*****
Tentang sehelai kain diwajah.
Seorang gadis dengan pakaian tertutup seringkali mendapatkan tatapan aneh dari orang-orang bukan hanya itu bahkan cibiran seringkali terlontar dengan santainya.
Lalu apa jadinya jika sang gadis hidup di tengah-tengah mereka yang masih awam dengan ilmu agama apalagi wajahnya tertutupi dengan sehelai kain, yang biasa kita dengar dengan sebutan cadar atau niqob.
Mampukah sang gadis mempertahankan pendiriannya dan pemahamannya tersebut ataukah goyah akibat tusukan tak kasat mata dari mereka yang tak paham.
Karena nyatanya hidup di lingkungan yang kurang ilmu agamanya sangat sulit untuk menerapkan dalam kehidupan sehari-hari.
Dalam sholatnya dia selalu berdo'a agar selalu Istiqomah di jalan-Nya
“Ya muqollibal quluub tsabbit qolbi 'alaa diinik (يامقلب القلوب ثبت قلبي على دينك ) adapun artinya yaitu “Wahai Dzat yang Membolak-balikkan hati, teguhkanlah hatiku di atas agama-Mu).”
*****
FOLLOW MY ACCOUNT
IG : @nursulistiawati_09
MOHON DUKUNGANNYA
MENERIMA MASUKAN & KRITIKAN
SEMOGA SUKA
BIAR LANJUT
JANGAN LUPA VOTE & KOMEN
___nursulistiawati5___
KAMU SEDANG MEMBACA
Cadarku Bukan Aib (Hiatus)
أدب تاريخي"TENTANG SEHELAI KAIN DIWAJAH" Menceritakan seorang gadis dengan pakaian syar'i dengan kain menutup wajahnya menjalani hidup di zaman modern yang mengharuskan menghadapi lika-liku kehidupan sehari-hari serta pertahanan mental yang dipermainkan oleh...