Awal berhijrah (3)

3 0 0
                                    

Yang sebelum nya cahaya ragu akan cita cita nya,dan sekarang ia mulai mencoba untuk belajar istiqomah buat hijrah.ia memulai hijrah dengan memperbaiki sholat nya,

ia tau dari salah satu ustadz yang ceramah tentang pemudabyang ingin memulai untuk hijrah,ustad itu bilang hijrah dan memperbaiki diri itu diawali dengan perbaiki sholatmu dahulu maka Allah pasti memperbaiki hidup mu.

Dari situlah cahaya semangat buat hijrah,ia mulai dengan memperbaiki sholat nya,mencoba agar sholat tidak bolong bolong lagi.cahaya ini paling sering kesiangan sholat subuh.dan dia tetap berusaha sampai ia bisa menunaikan sholat 5 waktu,

selain itu ia juga meng qada sholat yang pernah ia tinggal,karena itu KEWAJIBAN BAGI SEORANG MUSLIM DAN MUSLIMAH UNTUK MENGGANTI SHOLAT YANG PERNAH DITINGGAL.

Selain itu cahaya mulai mengganti hijab nya yang dari segi empat kekinian ke hijab syar'i yang lumayan untuk menutup aurat seorang perempuan muslimah,

sekarang ia lebih sering memakai pakaian sederhana yang tidak mengundang syahwat laki laki,ia tidak mau lagi mengikuti outfit yang lagi trend,karena wanita itu lebih baik bila dirinya mempunyai rasa malu.

Cahaya mulai berubah karena banyak tamparan disosial media seperti di tiktok,instagram,banyak hamba hamba Allah yang menyebar kebaikan dengan cara mengedit ceramah ceramah ustad ustad,ulama,syekh.

Dari situlah cahaya berfikir bahwa ia sering mendapat hidayah dari ceramah ceramah yang sangat menampar nya,ia sadar bahwa ia telah tersesat jauh terlalu mengejar dunia yang hanya senda gurau ini.

Cahaya tidak mau bermain main lagi tentang akhirat nya.ia tidak mau dengan cara meng ekspos dirinya ke sosial media sehingga ia bisa terjerumus ke dalam neraka karena dosa jariyah.

Dosa jariyah adalah dosa yang tetap mengalir kepada pelaku nya walaupun ia sudah meninggal.

Sedangkan..

Pahala  jariyah adalah pahala yang tetap mengalir kepada pelaku nya walaupun ia sudah meninggal.

Karena itulah kita harus berhati hati dan harus bijak dalam menggunakan sosial media.
Pandai pandai untuk menggunakan sosial media untuk berdakwah,itu pasti sangat bermanfaat.

Dan cahaya mulai istiqomah untuk tidak mengekspos dirinya lagi...

Gimana kisah cahaya menurut kalian?
Maaf ya segini dulu,bakalan ada kisah menarik lain tentang seorang cahaya ini.

Tungguin kelanjutan cerita nya
Jangan lupa follow+vote yaa❤
Jazakallah khairan✨🙏

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Aug 16, 2021 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

HIJRAHKUTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang