NCT DREAM STAND BY!!
Aaaaaaaaaa!!!!
Aaaaa!!!
Di gedung besar itu, beribu-ribu orang mengelilingi sebuah panggung yang sekarang memancarkan sinar putih. Tepat pukul delapan lebih dua puluh enam menit, konser di mulai.
Beribu-ribu orang yang didominasi oleh perempuan itu berteriak histeris saat sebuah video terputar di layar. Sebut saja video VCR.
YO DREAM!!
JEORO JUJA HWAITING!!!
YO SIJEUNI!!!
AKHIRNYA! AKHIRNYA KITA AKAN KONSER!!!
Sijeuni tunggu sebentar lagi, kita akan segera bertemu
Sijeuni
Sijeuniii
SIJEUNII!!!
SARANGHAE!!!
Aaaaaaa!!!
Setelah sekilas video ungkapan perasaan dari masing-masing member, sekarang layar menunjukkan video yang menyorot visual member. Berfokus pada bagian wajah, kemudian di perbesar hingga mata atau tulang pipi.
Karisma dari setiap member membuat orang-orang itu semakin histeris, membuat suasana gedung konser memanas.
Bukan hanya visual member, dalam video juga terlihat teori-teori dari konser. Konser pertama mereka yang melibatkan tujuh anggota. Setelahnya, terlihat video hitam putih yang hanya memperlihatkan bayangan dimana salah satu member sedang melakukan tarian tapi terjatuh.
Member lain datang seperti malaikat, mengulurkan tangannya di hadapan member yang jatuh. Tak lama, member lain pun muncul dan mengulurkan tangan mereka. Member yang jatuh itu kemudian menerima uluran tangan, berdiri bersama member lain dan menjadi lengkap.
Aaaaaaaa!!
Aaaaa!!
Oppaaa!!!
Jaemin-ah!!!!
Jisung!!!!
Layar mati, sebagai gantinya panggung tengah terbuka. Tujuh laki-laki yang mereka nantikan itu muncul dari bawah, dengan wajah berkarisma dan keren.
Musik intro menyala, salah satu member di tengah langsung menari sesuai yang sudah ia latih satu bulan ini. Sementara member lainnya meminggir, menunggu laki-laki pemilik alis burung camar itu selesai melakukan dance break.Aaaaaaa!!
Penggemar kembali berteriak saat musik lagu pertama terputar. Lagu pertama adalah lagu yang menjadi awal bersatunya tujuh laki-laki itu, Déjà Vu.
Meski salah satu member tidak ikut menari dan bergabung dalam formasi hanya duduk di kursi, itu tidak mengurangi serunya sorakan penggemar dalam meneriakkan fanchant mereka.
Di tengah-tengah penampilan, terdapat dance break yang membuat istimewa daripada penampilan-penampilan sebelumnya. Hal itu kembali mengundang teriakan histeris penggemar.
Penampilan luar biasa telah diperlihatkan tujuh member itu. Sama seperti penggemar yang sangat bersemangat, tujuh laki-laki itu juga sangat bersemangat. Mereka tidak bisa menahan diri untuk tidak bersemangat, setidaknya menghemat tenaga karena mereka bukan hanya akan menampilkan satu lagu saja.
Segera setelah lagu pertama selesai, lagu kedua diputar. Penggemar kembali bersorak, dan menggoyangkan tongkat yang memancarkan sinar hijau itu.
Lagu kedua adalah beatbox, lagu yang terakhir kali mereka rilis. Suasana semakin memanas, dan dipenuhi teriakan saat tiba-tiba member yang sedari tadi duduk itu berdiri melakukan break dance singkat ditengah lagu.
KAMU SEDANG MEMBACA
[✓] My Accident : Park Jisung
Fanfic[Lengkap] Sebuah kecelakaan menimpa maknae NCT Dream, sebulan sebelum konser the dream show 2 mereka. Konser 7dream pertama mereka yang dinanti dari dulu. Suka duka mereka hadapi dalam proses menyiapkan konser itu, apa kalian penasaran? . . . ⚠️Don...