Sengaja aku tulis sedikit lebih larut untuk memastikan bahwa tidurmu lelap malam ini.
Tanpa pesan,
Tanpa panggilan,
Tanpa suaramu,
Tanpa harus melihatmu,
Yang bisa aku lakukan adalah membiasakan diri tanpamu.
Bisa ku apakan lagi, kau tak memberikan pilihan selain menyerah.
Maka, biarlah begitu.
Mungkin pilihanmu terlahir atas bahagia yang tidak kau temukan padaku.
Apapun itu, bahagia lah nona.
Selamat malam.
![](https://img.wattpad.com/cover/294299826-288-k124709.jpg)