Dear Hati

13 4 0
                                    

Aku tahu rasanya mencintai, tanpa di cintai
Aku tahu rasanya suka, tapi tidak di balas dengan suka
Aku tahu gimana caranya berjuang, tapi aku tidak di anggap penting
Aku tahu rasanya tidak di perdulikan, tapi aku tetap bertahan

Tertanda,
ANP
Tangerang
Kamis, 17 Juni 2021

Puisi Dari HatiTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang