk 1 sdm

- mentega 100 gr(lelehkan)

- coklat masak putih 80 gr(lelehkan)

- pewarna makanan 1 sdt

- garam secukupnya

Bahan frosting :

- Krim Keju 100 gr

- mentega tawar 75 gr

- gula halus 1 cup

- ekstrak vanilla 1/2 sdt

How to make :

1. Ayak tepung terigu dan coklat bubuk, sisihkan.

2. Kocok telur, gula, dan garam hingga mengembang dan berwarna pucat. Tambah ekstrak vanilla, kocok rata. Masukan campuran tepung dan coklat bubuk, dengan diselingi coklat masak yang telah dilelehkan. Aduk rata

3. Tambahkan pewarna makanan aduk hingga tercampur rata.

4. Tuang adonan ke cetakan muffin yang sudah diolesi mentega.

5. Kukus adonan ke dalam kukusan yang sudah di panaskan terlebih dahulu.

6. Tunggu sampai matang, kurang lebih 30menit.

7. Tusuk adonan menggunakan tusuk gigi untuk memastikannya sudah matang. Angkat dan diamkan agar dingin.

8. Untuk frostingnya, kocok mentega dan krim keju hingga lembut dan mengembang.

9. Lalu masukan ekstrak vanilla, kocok rata.

10. Tambahkan gula, kocok adonan krim hingga rata dan lembut.

11. Masukan adonan frosting ke dalam plastik segitiga dan tuang diatas cupcake.

~Selamat mencoba~
Sumber : google.com
Leave your vomment please.. thank you :)

Love CakeTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang