Prologue

239 22 0
                                    

Karina sedang di sibukkan dengan kegiatan sekolahnya. Ketika sedang muak dengan hiruk pikuk dunia ini, ia selalu menghentikan waktu. Itu membuat Giselle kesal dan selalu berkata 'Jangan terlalu sering menghentikan waktu, ada harga yang harus di bayar'.

Karina yang kesal tetap saja menghentikan waktu. Namun saat menginjak kelas 11 ia selalu gagal menghentikan waktu. Dan suatu hari ia menghentikan waktu, ia melihat seseorang yang bergerak dan menjalankan waktu kembali.

SUMMER DEPRESSIONTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang