Bunyi gemuruh petir terdengar jelas, rintikan hujan yang tak kala berhentinya, Seseorang remaja sedang menunggu hujan reda di bawah toko yang tutup.
Sakusa Kiyoomi, itulah namanya.
Sakusa cenderung lebih suka tempat sunyi dan tidak banyak orang tentunya, dia sangat tidak suka kotor, ya dia bisa di sebut juga germaphobia?"Ah bajuku basah semua" ucap seorang lelaki bersurai kuning yang basah kuyup terkena hujan, Sakusa melirik dia sebentar lalu melihat kearah depan lagi
"Sial osamu meninggalkan ku terus" gerutu sang surai kuning bisa di sebut juga miya atsumu
"Mungkin karena kamu lambat" sahut sakusa kepada orang yang tidak ia kenal itu
"HE? ADA ORANG?!" Teriak atsumu yang tidak tau bahwa di sampingnya ada orang
"Jika bukan orang lalu aku siapa? Setan?" Sahut sakusa
"Yaa... ku kira hanya aku sendiri di sini, kan mana mungkin ada orang yang berteduh di jam seperti ini
Sakusa diam lalu melihat ke arah atsumu dia menatap atsumu dari atas kebawah
"Hey, aku tau aku tampan tapi jangan di liatin mulu dong" ucap atsumu yang sangat pede
"Cih, najis" -sakusa
Atsumu juga balik menatap sakusa dan tertuju pada jaket yang sakusa kenakan
"Ohh anak itachiyama toh? Sakusa Kiyoomi?" -atsumu
"Ternyata gw sepopuler itu?" Jawab sakusa
Atsumu hanya memutarkan bola matanya malas, toh ternyata sakusa juga sangat pede
"Anak inarizaki, miya atsumu, kembaraan miya osamu?" Sakusa bertanya
"Hee.. wah gw popul-" ucapan atsumu terpotong karena sudah di semprot disinfektan oleh sakusa untungnya dihindari oleh atsumu, kalau tidak ya nasib saja mukanya
"KALAU MAU NYEMPROT BILANG DONG" -atsumu
"Anak inarizaki yg stu ini bego kah?" -sakusa
Setelah mengucapkan itu sakusa langsung pergi dari tempat itu, ya hujan sudah reda lalu di susul oleh atsumu yang pulang ke arah berbeda ke rumahnya sambil mendumel tak karuan karna ucapan sakusa tadi.
"Tadaima" -atsumu
"Okaeri" -osamu
"KOK LU TADI NINGGALIN SIH, KAN GW JDI KEHUJANAN GITU!, LAIN KALI TUNGGUIN NAPA!! MANA TADI KETEMU NAK ITACHIYAMA, MUKA GW HAMPIR RUSAK KARNA DI SEMPROT DISINFEKTAN" -atsumu
"Lu lama." -osamu
"GITU DOANG?! DIH" -atsumu
Atsumu kemudian pergi ke kamar nya dengan iringan hentakan kaki, dan jangan lupakan ia sedang mendumel tidak jelas karena kesal.
Di posisi sakusa
"Tadaima." -sakusa
"Okaeri, sana mandi lalu kita makan bersama" -mama
"Un"
Sakusa kemudian bergegas ke kamar mandi karena badannya juga lengket habis latihan tadi.
"Anak inarizaki, miya atsumu? Menarik juga anaknya" -sakusa
KAMU SEDANG MEMBACA
first meeting in the rain [SakuAtsu]
RomanceWarning BxB, Yaoi, BL Sakusa Kiyoomi adalah atlet volly dari SMA Itachiyama. Dia sedang berteduh di sebuah toko tutup terdekat karena hujan melanda dan dia tidak bisa pulang, di sela sedang menunggu hujan berhenti, sakusa melihat ada seseorang yang...